RUNNING LED SISTEM DIGITAL KOM B.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MULTIVIBRATOR, TEORI DAN APLIKASINYA
Advertisements

Nama : Juniar Achmad Syaifutra NPM : Jurusan : Teknik Elektro
Penggunaan MULTITESTER Sebagai Alat Bantu Untuk Pengukuran / Pengujian
Elektronika Industri Muh. Afdhal Syahrullah D
Komponen Elektronika dan Fungsi-Fungsinya
Sistem digital SISTEM KOMPUTER UNIVERSITAS NAROTAMA.
KOMPONEN-KOMPONEN ELEKTRONIKA
LAMPU OTOMATIS YANG DIAKTIFKAN SUARA JERRY, { }
PERTEMUAN 02 “Konsep dasar elektronika digital”
NADIA NOVIRA D ELEKTRONIKA INDUSTRI.
TOMBOL Andri Yansah for further detail, please visit
Rangkaian Arus Searah.
“ROBOT WALL FOLLOWER DENGAN MEMANFAATKAN KOMPARATOR”
Alat Ukur dan Pengukuran
4 Stran PRAKARYA SMA REKAYASA TEKNOLOGI √ K E R A J I N A N BUDIDAYA
Rangkaian Lampu Flip Flop
Prinsip Dasar Semikonduktor merupakan elemen dasar dari komponen elektronika seperti dioda, transistor dan sebuah IC (integrated circuit). Disebut semi.
Oleh: Maria ulfa X TKJ A SMKN 2 Salatiga
ADC (ANALOG TO DIGITAL CONVERTER)
ROBOT WALL FOLLOWER DENGAN MEMANFAATKAN KOMPARATOR
KOMPONEN-KOMPONEN ELEKTRONIKA
DIODA KELOMPOK 2.
Resistor, Kapasitor dan Transformator 3: KOMPONEN AKTIF ELEKTRONIKA
KOMPONEN-KOMPONEN ELEKTRONIKA
Sensor infrared Oleh: Sri Supatmi.
RANGKAIAN PENYEARAH GELOMBANG (RECTIFIER) & catu daya teregulasi
PENERAPAN KONSEP DASAR LISTRIK & ELEKTRONIKA
Jenis-jenis Komponen Elektronika
PERTEMUAN 10 HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd
RANGKAIAN ELEKTRONIKA
PERTEMUAN 10 HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd
Elektronika Industri Gabriel Sianturi MT.
SELAMAT BERJUMPA DALAM TUTORIAL
RANGKAIAN PENYEARAH GELOMBANG (RECTIFIER)
ARUS DAN GERAK MUATAN LISTRIK.
ELEKTRONIKA 1 Bab 4 ELEKTRONIKA DALAM PRAKTEK Oleh : M. Andang N
ELEKTRONIKA 1 Bab 3 RANGKAIAN & SISTEM ELEKTRONIKA Oleh : M. Andang N
Komponen Elektronika.
Dioda Gabriel Sianturi MT.
UTS Pengantar Teknik Elektro
LISTRIK DINAMIS.
Internal Resistor of Diode
Dioda Semikonduktor.
Bab 1: Pendahuluan Isi: Pengertian Ilmu Elektronika
Tugas Akhir. Jurusan Teknik Elektro, Fakultas Teknologi Industri, Universitas Jam Digital. for further detail, please visit
Hukum Ohm.
APPLICATION OF SEMICONDUCTOR DEVICES – IC (Integrated Circuit)
DIODA Kelompok 6: Zulhamzah Ibrahim Abdur Rahman (A)
SMP Islam Terpadu AULIYA
Op-amp sebagai block komparator
ELEKTRONIKA 1 Bab 2 KOMPONEN-KOMPONEN ELEKTRONIKA Oleh : M. Andang N
RANGKAIAN PENDETEKSI PERUBAHAN SUHU DENGAN Muhammad Wahid,
ELEKTRONIKA 1 Bab 2 KOMPONEN-KOMPONEN ELEKTRONIKA Oleh : M. Andang N
ELEKTRONIKA 1 Bab 3 RANGKAIAN & SISTEM ELEKTRONIKA Oleh : M. Andang N
Standar Kompetensi Menerapkan konsep kelistrikan dalam berbagai penyelesaian masalah dan berbagai produk teknologi Kompetensi Dasar Memformulasikan besaran-besaran.
Fungsi-fungsi IC Digital: Sekuensi
MENGENAL KOMPONEN PASIF DAN KOMPONEN AKTIF PADA TEKNIK ELEKTRONIKA
SENSOR CAHAYA Photo-sensitive Light Intensity Sensor Module Disusun Oleh: SYAHLA SHABRINA A. EK 2A-23.
APLIKASI MIKROELEKTRONIKA INTEGRATED CIRCUIT (ic)
1 KOMPONEN-KOMPONEN ELEKTRONIKA. 2 Komponen: Elemen terkecil dari rangkaian/sistem elektronik. KOMPONEN ELEKTRONIKA KOMPONEN AKTIF KOMPONEN PASIF Berdasarkan.
DISUSUN OLEH: USWATUN HASANAH Assalamualaikum Wr, Wb,… MENENTUKAN BESAR TEGANGAN DAN ARUS LISTRIK PADA BUAH MENGKUDU.
KOMPONEN – KOMPONEN ELEKTRONIKA
BAHAN - BAHAN ELEKTRIK dalam teknik listrik bahan-bahan juga dapat dikelompokkan sebagai berikut. 1. Bahan Penghantar (konduktor) 2. Bahan Penyekat (isolator/insulator)
LISTRIK DINAMIS (RANGKAIAN SERI DAN PARALEL) PERTEMUAN 10 HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN.
PENGUKURAN KOMPONEN ELEKTRONIKA DENGAN MULTIMETER ALAT UKUR LISTRIK PENDIDIKAN FISIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN IPA 2018.
NAMA KELOMPOK:1. AHMAD RIZALRAMADHAN (09) 2. AGUS POMO (04) 2. AGUS POMO (04) 3. DUWIK SHOFIYA (30) 3. DUWIK SHOFIYA (30) 4. EKA PUSPITOWENI (31) 4. EKA.
NAMA :OFANI DARIYAN KELAS : XI EB NO :30 1. RANGKAIAN CATU DAYA : SUATU RANGKAIAN YANG MENYEDIAKAN ATAU MENGHASILKAN B + (TEGANGAN DC) YANG DIPERLUKAN.
Modul ke: Fakultas Program Studi Modul ke: Fakultas Program Studi Elektronika dan Motor Listrik PENJELASAN HUKUM OHM KELOMPOK 5 : JEREMIAS DANIEL LEIWAKABESSY.
KOMPONEN ELEKTRONIKA PASIF By. Sahrul, S.Pd.  Memahami Komponen Pasif  Menggunakan Komponen Pasif.
AUTOMATIC STREET LAMP. KELOMPOK INDRI SUKMAWATI RAHAYU ( ) AMMARZAN BAIHAQI ( )
Transcript presentasi:

RUNNING LED SISTEM DIGITAL KOM B

KELOMPOK 6 NAMA – NAMA ANGGOTA : HARRY NIMROD ALEXANDRO SITORUS RIZKI MAULANA ARDI M. RANDI MI’RAJ RANGKUTI SYARIFAH KEMALA PUTRI RIZKI NOFIANTY TANJUNG ADAM YOSAFAT NOVERICO DAMANIK

LATAR BELAKANG Dalam dunia elektronika erat kaitannya dengan rangkaian-rangkaian. Suatu rangkaian dapat dikatakan sebagai rangkaian digital ataupun rangkaian analog. Dikatakan sebagai suatu rangkaian analog apabila di dalam rangkaian tersebut terdapat IC analog. Begitu pula halnya dengan rangkaian analog, rangkaian digital harus memiliki IC digital di dalamnya. Salah satu contoh rangkaian digital adalah running LED. Running LED merupakan bentuk sederhana dari rangkaian digital yang biasa digunakan sehari-hari. Running LED dapat berbagai bentuk tergantung pada penggunaannya. Running LED ini dibuat dengan menggunakan dua buah IC 14017 sebagai decade counter. Sedangkan untuk membentuk pulsa clocknya digunakan IC 555, yang berfungsi sebagai timer yang berfungsi untuk menghasilkan denyutan (pulse) sebagai penggerak IC 4017.

TUJUAN Agar Mahasiswa/i dapat mengetahui rangkaian yang digunakan pada Running LED. Agar Mahasiswa/i dapat mengimplementasikan mata pelajaan digital dalam kehidupan sehari- hari. Agar Mahasiswa/i terampil dalam membuat running LED.

MANFAAT Papan Nama Toko ( LED Display Digital Signage ) Bisa difungsikan sebagai Papan Nama Toko, juga bisa digunakan untuk Promosi Produk Jasa Usaha Anda Promosi Berjalan ( Mobile Advertising ) Menampilkan iklan, informasi dan ucapan selamat di bagian belakang mobil, Sangat efektif, karena isi pesan dapat di tampilkan di manapun mobil berada. Menarik perhatian dan mudah terlihat saat berada di jalanan. Manfaatkan Promosi dimanapun Anda berada. Ucapan / Informasi ( Digital Signage Information ) Tempat Umum / Publik seperti di Terminal, Bandara, Stasiun, Mall, Pasar, Pameran, Masjid , Gereja, dll Dekorasi Unik, Menarik dan Cantik. Anda tentu bisa membayangkan untuk membuat tampilan Gedung menyala seperti ini dengan biaya Listrik yang cukup Hemat karena menggunakan Lampu LED. Sungguh tehnik Promosi / Branding yang sangat Unik, Khas, dan mudah diingat membuat Orang tertarik untuk masuk ke Tempat Anda.

TEORI KOMPONEN YANG DIGUNAKAN PCB PCB atau Printed Circuit Board adalah sebuah papan yang digunakan untuk mendukung semua komponen-komponen elektronika yang berada di atasnya, papan PCB juga memiliki jalur-jalur konduktor yang terbuat dari tembaga yang berfungsi untuk menghubungkan antara satu komponen dengn komponen lainnya. LED LED atau Light Emitting Diode adalah suatu komponen elektronika yang terbuat dari bahan semi konduktor jenis diode yang mampu menghasilkan cahaya. IC Integrated Circuit (IC) adalah suatu komponen elektronik yang dibuat dari bahan semi conductor, dimana IC merupakan gabungan dari beberapa komponen seperti Resistor, Kapasitor, Dioda dan Transistor yang telah terintegrasi menjadi sebuah rangkaian berbentuk chip kecil, IC digunakan untuk beberapa keperluan pembuatan peralatan elektronik agar mudah dirangkai menjadi peralatan yang berukuran relatif kecil.

TEORI KOMPONEN YANG DIGUNAKAN SOCKET IC Socket IC adalah tempat atau dudukan IC. BATTERY Baterai adalah elemen (sel) sumber arus listrik searah. Alat untuk mengubah energi kimia menjadi energi listrik. DIODA Dioda adalah jenis komponen pasif yang berfungsi terutama sebagai penyearah. Dioda memiliki dua kutub yaitu kutub anoda (positif) dan kutub katoda (negative). RESISTOR Resistor adalah salah satu komponen elekronika yang berfungsi untuk menahan arus yang mengalir dalam suatu rangkaian/sistim elekronika.

TEORI KOMPONEN YANG DIGUNAKAN TRIMPOT Trimpot adalah sejenis resistor yang nilai hambatannya bisa diubah dan karena sifatnya yang fleksibel sering dipergunakan sebagai media penahan dalam mengatur besarnya masukkan di dalam rangkaian elektronik. SOCKET BATTERY Socket baterai adalah dudukan/tempat baterai. KAPASITOR (ELCO) Kapasitor adalah komponen elektronika yang mempunyai kemampuan menyimpan electron- elektron selama waktu yang tidak tertentu.  

ALAT DAN BAHAN PCB Running LED Trimpot/VR 20k 20 buah LED (2 kaki) IC LM 555 + socket IC 4017 + socket Kapasitor/Elco 22µF Kapasitor/Elco 47µF Trimpot/VR 20k Dioda Socket battery Battery 9 volt Solder Timah Resistor

LANGKAH DAN KERJA Siapkan semua alat – alat dan bahan yang diperlukan. Pasang socket IC terlebih dahulu. Solder jalur socket IC tersebut menggunakan timah. Lanjutkan dengan pemasangan diode, resistor, kapasitor, trimpot,    socket battery dan LED. Solder semua jalur komponen tersebut dengan rapi, usahakan timah tidak meluber ke jalur yang lain, dan waktu untuk menyolder tiap komponen tidak terlalu lama. Jika sudah selesai, pasangkan IC  555 dan IC 4017. Mulailah percobaan dengan memasangkan socket battery pada battery 9 volt. Jika berjalan dengan lancar, potonglah kaki-kaki pada komponen yang tadi dipasang. Running LED berhasil.

CARA KERJA RANGKAIAN Ketika rangkaian running led diberi tegangan 6 – 12 V, rangkaian pencacah / counter ( IC 4017 ) memprogram LED yang berfungsi sebagai output untuk menghasilkan cahaya yang dapat berjalan dari LED 1 s/d LED terakhir dan kembali lagi kesemula begitu seterusnya hingga waktu yang bisa kita inginkan. IC 555 berfungsi sebagai penggerak / input IC 4017. IC ini (555) mengeluarkan denyutan (pulse) high dan low secara bergantian. Rangkaian oscilator clock / pewaktu / timer dibangun dari rangkaian IC 555, trimpot dan C2. Frekuensi kerja LED diatur dengan mengatur nilai resistansi trimpot VR, jika dirasa masih kurang lambat maka nilai C2 dapat diperbesar. Rangkaian C1 merupakan rangkaian yang mereset IC 4017 pada saat power up. Pada saat pertama kali dihidupkan C1 akan mengisi muatan sehingga muncul tegangan yang mereset IC 4017.Setelah beberapa saat C1 akan penuh dan tegangan akan turun menuju 0 V. Dalam kondisi seperti ini, IC 4017 akan mulai dari kondisi awal dimana D1 - D2 (Q0) akan aktif kemudian diikuti oleh D3 - D4 (Q1), dan seterusnya setelah IC 4017 mendapatkan pulsa clock. Setelah 10 kali pulsa clock maka secara otomatis IC 4017 akan reset dan kembali pada kondisi awal yaitu pada Q0 aktif. Arah gerakan LED dapat dimodifikasi sesuai keinginan. Caranya dengan meletakkan urutan LED disesuaikan dengan urutan keaktifannya. Urutan keaktifan dari output 4017 adalah sesuai urutan output D1-D2, D3-D4, ... D19-D20 à Q0, Q1, ....Q9. Jika dirasa kecerahan LED kurang, maka nilai R dapat diganti 220 Ω..

RANGKAIAN PROTEUS

REFERENSI http://fachriyudaarvianto.blogspot.co.id/2013/07/running-led.html http://www.deprintz.com/news/5/Kegunaan-Pemakaian-Digital-Signage-LED-Running-Text- Promosi

TERIMA KASIH BY : KELOMPOK 6