WELCOME TO MY PRESENTATION
UNIVERSITAS MERCUBUANA YOGYAKARTA TUGAS APLIKOM KIKO ARMENITA JULITO 15061135 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MERCUBUANA YOGYAKARTA 2015
MENGULAS KEBUDAYAAN MINANGKABAU
MENU UTAMA MINANGKABAU ASAL-USUL MINANGKABAU BAHASA MINANGKABAU RUMAH ADAT MINANGKABAU PAKAIAN ADAT MINANGKABAU OLAHRAGA TRADISIONAL MINANGKABAU KESENIAN ADAT MINANGKABAU MAKANAN KHAS MINANGKABAU UPACARA TRADISIONAL MINANGKABAU LAGU TRADISIONAL MINANGKABAU
MINANGKABAU Minangkabau yang biasa disingkat dengan 'Minang' adalah kelompok etnis nusantara yang berbahasa dan menjunjung adat Minangkabau orang Minang seringkali disamakan sebagai orang Padang, merujuk kepada nama ibu kota provinsi Sumatera Barat yaitu kota Padang. Namun, masyarakat ini biasanya akan menyebut kelompoknya dengan sebutan urang awak, yang bermaksud sama dengan orang Minang itu sendiri.
Asal-usul minangkabau Nama Minangkabau berasal dari dua kata, Minang dan Kabau. Nama itu dikaitkan dengan suatu legenda khas Minang yang dikenal di dalam tambo. Dari tambo tersebut, konon pada suatu masa ada satu kerajaan asing (biasa ditafsirkan sebagai Majapahit) yang datang dari laut akan melakukan penaklukan. Untuk mencegah pertempuran, masyarakat setempat mengusulkan untuk mengadu kerbau. Pasukan asing tersebut menyetujui dan menyediakan seekor kerbau yang besar dan agresif, sedangkan masyarakat setempat menyediakan seekor anak kerbau yang lapar. Dalam pertempuran, anak kerbau yang lapar itu menyangka kerbau besar tersebut adalah induknya. Maka anak kerbau itu langsung berlari mencari susu dan menanduk hingga mencabik-cabik perut kerbau besar tersebut. Kemenangan itu menginspirasikan masyarakat setempat memakai nama Minangkabau, yang berasal dari ucapan "Manang kabau" (artinya menang kerbau).
BAHASA MINANGKABAU Bahasa Minangkabau termasuk salah satu anak cabang rumpun bahasa Austronesia. Walaupun ada perbedaan pendapat mengenai hubungan bahasa Minangkabau dengan bahasa Melayu, ada yang menganggap bahasa yang dituturkan masyarakat ini sebagai bagian dari dialek Melayu, karena banyaknya kesamaan kosakata dan bentuk tuturannya sementara yang lain justru beranggapan bahasa ini merupakan bahasa mandiri. serta ada juga yang menyebut bahasa Minangkabau merupakan bahasa Proto-Melayu. Pengaruh bahasa lain yang diserap ke dalam bahasa Minang umumnya dari Sanskerta, Arab, Tamil, dan Persia. Kemudian kosakata Sanskerta dan Tamil yang dijumpai pada beberapa prasasti di Minangkabau.
Rumah adat minangkabau Rumah adat Minangkabau disebut juga dengan rumah gadang, yang biasanya dibangun di atas sebidang tanah miilik keluarga induk tersebut secara turun temurun. Rumah adat dibuat berbentuk empat persegi panjang dan dibagi atas dua bagian, muka dan belakang. Berbahan kayu dan sepintas kelihatan bentuk rumah panggung dengan atap yang khas menonjol seperti tanduk kerbau yang biasa disebiut gonjong
PAKAIAN ADAT MINANGKABAU Pakaian adat Minangkabau terbagi dua: Pakaian adat penghulu atau niniak mamak Pakaian adat bundo kanduang
OLAHRAGA TRADISIONAL Pacuan kudo atau pacu kuda 2.Pacuan jawi atau pacu sapi
3.Pacuan itiak atau pacu bebek 4.Sipak rago atau sepak takraw
KESENIAN ADAT MINANGKABAU Tari piriang atau tari piring Tari pasambahan Silek atau silat minangkabau Tari randai
Makanan khas minangkabau Masyarakat Minang memiliki makanan yang khas dan populer dengan sebutan masakan Padang. Dan sangat digemari di indonesia bahkan sampai mancanegara
Beberapa masakan minang yang populer rendang Sate padang Asam pedas Dendeng balado Soto padang
Upacara tradisional minangkabau tabuik Tabuik atau Tabut adalah perayaan lokal dalam rangka memperingati Asyura, gugurnya Imam Husain, cucu Muhammad, yang dilakukan oleh masyarakatMinangkabau di daerah pantai Sumatera Barat, khususnya di Kota Pariaman.
Turun mandi turun mandi atau bacungak ini untuk “meresmikan” si bayi ini dan ibu bayi ini untuk bisa mandi ke sungai dan keluar rumah dengan “bebas” yang sebelumnya karena bayi masih kecil dan ibunya masih dalam proses pemulihan tidak diperbolehkan keluar rumah ataupun pergi mandi ke sungai
Batagak pangulu upacara adat Minangkabau Untuk mengankat pinpinan sebuah suku. yang diadakan besar-besaran dengan memotong kerbau.
Lagu tradisional Kampuang nan jauh dimato Kambanglah bungo Indang sungai garinggiang dll