Kuliah Umum Mahasiswa Baru Pascasarjana IPB 2016/2017 Teknologi Informasi untuk Mahasiswa IPB Dr.Ir. Idat Galih Permana, MSc. Direktur DIDSI INSTITUT PERTANIAN BOGOR – www.ipb.ac.id 1
Fasilitas ICT IPB Internet Journal Online Cyber Mahasiswa Wifi & Hot Spot Video Conference IMOVSES Electronic Mail (Email) Google Apps Journal Online Scientific Repository E-Learning (LMS, OCW, Tropedu) Student Blogs SIMAK Pascasarjana Webometrics
Lokasi Kampus IPB
User Access Seluruh mahasiswa IPB memiliki User Access yang dapat digunakan untuk mengakses seluruh fasilitas/sistem aplikasi yang tersedia dalam layanan Teknologi Informasi di IPB. Cukup satu account untuk mengakses segalanya. Kedepan akan diberlakukan sistem Single Sign On (SSO).
Aktivasi ID Aktivasi ID dilakukan pada jaringan IPB, dengan menggunakan username yang ditentukan sendiri Buka halaman browser kemudian ketikkan: https://accounts.ipb.ac.id/activation Masukkan NIM dan Kode Aktivasi
ID - IPB Kode Aktivasi diberikan saat registrasi mahasiswa baru dan tercetak di surat pemberitahuan Bersifat pribadi dan tidak boleh diinformasikan kepada siapapun. Digunakan untuk : Layanan Internet di Jaringan IPB Akun Google Apps IPB dengan format : ID@apps.ipb.ac.id Akun Blog di alamat : http://ID.blog.ipb.ac.id Akses ke fasilitas online IPB : SIMAK, EPBM Online, LMS, Repository, dll
Cyber Mahasiswa Cyber Singkong, Gedung Perpustakaan Lantai 4, ±120 PC. Jam Operasional: Senin-Jumat, 08.00-16.00 WIB Cyber Merpati, Grawida, Depan Agrimart-2, ± 40 PC. Jam Operasional : Senin-Jumat, 08.00-16.00 WIB GPK (Gedung Pusat Komputer), Depan Perpustakaan IPB, 50 PC. Layanan ID-IPB dan I-MOVSES (Microsoft Licensing) Fasilitas Hot Spot / Wifi tersedia diberbagai lokasi strategis dikampus
Fasilitas Video Conference
IMOVSES IMOVSES: IPB Microsoft Open Value Subscription for Education Solution. Software berlisensi kerjasama IPB dan Microsoft, a.l. Windows, MS Office, SQL Server, Visual Studio, dll Untuk memiliki aplikasi tersebut mahasiswa dapat mengganti biaya CD dan mendapatkan Sticker Hologram Layanan IMOVSES: GPK (Gedung Pusat Komputer), Depan Perpustakaan IPB Dreams Park: aplikasi Microsoft lain selain Microsoft Office bebas download untuk Mahasiswa
Google Apps for Education Google Apps, kerjasama IPB- Google @apps.ipb.ac.id merupakan email alternatif Fasilitas: Mail, Calendar, Doc, Drive, Site, G plus Synchron dengan Gadget Kapasitas penyimpan data sangat besar http://apps.ipb.ac.id
Apps for Email ID@apps.ipb.ac.id
e-Learning – LMS Lecture Management System http://lms.ipb.ac.id
e-Learning – OCW Open Course Ware http://ocw.ipb.ac.id
e-Learning - Tropedu http://tropedu.ipb.ac.id
Scientific Journal IPB http://journal.ipb.ac.id Kumpulan Journal Ilmiah elektronik IPB Beberapa journal telah terakreditasi Artikel dapat diakses full text Media publikasi nasional
Scientific Repository IPB http://repository.ipb.ac.id Lebih dari 69.000 artikel dalam repository Ranking Respository ke-2 terbaik versi Webometrics Akses menggunanan User ID
Scientific Repository IPB Skripsi Tesis Disertasi Laporan Penelitian Buku Teks Buku Referensi Buku/Modul Ajar Orasi Ilmiah Orasi Guru Besar Pedoman Praktikum Jurnal Ilmiah Artikel Jurnal Ilmiah Hasil Paten Hasil Lomba Karya Tulis Ilmiah Makalah Seminar/Proseding http://repository.ipb.ac.id
Student Blogs http://username.student.ipb.ac.id
Sistem Informasi Akademik (SIMAK Pasca) http://akademik.pasca.ipb.ac.id Akses SIMAK menggunakan ID-IPB Jadwal kuliah Mengisi KRS Nilai mahasiswa Kemajuan Studi Pengumuman Administrasi lainnya. Pengisian EPBM (Evaluasi Proses Belajar Mengajar) Login SIMAK Pasca
Web Pascasarjana - http://pasca.ipb.ac.id
Web IPB - www.ipb.ac.id
Webometrics IPB Peningkatan Ranking Webometrixs IPB:
Peran Mahasiswa dalam Webometrics IPB Menggunakan email ID@apps.ipb.ac.id Menggunakan Blogs: ID.student.ipb.ac.id Membuat backlink ke web IPB pada situs resmi Mencantumkan link ke Blogs atau Web IPB pada account sosial media: mis, Facebook, Twitter, Google+, Wikipedia, dll Aktif menulis artikel atau berkomentar pada media online, dan menuliskan link ID.student.ipb.ac.id
? ICT Help Desk ? ? Direktorat Integrasi Data dan Sistem Informasi Gedung Rektorat Lt-2,Kampus IPB Darmaga Tel. 0251.8623936 Email: ict@ipb.ac.id atau ict@apps.ipb.ac.id