Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

TEKNIK KONVERSI KASET KE CD

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "TEKNIK KONVERSI KASET KE CD"— Transcript presentasi:

1 TEKNIK KONVERSI KASET KE CD
PRINSIP KONVERSI Oleh : Putu Yudi Astrawan Putra, S.T T A V SMK N 3 SINGARAJA

2 PRINSIP KONVERSI Sejarah Kaset Tape (Compact Cassete) dan Compact Disc (CD) Perangkat apa saja yang diperlukan dalam proses konversi? Bentuk data sebelum dan sesudah dilakukannya konversi

3 Sejarah Singkat Kaset Tape
Compact audio cassette diperkenalkan oleh Philips sebagai media penyimpanan audio di Eropa pada tahun Kemudian pada tahun 1965 mulai diproduksi secara massal. Materi magnet original pada pita kaset adalah gamma ferik oksida (Fe2O3). Kaset Tape

4 Sejarah Singkat Compact Disc (CD)
CD = sebuah piringan bundar (cakram) yang terbuat dari logam/plastik berlapis bahan yang dapat dialiri listrik, sehingga bersifat magnet. Penemu CD adalah James T. Russell CD dapat menyimpan data maksimum 783 MB Disc terbuat dari bahan polycarbonate yang dilapisi dengan alumunium karena permukaannya yang reflektif.

5 Perangkat yang digunakan
Tape Player Kabel RCA ke Jack Mini Stereo Sound Card Internal / External PC / Laptop CD/DVD RW Software Adobe Audition Software NERO BURNING Headphone/Speaker Monitor LINE OUT

6 Perangkat yang digunakan
LINE IN L/R SOUND CARD SOUND CARD LINE OUT L/R LINE IN L/R SOUND CARD TAPE PLAYER LINE OUT L/R SOUND CARD CASSETE TAPE HEADPHONE / SPEAKER AKTIVE MONITOR PC / LAPTOP Lengkap dengan : Sound Card, Software Adobe Auditions, Nero Burning dan CD/DVD RW. “TERJADI PROSES KONVERSI” BURNING TO CD CD AUDIO CD MP3

7 Perangkat Lunak DAW (Digital Audio Workstation) yang digunakan adalah DAW yang bisa melakukan proses perekaman suara secara STEREO / dua track mono sekaligus. Seperti : NERO WAVE EDITOR AUDACITY COOL EDIT PRO/ADOBE AUDITION WAVE LAB Dll

8 INSTAL ADOBE AUDITIONS 1.5
Langkah-langkah Instalasi Adobe Audition Langkah-langkah mengatur Sound Card Internal pada PC/Laptop berbasis Windows Praktek konversi audio tape kaset menjadi file audio digital Praktek menghilangkan Noise pada saat konversi tape kaset Praktek konversi file audio digital Praktek konversi file audio digital ke CD Audio Menggunakan NERO BURNING ROM INSTAL ADOBE AUDITIONS 1.5

9 Bentuk data Sebelum dan Sesudah Konversi
CD Audio File WAV / WAVE MP3 WMA OGG AAC REAL AUDIO KASET TAPE

10 TUGAS Jelaskan kembali dengan kata-kata sendiri sistematika dari sistem konversi kaset ke CD. Apa yang anda ketahui tentang format file audio berikut ini : WAV / WAVE, MP3, WMA, OGG, AAC Buatlah Paper/Tulisan tentang cara transfer kaset tape menjadi digital audio dengan menggunakan software cool edit pro / adobe audition. - Tugas diketik dengan menggunakan kata-kata sendiri, dengan menggunakan microsoft word. Dikumpul berupa File WORD (tidak perlu di print out) jadi satu FOLDER dengan teman satu kelas Nama file yang dikumpul dengan format : KELAS-ABSEN-NAMA (contoh : 12TAV9-99-ANTON) Referensi TUGAS bisa dicari di FILE DIKUMPULKAN 2 MINGGU LAGI

11


Download ppt "TEKNIK KONVERSI KASET KE CD"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google