Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI (I)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI (I)"— Transcript presentasi:

1 ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI (I)
(PERENCANAAN)

2 PERENCANAAN SISTEM Tujuan: mengidentifikasi dan memprioritaskan
sistem informasi apa yang akan dikembangkan sasaran yang ingin dicapai jangka waktu pelaksanaan mempertimbangkan dana yang tersedia siapa yang melaksanakan

3 (Studi Awal) 2. Identifikasi proyek menetapkan :
Tujuan, strategi, taktik perusahaan ex: organisasi bisnis bertujuan mendapatkan laba, maka perencanaan sistem harus mendukung untuk meningkatkan laba, berbeda dengan organisasi sosial untuk mencapai tujuan, perusahaan merencanakan strategi dan taktik 2. Identifikasi proyek ex: - SI pengendalian dan pemasaran - SI distribusi - SI produksi

4 3. Sasaran  apa yang ingin dicapai oleh masing proyek sistem ex:
- SI pengendalian dan pemasaran, sasarannya: - Memberi pelayanan order kepada pelanggan lebih baik - Meningkatkan pangsa pasar - SI pengendalian distribusi, sasarannya: mengoptimalkan jalur distribusi sehingga dapat mengurangi biaya distribusi 4. Kendala - batasan dana - batasan waktu - batasan struktur organisasi

5 Menentukan prioritas proyek sistem
Ex: alasan menentukan prioritas: -kebutuhan mendesak -penghematan biaya 6. Membuat laporan perencanaan sistem

6 STUDI KELAYAKAN Melakukan studi kelayakan
untuk menentukan kemungkinan apakah pengembangan siap dilaksanakan atau dihentikan langkahnya : mencari fakta dari sistem yang sudah ada Teknik pengumpulan data: Wawancara Observasi Questioner Sampling  melihat sebagian dari seluruh sistem

7 Data yang dikumpulkan:
organisasi Personil Prosedur kerja Lingkungan kerja

8 Nilai kelayakan proyek: Teknis
“Apakah teknologi ini nantinya dapat diterapkan sistem” Operasi “Dapatkan sistem diterapkan di dalam organisasi” Ekonomis “apakah sistem dapat dibiayai dan menguntungkan” Jadwal Dapatkah sistem dapat dikembangkan sesuai batas waktu Hukum Apakah sistem yang dikembangkan tidak akan melanggar hukum

9 Identifikasi Kebutuhan sistem
Menentukan kebutuhan sistem menentukan kebutuhan software & hardware Menentukan SDM Memperinci biaya

10 HARDWARE Input keyboard, mouse, touch-screen, scanner Output
monitor, printer CPU storage

11 SOFTWARE Sistem software
operating system, Software development kit (SDK), utility program Programming language Application software application software, package software

12 SDM EDP manager Sistem analis Programer Desainer Teknisi
Pengelola jaringan dokumentasi

13 Perencanaan biaya Biaya s/w, h/w, sdm

14 Perencanaan jadwal CPM & PERT Contoh CPM K egiatan predecessor
Waktu estimasi A - 4 B 3 C 8 D 7 E 9 F 12 G E,F 2


Download ppt "ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI (I)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google