Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

UANG, INSTITUSI KEUANGAN DAN PENAWARAN UANG

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "UANG, INSTITUSI KEUANGAN DAN PENAWARAN UANG"— Transcript presentasi:

1 UANG, INSTITUSI KEUANGAN DAN PENAWARAN UANG
DOSEN: LIES ROSARIA., ST., MSI

2 APA ITU UANG??? “Sesuatu yang dapat berfungsi secara umum sebagai sarana pertukaran barang dan jasa, asset, dan pembayaran terhadap utang-utang”.

3 Definisi, ciri-ciri dan Fungsi Uang
benda-benda yang disetujui masyarakat sebagai alat perantara kegiatan tukar menukar dalam perdagangan Ciri-ciri: Nilainya tidak mengalami perubahan dari waktu ke waktu Mudah dibawa-bawa Mudah disimpan tanpa mengurangi nilainya Tahan lama Jumlahnya terbatas (tidak berlebih-lebihan) Bendanya memiliki mutu yang sama Fungsi: Sebagai perantara tukar menukar Sebagai satuan nilai Sebagai alat bayaran tertunda Sebagai alat penyimpan nilai

4 Sejarah Uang Barter Kelemahan: Memerlukan kehendak ganda yang selaras
Sukar menentukan harga Pilihan terbatas Sulit dilakukan dengan pembayaran tertunda (kredit) Sukar menyimpan kekayaan Penggunaan emas dan perak sebagai uang Memerlukan tempat yang besar untuk penyimpanan Merupakan benda yang berat Sulit untuk ditambah jumlahnya Uang kartal dan uang Giral

5 JENIS UANG Berdasarkan Lembaga Penerbit
Uang Kartal, merupakan uang yang diterbitkan oleh Bank Sentral, baik uang logam maupun uang kertas. Uang Giral, merupakan uang yang diterbitkan oleh Bank Umum, seperti cek, bilyet giro, traveler’s check, atau credit card. Perbedaan antara kedua jenis uang ini adalah: Uang kartal berlaku dan digunakan di seluruh lapisan masyarakat, sedangkan uang giral hanya digunakan dan berlaku di kalangan masyarakat tertentu saja. Nominal dalam uang kartal telah tertera dan terbatas, sedangkan nominal uang giral harus ditulisi dulu sesuai kebutuhan dan jumlahnya tidak terbatas. Uang kartal dijamin oleh pemerintah, sedangkan uang giral hanya dijamin oleh bank penerbitnya. Uang kartal ada kepastian pembayaran seperti yang tertera dalam nominal uang, sedangkan uang giral belum ada kepastian pembayarannya.

6 PERANAN DAN KEGIATAN BANK UMUM
Lembaga keuangan dibedakan atas beberapa jenis: Bank umum atau bank perdagangan Bank tabungan Perusahaan peminjaman Pasaran saham Perusahaan asuransi

7 BANK SENTRAL Yakni suatu bank yang diberi tugas oleh pemerintah untuk mengatur dan mengawasi kegiatan lembaga-lembaga keuangan yang terdapat dalam perekonomian. FUNGSI UTAMA Bertindak sebagai bank kepada pemerintah Bertindak sebagai bank kepada bank-bank umum Mengawasi bank umum dan lembaga keuangan lainnya Mengawasi keseimbangan kegiatan perdagangan luar negeri Mencetak uang logan dan kertas yang diperlukan untuk melancarkan kegiatan produksi dan perdagangan PERBEDAAN BANK SENTRAL DAN BANK UMUM Dalam perekonomian hanya memiliki bank sentral Bank umum kebanyakan dimiliki pihak swasta Tujuan kegiatan berbeda Bank sentral diberi kekuasaan untuk mencetak uang kertas dan logam


Download ppt "UANG, INSTITUSI KEUANGAN DAN PENAWARAN UANG"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google