Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Topik Topik: pokok pembicaraan atau permasalahan atau suatu hal yang akan digarap menjadi karangan. Bersifat umum. Berhubungan dengan pertanyaan masalah.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Topik Topik: pokok pembicaraan atau permasalahan atau suatu hal yang akan digarap menjadi karangan. Bersifat umum. Berhubungan dengan pertanyaan masalah."— Transcript presentasi:

1

2 Topik Topik: pokok pembicaraan atau permasalahan atau suatu hal yang akan digarap menjadi karangan. Bersifat umum. Berhubungan dengan pertanyaan masalah apa yang hendak ditulis?

3 Tema Tema: pokok pemikiran yang akan disampaikan penulis dalam karangan. Merupakan wujud tujuan atau maksud penulisan. Bisa disebut gagasan sentral atau tesis.

4 Syarat Tema yang Baik kejelasan, jika gagasan sentral dan perincian jelas maka tema dapat dirumuskan dalam kalimat yang jelas. kesatuan, gagasan sentral hanya satu. pengembangan, mengembangkan satu gagasan sentral dengan jelas dan terperinci hingga penyelesaian/akhir karangan. keaslian

5 Penetapan topik dan tema berguna untuk penyusunan kerangka karangan/outline. Kerangka karangan adalah rencana pembagian dan penyusunan gagasan yang akan ditulis.

6 Fungsi Kerangka Karangan
Mengatur hubungan antara gagasan-gagasan yang ada. Penulis dapat melihat keunggulan dan kelemahan sebelum menulis. Membantu penulis menyusun karangan menjadi teratur dan logis. Membantu penulis membedakan ide utama dan ide tambahan/penjelas. Membantu penulis untuk tidak mengulang pokok gagasan yang sama.

7 Macam Bentuk Kerangka Karangan
Kerangka topik, yaitu berupa kata, frasa, atau klausa yang menyatakan hubungan antargagasan, dan kerangka kalimat, yaitu berupa kalimat-kalimat lengkap. Pola logis: pendekatan berdasarkan cara berpikir manusia (klimaks-antiklimaks, sebab-akibat, pemecahan masalah, dan umum-khusus).

8 Syarat Kerangka Karangan yang Baik
Pengungkapan maksud harus jelas. Tiap unit hanya memiliki satu gagasan. Pokok-pokok didalamnya disusun secara logis. Kedudukan kalimat penjelas tidak di atas kalimat utama. Kalimat penjelas harus menjelaskan kalimat utamanya masing-masing. Menggunakan pasangan simbol yang tetap.

9 Syarat Judul yang Baik relevan, memiliki pertalian dengan tema.
provokatif, menimbulkan keingintahuan pembaca. singkat.

10 URUTAN MENYUSUN KARANGAN PENELITIAN
PEMILIHAN TOPIK Memilih pokok bahasan PERUMUSAN TEMA Menetapkan sasaran dan tujuan karangan PENYUSUNAN KERANGKA KARANGAN Sesuaikan bentuk dan jenis karangan dengan metode penulisan PENGUMPULAN DATA Lakukan penelitian dan pencatatan PENULISAN Klasifikasi data dan menyusun menjadi wacana PENYUNTINGAN Penyuntingan bahasa sesuai EYD

11 CONTOH Topik: Kesehatan Masyarakat Tema: Pencegahan Demam Berdarah Judul: Cukupkah dengan 3M?

12 KERANGKA KARANGAN Demam berdarah
Salah satu penyebab kematian tertinggi Gejala dan inkubasi Penyebab Nyamuk Perkembangbiakan Pencegahan Rumah Lingkungan Kesadaran masyarakat Simpulan


Download ppt "Topik Topik: pokok pembicaraan atau permasalahan atau suatu hal yang akan digarap menjadi karangan. Bersifat umum. Berhubungan dengan pertanyaan masalah."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google