Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Perbedaan persepsi Meeting 11 www.akurnews.com www.akurnews.com.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Perbedaan persepsi Meeting 11 www.akurnews.com www.akurnews.com."— Transcript presentasi:

1 Perbedaan persepsi Meeting 11

2 Materi hari ini Melihat dan memahami perbedaan persepsi Mempraktekkan cara bernegosiasi

3 Simulasi 1; investigasi perbedaan nilai moral antara laki-laki & perempuan
Tujuan untuk menentukan apakah laki-laki & perempuan menyelesaikan konflik etika/moral dengan cara yg berbeda Untuk menentukan jika laki-laki & perempuan menggunakan sudut pandang keadilan & sudut pandang perhatian, untuk menyelesaikan masalah ataupun konflik Untuk mengembangkan pemahaman anda tentang alasan moral yg digunakan oleh laki-laki&perempuan

4 Overview Laki- laki & perempuan cenderung memandang masalah dan situasi moral secara berbeda.hal ini merupakan salah satu penyebab mengapa laki-laki dan perempuan memiliki cara yang berbeda dalam menangani masalah ataupun konflik yang mereka miliki.latihan ini akan memberikan pengalaman & pengetahuan bagaimana harus memahami orang yang memiliki perbedaan persepsi dengan diri kita

5 Skenario 1 Anda adalah seorang manager dari toko mainan di kota Solo. Trend terbaru yaitu boneka barbie dengan baju adat solo. Boneka ini sangat laris dipasaran dan sangat susah untuk menemukannya di toko-toko,terutama di Solo. Anda telah memesan 12 boneka tersebut kepada distributor dan sedang dalam proses pengiriman ke toko anda.ke 12 boneka tersebut sudah menjadi pesanan orang lain yang sebelumnya sudah datang ke toko anda & memberi uang muka. Suatu hari ada seorang ibu datang dan ingin membeli boneka barbie baju adat tsb. Sang ibu membujuk anda untuk mau menjual barbie baju adat kpdnya seraya menceritakan bahwa anaknya sedang sakit parah di rumah sakit dan ingin sekali memiliki boneka barbie tsb. Apakah anda akan menjualnya ? & berarti harus mengingkari janji salah seorang pemesan & mengembalikan uang muka yg sudah anda terima? (anda tahu bahwa boneka tsb sudah sangat susah untuk dipesan dari distributor)

6 Pilihan anda??? Akan menjual Tidak akan menjual Tidak yakin/pasti
Laki –laki Perempuan Alasan dibalik jawaban anda??????

7 Skenario 2 Perusahaan anda menjual produk keuangan seperti dana pensiun, asuransi, leasing dll. Baru-baru ini anda bernegosiasi dengan Tono Partono, manager PT.Honda Astra Motor, untuk menjual produk yg anda tawarkan dengan nilai jual ratusan juta rupiah. Anda merasa bahwa anda diposisi tawar yg kuat akan tetapi dua pesaing anda sedang bernegosiasi dengan Tono partono & ada kemungkinan juga keadaan akan berpihak pada pesaing anda. Anda sudah sangat akrab dgn Tono & pd suatu sesi makan siang dgn anda, Tono bercerita bahwa dia sedang dlm perawatan terkena depresi aneh/tdk tenang. Hal ini juga kadang terjadi di kantor anda –maka dari itu semua karyawan sering diberikan pelatihan counseling staf oleh bagian psikolog di kantor anda. Ada pemikiran bahwa staf pelatihan profesional mungkin bisa membantu anda memberikan pengarahan bagaimana cara bersikap & berhubungan dengan orang berkepribadian seperti Tono, agar anda bisa membujuk & mempengaruhinya secara efektif. Apakah anda akan berkonsultasi dengan psikolog di kantor anda tersebut?

8 Pilihan anda??? Alasan jawaban anda??? Akan konsultasi
Tidak akan konsultasi Tidak yakin/pasti Laki-laki Perempuan Alasan jawaban anda???

9 Pertanyaan untuk diskusi
Apakah laki-laki & perempuan memiliki keputusan berbeda dalam menangani masalah atau konflik tersebut? Moral apa yang digunakan laki-laki dan perempuan dalam menangani masalah atau konflik tersebut? Untuk hal apa biasanya laki-laki & perempuan menggunakan sudut pandang yg sama? Apa yg kamu dapatkan dari latihan ini?


Download ppt "Perbedaan persepsi Meeting 11 www.akurnews.com www.akurnews.com."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google