Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PEMANDUAN PERJALANAN WISATA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PEMANDUAN PERJALANAN WISATA"— Transcript presentasi:

1 PEMANDUAN PERJALANAN WISATA
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN MEDIA PEMBELAJARAN BAGI GURU SMA, SMK DAN SLB Dikbud NTB @dikbudntb PEMANDUAN PERJALANAN WISATA Nama Penyusun DADING QALBUADI, SST. Par Asal Sekolah SMKN 2 MATARAM Verifikator : © Hak Cipta Pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi NTB

2 PEMANDUAN PERJALANAN WISATA
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN PEMANDUAN PERJALANAN WISATA KI/KD KD 3.7 & KD 4.7 KELAS XI / SEMESTER 1 IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

3 Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan)
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Kompetensi Inti 3 (Pengetahuan) Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi dan seni, budaya dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan dan peradaban terkait penyebab phenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah. KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

4 Kompetensi Inti 4 (Keterampilan)
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Kompetensi Inti 4 (Keterampilan) Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung. KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

5 Kompetensi Dasar KI/KD IPK Materi Referensi Latihan Soal Uji
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Kompetensi Dasar KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

6 Indikator Pencapaian Kompetensi
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Indikator Pencapaian Kompetensi 3.7 Menganalisis informasi umum dan khusus yang akan disampaikan kepada wisatawan KI/KD 3.7.1 Menganalisis informasi umum yang akan disampaikan kepada wisatawan 3.7.2 Menganalisis informasi khusus yang akan disampaikan kepada wisatawan IPK Materi 4.7 Mempresentasikan informasi umum dan khusus kepada wisatawan Latihan Soal 4.2.1 Mempresentasikan informasi umum kepada wisatawan 4.2.2 Mempresentasikan informasi khusus kepada wisatawan Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

7 Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan KI/KD Dalam penyediaan informasi penting sekali mengetahui siapa pelanggan anda sehinga anda bisa mempertimbangkan kebutuhan-kebutuhan mereka . Ketika anda menyiapakan komentar tur, anda akan bisa bekerja dengan baik jika anda mempertimbangkan setiap poin yang anda tahu tentang pelangan anda dan rute perjalanan tur IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

8 Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan Pengetahuan anda tentang latar belakang tamu atau pelanggan atau kegemaran khusus bisa meliputi hal-hal sebagai berikut : Asal geograpis Latar belakang sejarah dan budaya mereka Usia Tingkat pendidikan Minat atau kegemaran-kegemaran khusus Permohonan lainya sesuai permintaan KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

9 Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan Langkah-langkah dalam menyiapkan informasi tur harus menjamin agar penyampaian nya mudah dan tepat waktu. Hal ini meliputi : Penelitian - formal dan informal Persipan komentar – akurat,relevan, rinci ,dan lain-lain Presentasi– Waktu , metode yang pas , dll KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

10 Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan Proses yang dipakai untuk meneliti informasi tur yang tepat meliputi : Menentukan latar belakang dan minat tamu Menentukan tipe dan rincian informasi yang diperlukan Mencari sumber-sumber informasi Memilih materi yang tepat dan menyiapkan ringkasan bilamana perlu. Mengarsipkan materi sehingga mudah ntuk ditaruh dan diperbaharui selanjutnya KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

11 Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan Prosedur yang tepat untuk menyiapkan komentar tur meliputi : Menyebutkan kebutuhan dan harapan grup tamu tertentu Menetapkan program tur,jadwal, dan hal-hal lain untuk tur-tur yang khusus. Memilih dan mengatur informasi untuk memenuhi kebutuhan tamu Melakukan riset tambahan. KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

12 Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan Informasi yang disampaikan haruslah : Baru , terkini Akurat , tepat Relevan, cocok/pas dengan kebutuhan tamu Informasi yang anda sajikan kepada tamu harus berguna bagi mereka sekarang dan dimasa yang akan datang Tamu anda membayar anda karena informasi tersebut dan mereka mengharapkan anda dapat menyediakan informasi secara efisien KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

13 Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Menganalisis Informasi umum bagi wisatawan Informasi yang disampaikan haruslah : Baru , terkini Akurat , tepat Relevan, cocok/pas dengan kebutuhan tamu Informasi yang anda sajikan kepada tamu harus berguna bagi mereka sekarang dan dimasa yang akan datang Tamu anda membayar anda karena informasi tersebut dan mereka mengharapkan anda dapat menyediakan informasi secara efisien Menarik Menghibur Tidak berulang-ulang KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

14 Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan Orang/peserta tur bergantung kepada informasi yang tepat yang disampaikan oleh bagian pemanduan tur/wisata. Informasi ini bisa meliput i: Jam keberangkatan tur Jam pulang tur Lamanya tur Rincian komentar tur Penataan akomodasi Rincian Program tur KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

15 Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan Jika informasi seperti ini tidak akurat, tamu anda akan kecewa dan mengira anda tidak layak jadi tur operator . Hasil akhirnya adalah reputasi jelek bagi tempat kerja anda dan anda sendiri. KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

16 Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan Informasi tur harus cukup rinci untuk memenuhi keinginan tamu grup. Ini meliputi : Keluasan informasi, topik terliput semua Kedalaman informasi, apakah informasinya cukup Ketika komentar tur disampaikan, mereka harus dalam keadaan dimana mereka senang, terinspirasi, dan gembira. Hal ini tercapai dengan mengira-ngira apa yang membuat mereka senang. Penting sekali kita mengetahui apa yang diinginkan dan dibutuhkan tamu Dengan mengidentifikasi profil tamu kita misa mendapatkan KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

17 Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan Pertimbangan-pertimbangan budaya bisa menyangkut : Tingkat formalitas/informalitas yang bisa diterima Penampilan anda Cara menyapa orang Pemakaian bahasa tubuh Sentuhan Kontak mata Kecepatan anda menyampaikan informasi tur Aktivitas sosial hendaknya dilakukan dalam tur, misalnya ada permainan di dalam kendaraan KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

18 Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan Kepekaan sosial terhadap kelompok tamu juga penting. Misalnya : Sedapat mungkin hindari pendapat pribadi Pada sebagian besar kasus, hindari diskusi-diskusi tentang politik yang sedang memanas begitu juga diskusi tentang Agama. KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

19 Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan Dalam menyampaikan informasi buatlah variasi presentasi, misalnya dengan : Memakai Gambar-gambar Menyiapkan demosnstrasi Msukkan juga permainan peran seperti wawancara seorang penumpang. Menjadi orang yang humoris Passing around artefacts Masukkan teka-teki Mengajak tamu bernyanyi KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

20 Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan Tehnik presentasi yang digunakan untuk menciptakan kesenangan pelanggan termasuk : Humor Bahasa tubuh Tehnik suara Bercerita dan anekdot Kontak mata. KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

21 Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Mempresentasikan Informasi umum dan khusus kepada wisatawan Peralatan yang bisa dipakai untuk presentasi adalah : Video Microphones Peralatan pandang dengar lain seperti tape recorder, CD player Artefacts Komputer KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

22 Latihan Soal KI/KD IPK Materi Referensi Latihan Soal Uji Kompetensi
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Latihan Soal KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

23 Uji Kompetensi KI/KD IPK Materi Referensi Latihan Soal Uji Kompetensi
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Uji Kompetensi KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB

24 PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Referensi UE. Wardhani, dkk (2008) Usaha Jasa Pariwisata Jilid 2. Jakarta: Aneka Ilmu Team (2004) Conduct Pre Departure check. Indonesia Australia Partnership for skill development Travel and Tourism Project Rachman Arief F, dkk (2013) Pemandu Wisata Teori dan Praktik. Jakarta: Media Bangsa Siringoringo M (2013) Modul Melaksanakan Tugas Kepemandu wisataan Untuk SMK dan MAK. Jakarta: Erlangga KI/KD IPK Materi Latihan Soal Uji Kompetensi Referensi Dikbud NTB @dikbudNTB @dikbudNTB


Download ppt "PEMANDUAN PERJALANAN WISATA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google