Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

STANDAR MANAJEMEN LABORATORIUM

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "STANDAR MANAJEMEN LABORATORIUM"— Transcript presentasi:

1 STANDAR MANAJEMEN LABORATORIUM

2 Laboratorium Pendidikan dan Penelitian (ISO 17025)
Laboratorium Medis (ISO 15189) Laboratorium Pengujian dan Kalibrasi (ISO 17025)

3 PENDAHULUAN Pengertian laboratorium Pendidikan Laboratorium Pendidikan selanjutnya disebut laboratorium, adalah unit penunjang akademik pada lembaga pendidikan, berupa ruangan tertutup atau terbuka, bersifat permanen atau bergerak, dikelola secara sistematis untuk kegiatan pengujian, kalibrasi, dan/atau produksi dalam skala terbatas, dengan menggunakan peralatan dan bahan berdasarkan metode keilmuan tertentu dalam rangka pelaksanaan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat.

4 Pengelolaan Laboratorium
Pengertian pengelolaan adalah Kegiatan merancang kegiatan, mengoperasikan, memelihara dan merawat peralatan dan bahan, fasilitas dan atau segala obyek fisik lainnya secara efektif dan efisien untuk mencapai tujuan atau sasaran tertentu sehingga mencapai hasil yang optimal. Pengelolaan laboratorium meliputi : 1. Perancangan kegiatan laboratorium 2. Pengoperasian peralatan dan penggunaan bahan 3. Pemeliharaan/perawatan peralatan dan bahan 4. Pengevaluasian sistem kerja Laboratorium 5. Pengembangan kegiatan Laboratorium

5

6

7 Struktur ISO MANAGER PUNCAK MANAGER MUTU MANAGER TEKNIS
MANAGER ADMINISTRASI PENYELIA ANALIS/OPERATOR

8 Prinsip Manajemen Mutu
Dasar Manajemen Mutu: Fokus pada pelanggan, organisasi bergantung pada pelanggan dan karena itu harus bisa memahami kebutuhan masa kini ndan mendatang dari pelanggannya serta berusaha memenuhi dan melebihi harapan pelanggan Kepemimpinan, pemimpin menetapka kesatuan tujuan dan arah organisasi Pelibatan personel Pendekatan proses, hasil yang dikehendaki bisa dicapai dengan lebih efisien bila kegiatan dan sumber daya terkait dikelola sebagai suatu proses

9 Pendekatan sistem pada manajemen  pengidentifikasian, pemahaman, dan pengelolaan proses yang saling terkait sebagai sistem memberi sumbangan yang efektivitas dan efisiensi organisasi dalam mencapai sasarannya Perbaikan berkesinambungan  terhadap kinerja organisasi secara menyeluruh hendaknya dijadikan sasaran tetap sebuah organisasi Pendekatan fakta pada pengambilan keputusan  Keputusan yang efektif didasarkan pada analisis data dan informasi yang tepat Hubungan yang saling menguntungkan dengan pemasok  dapat meningkatkan kemampuan kedua pihak untuk menciptakan nilai

10 Sistem manajemen mutu adalah bagian sistem manajemen organisasi yang memfokuskan perhatiannya pada pencapaian hasil, berkaitan dengan sasaran mutu, untuk memuaskan kebutuhan, harapan, dan persyaratan pihaknyang berkepentingan Sistem manajemen mutu laboratorium akan efektif dan efisien jika diterapkan melalui pendekatan proses yaitu kegiatan, atau sejumlah kegiatan apa pun, yang memakai sumber daya untuk mengubah masukan menjadi keluaran

11 Untuk mencapai pendekatan proses tersebut, organisasi harus:
Mengetahui proses yang diperlukan untuk sistem manajemen mutu dan aplikasinya di seluruh organisasi Menetapkan urutan dan interaksi proses-proses tersebut Menetapkan kriteria dan metode yang diperlukan untuk memastikan bahwa baik operasi maupun kendali proses-proses tersebut efektif Memastikan ketersediaan sumber daya dan informasi yang diperlukan untuk mendukung operasi dan pemantauan proses tersebut Memantau, mengukur dan menganalisa proses-proses tersebut, serta mengimplementasikan tindakan yang diperlukan untuk mencapai hasil yang direncanakan dan perbaikan berkesinambungan dari proses-proses tersebut

12 Keunggulan pendekatan proses adalah kendali terus-menerus pada hubungan di antara setiap proses yang ada dalam sistem proses maupun kombinasi dan interaksi di antara proses-proses tersebut

13 Hal-hal penting dalam penerapan pendekatan proses dalam sistem manajemen mutu:
Pemahaman dan pemenuhan persyaratan Kebutuhan untuk mempertimbangkan proses dalam pengertian nilai tambah Perolehan hasil kinerja dan keefektifan proses Perbaikan berkesinambungan dari proses berdasarkan pengukuran yang objektif

14

15

16 Pencapaian sasaran mutu
Menerapkan Sumber daya Sasaran mutu Kebijakan dan prosedur

17 Hubungan sistem manajemen mutu, sasaran mutu dan kebijakan mutu
Maksud dan arahan secara menyeluruh sebuah organisasi yang terkait dengan mutu seperti yang dinyatakan secara resmi oleh pimpinan puncak Kebijakan Mutu Sesuatu yang dicari, atau dituju, berkaitan dengan mutu Sasaran Mutu Sistem manajemen untuk mengarahkan dan mengendalikan organisasi dalam hal mutu Sistem Manajemen Mutu

18 Laboratorium Medis

19


Download ppt "STANDAR MANAJEMEN LABORATORIUM"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google