Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Tugas Mekanika Fluida Persamaan Kontinuitas

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Tugas Mekanika Fluida Persamaan Kontinuitas"— Transcript presentasi:

1 Tugas Mekanika Fluida Persamaan Kontinuitas
Di susun: Muhammad Fajri( )

2 Persamaan Kontinuitas Untuk mengetahui persamaan kontinuitas, kita dapat mengambil contoh pada aliran fluida yang melewati sebuah pipa dengan diameter lubang yang berbeda serta mengasumsikan aliran  fluida tersebut steady dan dalam kondisiideal. Dengan asumsi seperti ini maka massa per satuan waktu yang mengalir pada pipa akan sama sepanjang garis-arus fluida.

3 dari kondisi di atas maka persamaan kontinuitas dapat diketahui :

4 s = jarak (m) V = Volume (m^3) v = (m/s) Q = (m^3/s) t = waktu (s) A = Luas penampang (m^2) ρ = massa jenis (kg/m^3)

5 Persamaan Kontinuitas
Dari gambar diatas dapat diperoleh pernyataan sebagai berikut : “bila luas penampang(permukaan) besar maka kecepatan aliran fluida ri:endah atau pelan dan sebaliknya bila luas penampang kecil ya pasti kecepatan alirannya besar” Diketahui: Vol = A1.ΔL1 ΔL1=v.Δt ( jarak yang dilalui fluida dalam waktu Δt) v1 = ΔL1/Δt

6 menggunakan laju aliran massa, massa Δm dari fluida yang melewati titik tertentu per satuan waktu Δt. Δm/Δt = ρ1.ΔVol1/Δt = ρ1.A1.ΔL1/Δt = ρ1.A1.v1 karena laju aliran massa pada titik 1 sama dengan laju aliran massa pada titik 2, maka: Δm1/Δt = Δm2/Δt ρ1.A1.v1 = ρ2.A2.v2 jika fluida tersebut taktermampatkan atau tidak bisa ditekan, maka ρ1 = ρ2 (ρ tidak berubah terhadap tekanan). sehingga : A1.v1 = A2.v2 ( Kontinuitas Equation) Hasil kali A.v menyatakan laju aliran volume yang melewati suatu titik per waktu. ΔVol/ Δt = A.ΔL/Δt = A.v ( m^3/s)


Download ppt "Tugas Mekanika Fluida Persamaan Kontinuitas"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google