Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Algoritma dan Struktur Data

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Algoritma dan Struktur Data"— Transcript presentasi:

1 Algoritma dan Struktur Data
Circular Linked List

2

3 Struktur Circular Linked List
pList A B C Node terakhir menunjuk node pertama Setiap node terdiri atas Isi data Next, yaitu pointer ke node selanjutnya pada list

4 Struktur Sebuah Node struct node { //bagian data tipedata data 1;
tipedata data n; //pointer ke node selanjutnya struct node *next; }; typedef struct node node;

5 Operasi dasar linked list
Menambah sebuah node. Menghapus sebuah node. Mencari sebuah node. List tranversal

6 Menambahkan node ke list kosong
Before: Code: pNew -> next = pNew; pList = pNew;// point list to first node After: 39 pNew pList pPre 39 pNew pList pPre

7 Menambahkan node di tengah list
Before: Code pNew -> next = pPre -> next; pPre -> next = pNew; After: 64 pNew pPre 55 124 pNew 64 55 124 pPre

8 Latihan : bagaimana menyisipkan node sebelum pList?
Before: Code ? After ? 39 pNew pList pPre 75 124

9 Menghapus node pertama dari linked list
Before: Code: pPre -> next = pCur->next; pList = pList->next; free(pCur); After: pList pPre 75 124 pCur pList Recycled 124 pPre pCur

10 Menghapus node dari linked list – kasus umum
Before: Code: pPre -> next = pCur -> next; free(pCur); After: 75 124 96 pPre pCur 75 124 Recycled pPre pCur


Download ppt "Algoritma dan Struktur Data"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google