Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Pengenalan Blog, Wordpress, CMS dan Joomla!

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "Pengenalan Blog, Wordpress, CMS dan Joomla!"— Transcript presentasi:

1 Pengenalan Blog, Wordpress, CMS dan Joomla!
Rekayasa Web – Pertemuan 01

2 Outline Sekilas Rekayasa Web Pengenalan Blog Pengenalan Wordpress
Content Management System (CMS) Pengenalan Joomla

3 Sekilas Rekayasa Web Rekayasa Web (KP212) bobot 3 SKS
Sasaran utama : mahasiswa dapat mengenal, menggunakan dan me-rekayasa web dengan menggunakan aplikasi CMS yang sudah ada

4 Sekilas Rekayasa Web Yang dipelajari : Referensi Wordpress Joomla!
Joomla! Ecommerce Edition Referensi Hasin Hayder, “Wordpress Complete : A comprehensive, step-by-step guide on how to set up, customize, and market your blog using WordPress”, Packt Publishing. Hagen Graf, “Building Websites with Joomla! A step by step tutorial to getting your Joomla! CMS website up fast”, Packt Publishing. Internet

5 Pengenalan Blog “A blog (web log) is a website where entries are written in chronological order and displayed in reverse chronological order. "Blog" can also be used as a verb, meaning to maintain or add content to a blog.” (Wikipedia)

6

7 Jenis-jenis Blog Blog Politik http://pemilu2004.goblogmedia.com
Personal Blog Blog bertopik Blog kesehatan

8

9 Jenis-jenis Blog Blog sastra http://nanangsuryadi.blogspot.com
Blog perjalanan Blog riset Blog hukum

10

11 Jenis-jenis Blog Blog media http://blog.tempointeraktif.com Blog agama
Blog organisasi Dan lain-lain

12

13 Pengenalan Wordpress READER (USER INTERFACE) BLOGGER (BACKEND)

14

15

16 Fitur Wordpress Dukungan kategori dan sub kategori posting yang tak terbatas. Sindikasi otomatis dengan RSS dan Atom. Menggunakan interface XML RPC yang memungkinkan posting dari mana saja, termasuk dari . Kemudahan penambahan plugin dan themes (tampilan). Kemudahan mengimport data dari sistem blog lainnya, seperti MovableType, Blogger, TextPattern, dan b2evolution.

17 Fitur Wordpress Kemudahan posting dengan dukungan WYSIWYG editor.
Kemudahan administrasi dan maintenance. Fasilitas pencarian yang komprehensif Dukungan berbagai bahasa. Dukungan dokumentasi yang lengkap dan komunitas yang cukup banyak. Lisensi GNU General Public License sehingga dapat didownload secara bebas. Content Based Management System.

18

19 Pengenalan CMS Secara sederhana dapat dikatakan bahwa Content Management System (CMS) adalah suatu sistem yang dapat mengelola seluruh isi dan tampilan suatu website.

20 Pengenalan Joomla!

21 Features (1) Free source code Simple workflow system
Caching mechanism to secure fast page creation with favorite pages Wastepaper basket Banner management Data manager for uploading and administering data

22 Features (2) Publication system for content
Content summaries in RSS format Search-engine-friendly URLs Multilingual front end Macro language for data content (Mambots) Administration interface that is separated from the homepage

23 Features (3) Simple, expandable template, and component system
Simple, but powerful template system (HTML, CSS, PHP) without a complicated template language Hierarchical user groups Simple visitor statistics WYSIWYG editor for content

24 Features (4) Simple polling System of evaluation for contents
Free extensions at After the split, a large and eager community of users and developers was quickly established

25 Front End

26


Download ppt "Pengenalan Blog, Wordpress, CMS dan Joomla!"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google