Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN PENGEMASAN Kunjungan UKM Vigour Chips

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN PENGEMASAN Kunjungan UKM Vigour Chips"— Transcript presentasi:

1 TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN PENGEMASAN Kunjungan UKM Vigour Chips
Agil Setiawan ( ) M Midori ( ) M. Januar ( ) Nevi Viliyanti ( ) Riska Pratiwi P ( ) Yasa Palaguna ( ) Kunjungan UKM Vigour Chips

2 Kunjungan UKM Vigour Chips
Latar Belakang Dalam dunia modern seperti sekarang ini, masalah kemasan menjadi bagian kehidupan masyarakat sehari-hari, terutama dalam hubungannya dengan produk pangan. Industri bahan kemasan di Indonesia juga sudah semakin banyak, seperti industri penghasil kemasan karton, kemasan gelas, kemasan plastik, kemasan laminasi yang produknya sudah mengisi kebutuhan masyarakat dan dunia industri. Kunjungan UKM Vigour Chips

3 Kunjungan UKM Vigour Chips
Hasil dan Pembahasan Jenis produk : Keripik Tempe Prototype Awal Jenis kemasan yang digunakan: -Plastik PET Kunjungan UKM Vigour Chips

4 Kelebihan dan Kelemahan Prototype Awal
Harga kemasan plastik lebih murah Tidak memerlukan alat khusus dalam menutup kemasan Produk yang dikemas dapat dilihat dari luar kemasan Biaya desain kemasan yang murah Kekurangan Kemasan bersifat transparan sehingga tidak tahan terhadap sinar matahari Kemasan tidak tahan tekanan sehingga mengakibatkan keripik tempe mudah hancur Desain kemasan yang simpel, tidak menarik Mudah terkontaminasi Kunjungan UKM Vigour Chips

5 Hasil Redesain Kemasan
Kunjungan UKM Vigour Chips

6 Kelebihan dan Kelemahan
Kemasan tidak transparan sehingga tahan terhadap sinar matahari Kemasan tahan tekanan sehingga keripik tempe tidak mudah hancur Desain kemasan menarik Tidak mudah terkontaminasi Bentuk kemasan yang unik Kekurangan Harga bahan kemasan lebih mahal Produk yang dikemas tidak terlihat Biaya desain kemasan yang mahal Kunjungan UKM Vigour Chips

7 Cara UKM Mengukur Masa Simpan Produk
Untuk meningkatkan daya simpan dari produk yang dikemas. Daya simpan kemasan alumunium foil lebih lama dibandingkan dengan kemasan plastik. UKM Vigour menetapkan kemasan plastik masa simpan produk tahan selama 5 bulan sedangkan dengan alumunium foil dapat mencapai 1 tahun Kunjungan UKM Vigour Chips

8 Tujuan penggunaan kemasan jenis Palstik PE
biaya pembelian kemasan murah mudah didaur ulang kemasan produk berbentuk transparan sehingga produk dapat di lihat dan kemasan plastik lebih fleksibel Kunjungan UKM Vigour Chips

9 Penanganan Biaya Kemasan Untuk UKM
Kemasan ukuran 100 gr dijual dalam plastik alumunium foil seharga Rp.3.500,- dan sekali produksi mencapai 48kg. Total dari penjualan tiap kali produksi diperkirakan sebesar Rp ,-. Jumlah kemasan sekali produksi: = gram/100 gram = 480 kemasan Harga = 480 x Rp. 400,- = Rp ,- Persentase = ( / ) x 100% = 11,43 % Melalui perhitungan diatas diketahui bahwa biaya kemasan produk mencapai 11,43% dari penjualan total produk yang dihasilkan. Kunjungan UKM Vigour Chips

10 Kunjungan UKM Vigour Chips
Biaya Kemasan Baru -Harga Kemasan = Rp ,- -Harga Keripik Tempe 170 gr = Rp ,- -Harga Produk = Rp ,- - Jumlah kemasan sekali produksi: = gram/170 gram = 283 kemasan - Harga = 283 x Rp.3000,- = Rp ,- - Persentase = ( / ) x 100% = 33,33 % Melalui perbandingan harga dari produksi Keripik Tempe tersebut dapat diketahui bahwa harga kemasan baru memang lebih mahal akan tetapi nilai jual yang tinggi dan memiliki kualitas yang jauh lebih baik serta mampu ditujukan untuk pasar internasional dari segi kemasan. Kunjungan UKM Vigour Chips

11 Kunjungan UKM Vigour Chips
Kesimpulan Kemasan redesain menonjolkan pada tingkat kekuatan jenis bahan kemas melindungi produk dan desain yang lebih inovatif Kunjungan UKM Vigour Chips

12 Kunjungan UKM Vigour Chips
TERIMA KASIH Kunjungan UKM Vigour Chips


Download ppt "TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN PENGEMASAN Kunjungan UKM Vigour Chips"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google