Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Produksi Periklanan Cetak Produksi Periklanan Radio

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Produksi Periklanan Cetak Produksi Periklanan Radio"— Transcript presentasi:

1 Produksi Periklanan Cetak Produksi Periklanan Radio

2 Managing Advertising Production
The role of the production manager/producer The production manager or producer is responsible for the stages of the production of any advertisement. They are in charge of four major functions. planning, organizing, directing, and controlling

3 Managing Advertising Production
Managing Production Costs Managing the costs of Print print production refers to the systematic process an approved design goes through from concept to final publication big cost factor with print ads is the engraver provides color separations, retouching, proofs, digital files

4 Produksi Periklanan Cetak
Terdiri dari proses yang sangat kompleks, yaitu reproduksi visual, spesifikasi penempatan jenis huruf secara tepat, serta pemeriksaan, penyetujuan, penggandaan, dan pengiriman material-material cetak ke koran dan majalah tepat waktu untuk memenuhi tenggat waktu mereka. Hal-hal yang harus diperhatikan : Tata Letak dan Desain Tipografi (keluarga jenis huruf, jenis huruf dan poin) Desktop Publishing

5 Jenis-jenis Iklan Cetak
Iklan Baris Iklan Kolom Iklan Advetorial Iklan Display

6 The Print Production Process
Production has four major phases Preproduction Production Prepress Printing & Distribution

7 The Print Production Process
Typography The art of selecting and setting type Four important criteria readability appropriateness harmony or appearance emphasis Some companies commission new typefaces, others use one type consistently

8 The Print Production Process
Production Phase Creating the visual Photography can be original or stock photography Preparing Mechanicals The camera-ready pasteup of the artwork layered for color separation art elements must be properly positioned so the printer can photograph each layer

9 The Print Production Process
Prepress Phase Printing in color four-color process (CMYK) simulates nearly all colors by combining cyan, magenta, yellow and black uses 4 different plates with halftones for each color when less then 4 colors are needed, blended inks are used Pantone (PMS) colors are one popular color system

10 The Print Production Process
Duplicating and Distribution Phase Select printing process letterpress, offset, rotogravure, flexography Press Run alignment is checked, proofs checked, run speeds up Finishing ink dried, paper trimmed, sent for additional finishing

11 Produksi Periklanan Radio
Iklan-iklan radio diproduksi dalam satu dari dua cara. Bisa dengan cara direkam dan digandakan untuk keperluan distribusi, atau disiarkan secara langsung, namun yang lazim dilakukan adalah iklan radio yang direkam.Proses perekaman bisa dilakukan di studio rekaman khusus atau bisa juga di rekam di studio radio yang bersangkutan.

12 Radio Commercial Production
Preproduction assign a radio producer or hire a freelance producer select a studio and director determine the necessary talent estimate costs, prepare a budget for the client’s approval

13 Radio Commercial Production

14 Terminologi dasar dalam produksi radio:
Voice talent/voiceover (pengisi suara), dalam penulisan script iklan radio pengisi suara laki-laki disebut male voiceover (MVO) dan pengisi suara perempuan (female voiceover) FVO. Announcer, pembaca naskah iklan radio, biasanya announcer ini membacakan intro atau slogan produk/jasa yang diiklankan. Music In, Musiv Out, dan Fade Under, beberapa spot radio dimulai dengan musik (music in) dan berakhir (music out) ketika voice talent/announcer mulai berbicara. Volume musik dapat diturunkan secara bertahap (fade) sehingga musik terdengar sayup-sayup di belakang suara sang pembicara. Up, Down. Volume bisa dinaikkan (up) dan diturunkan (down). SFX. Penggunaan efek suara, bertujuan membantu daya imajinasi audien iklan radio.

15 Karakteritis Iklan Radio
Hanya dapat didengarkan melalui audio saja. Suara perpaduan dari kata (voice), musik, dan sound effect. Kata adalah suara manusia yang teratur, semacam kata-kata monolog maupun dialog. Musik adalah perpaduan bunyi yg teratur dengan ritme tertentu dan harmonis sehingga enak didengar. Sound effect adalah suara tidak beraturan maupun efek suara alam.

16 Jenis Iklan Radio Ad lib (langsung tanpa direkam) dibaca oleh penyiar
Spot (direkam terlebih dahulu) Sponsor program (pemberian waktu khusus kepada sponsor untuk menyampaikan pesan dengan cara membiayai sebuah program acara radio

17 terimakasih


Download ppt "Produksi Periklanan Cetak Produksi Periklanan Radio"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google