PENDIDIKAN PANCASILA DAN KEWARGANEGARAAN Sumber Utama: Syahrial syarbaini dkk.2015. Pendidikan Pancasila dan Pendidikan Kewarganegaraan. Jakarta, PAMU. Esa Unggul.. 2010 Dosen Koordinator: Dr. H. Syahrial Syarbaini. MA.
PENDAHULUAN Latar Belakang Landasan PPKn Visi dan Misi Kelompok Mata Kuliah Pengembangan Keperibadian Materi Kajian Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Sumber utama : Dr. Syahrial Syarbaini dkk. 2015. Pendidikan Pancasila dan Pendidikan Kewarganegaraan. Jakarta., UEU-PAMU
Latar belakang Pendidikan Pancasila tidak disukai mahasiswa Perubahan yang terjadi di dunia dewasa ini problem transformasi nilai-nilai PPKn harus berbasis kompentensi Pendidikan Pancasila tidak disukai mahasiswa Perlu dipahami mhs bhw keberhasilan tidak ditentukan oleh bidang keilmuan , namun juga kepribadiannya (60%)
Landasan Pendidikan Pancasila Landasan Historis : Proses sejarah yang panjang Landasan Kultural : Pancasila sebagai Kepribadian dan jati diri bangsa Landasan Filosofis : Pancasila sebagai sumber nilai dalam penyelenggaraan kenegaraan Sumber utama : Dr. Syahrial Syarbaini. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan.Jakarta.. UEU-PAMU.
UU. No. 12 tahun 2012 ttg PT 1. Pendidikan Agama Kurikulum PT Wajib : 1. Pendidikan Agama 2. Pendidikan Pancasila 3. Pendidikan Kewarganegaraan 4. Bahasa Indonesia Direktorat Pembelajaran dan Kemahasiswan, Dikti telah Menyusun rencana pembelajaran dan Bahan Ajar tahun2012
Misi MPK Misi kelompok MPK di perguruan tinggi membantu mahasiswa memantapkan keperibadiannya agar secara konsisten mampu mewujudkan nilai-nilai dasar keagamaan dan kebudayaan, rasa kebangsaan dan cinta tanah air sepanjang hayat dalam menguasai, menerapkan dan mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni yang dimilikinya dengan rasa tanggung jawab.
CAPAIAN PEMBELAJARAN Memiliki kemampuan analisis, berfikir rasional, bersikap kritis kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Memiliki kemampuan dan tanggung jawab intelektual dalam solusi berdasarkan nilai-nilai Pancasila. Menjelaskan dasar-dasar kebenaran bahwa Pancasila adalah ideologi majemuk (Bhinneka Tunggal Ika). Melestarikan nilai-nilai Pancasila dalam realita kehidupan. Memiliki karakter ilmuwan dan profesional Pancasilais yang memiliki komitmen atas kelangsungan hidup dan kejayaan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Mengembangkan sikap positif dan menampilkan perilakuyang mendukung semangat kebangsaan dan cinta tanah air Mengembangkan sikap positif dan menampilkan perilakuyang mendukung demokrasi yang berkeaadaban dan keragaman Mengembangkan sikap positif dan menampilkan perilakuyang mendukung
Metode pembelajaran Dari Menjadi Mengajar Belajar Apa yang dipikirkan Metode berbasis kompetensi dengan pendekatan Student Active Learning Dari Menjadi Mengajar Belajar Apa yang dipikirkan Apa yang dipelajari Metode Instruktsi Metode Konstruktif Transfer of knowledge Transfer of values
Collaborative learning (CL) Problem-Based Learning (PBL) Metode Pendekatan PP Metode berbasis kompetensi dengan pendekatan Student Active Learning antara lain: Studi Kasus Simulasi Diskusi Tugas kelompok Seminar Collaborative learning (CL) Debat Problem-Based Learning (PBL) Kerja Lapangan Discovery, dll
Sistem Penilaian Berdasarkan capaian pembelajaran Bentuknya: penugasan individu , kelompok, kuis, UTS, UAS, penilaian diri (selfassessment), penilaian sejawat (peer assessment) dan obsevasi kinerja lissan dan tulisan Sistem penilaian harus dijelaskan kepada mahasiswa awal perkuliahan
Standar Kompetensi kelulusan (SKL) Domain Kompetensi Pengetahuan Memiliki pengetahuan prosedural dan kognitif dalam konsep dan teori……. Sikap Memiliki prilaku yang mencermin sikap orang dewasa yang beriman , berakhlak….. Psikomotor Memiliki kemampuan berpikir dan bertindak efektif dan inovatif……
Pokok Bahasan Kajian PPKn PENDAHULUAN (PPKn) Pancasila Dalam Kajian Sejarah Perjuangan Bangsa Pancasila Sebagai Dasar negara Pancasila Sebagai Ideologi Negara Pancasila Sistem Filsafat Bangsa Pancasila sebagai Sistem Etika Pancasila Sebagai Nilai Krakter Bangsa dan Paradigma Pembangunan Pendidikan Kewarganegaraan dan Identitas Nasional Negara dan Konstitusi Hubungan negara dan Warga Negara Demokrasi Indonesia dan Masyarakat Madani Negara Hukum dan HAM Geo Politik Indonesia (Wannus) dan Geo Strategi Indonesia (Hannas) Integrasi Nasional, Otonomi Daerah dan Good Governance Sumber utama : Dr. Syahrial Syarbaini.dkk. 2015. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Jakarta. EUE. PAMU. Graha Ilmu.
Tugas Pribadi, Keompok, Presentasi, Kuis Pert. 1 s.d. 7 NILAI Akhir Tugas = 40% UTS = 25% UAS = 25 % Absensi (10%) Kehadiran 70% Pertemuan. 8 s.d. 14 Sumber utama : Dr. Syahrial Syarbaini. Implementasi Pancasila Melalui Pendidikan Kewarganegaraan. Yokyakarta. Graha Ilmu.
Judul diskusi PPKN Pancasila dalam konteks Sejarah Perjuangan bangsa (Nilai-nilai Pancasila dalam kejayaan Nasional, perjuangan melawan sistem penajahan serta Proklamasi 1945.) Pancasila dalam konteks Sejarah Perjuangan bangsa(Perjuangan mempertahankan dan mengisi Kemerdekaan) Pancasila sebagai dasar negara ( Impelementasi Dalam kenegaraan) Hubungan antara negara dan warga negara Pancasila sebagai sistem filsafat (cara berpikir dan pengertian filsafat) Pancasila sebagai sistem filsafat(Nilai-Nilai Pancasila Sebagai keseimbangan antara Hak dan kewajiban) Pancasila sebagai Etika politik Bangsa (Etika politik, Nilai-moral dan Norma,Nilai dasar, instrumental dan Praksis, Pancasila sebagai Etika politik Bangsa (Makna Nilai sila-sila Pancasila seta Ertika Politik bernegara) Pancasila sebagai ideologi Nasional (Pengertian ideolohi makna iddeologi) Pancasila sebagai ideologi Nasional (Perbandingan ideologi Pancasila dgn ideologi lain serta Pancasila ideologi terbuka) Pancasila dalam kontek ketatanegharaan RI (Sistem ketatanegaraan RI berdasarkan Pancasila dan UUD 1945) Pancasila dalam kontek ketatanegharaan RI(Dinamika pelaksanaan UUD 1945) Sumber utama : Dr. Syahrial Syarbaini. Implementasi Pancasila Melalui Pendidikan Kewarganegaraan. Yokyakarta. Graha Ilmu.
Lanjutan: Identitas nasional Dalam Konteks Globalisasi Negara dan Sistem Konstitusi ( UUD 45 dan perubahannya) Hubungan Negara dan Warganegara dalam konteks PKn) Demokrasi Indonesia (antara teori dan prakteknya ) Negara hukum dan HAM ( dalam problematikanya) Geopolitik dan Geo strategi Indonesia dalam konteks kedaulatan NKRI. Otonomi daerah dan Good Govermenan dalam konteks Integrasi nasional) Sumber utama : Dr. Syahrial Syarbaini.dkk. Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan. Jakarta. UEU-PAMU.
Terima Kasih Sumber utama : Dr. Syahrial Syarbaini. Implementasi Pancasila Melalui Pendidikan Kewarganegaraan. Yokyakarta. Graha Ilmu.
Bio Data Penulis (Dosen Koordinator) Nama : Syahrial Syarbaini, Tempat / tanggal Lahir : Bukittinggi, 20 Nopember 1956. A g a m a : Islam Pekerjaan : Dosen (Pangkat Lektor Kepala) Tempat Tinggal : Jl. Kenanga B5/1, Pondok Kacang Prima, Pd. Aren. Tangerang. Tel. 73447920. HP. 081310837090 PENDIDIKAN: Sarjana Muda, Jurusan Civics/Hukum, IKIP Padang (1978) Sarjana Civics/Hukum IKIP Bandung (1982) Program Non-Gelar, Tenaga Ilmiah Menejemen Perpustakaan, Fakultas Sastra-UI (1986) M.A. (S2) Kajian "Indonesian Political History", Universiti Malaya (1997) Ph.D. (S3) Ilmu Politik, Universiti Kebangsaan Malaysia (2005). Kursus Dosen Pendidikan Kewarganegaraan (12-23 Desember 2006), Dikti. PENGALAMAN KERJA: Dosen Koordinator Mata Kuliah Pancasila dan Kewarganegaraan di Univ. Indonusa Esa Unggul Jakarta. Mengajar mata kuliah PPKN Univ. Al-Azhar Indonesia, Univ. Budi Luhur Jakarta dan beberapa mata kuliah di Univ. Mercu Buana. Dosen Pasca Sarjana (S2) Institut Perguruan Ilmu Al-Quran Jakarta KARYA ILMIAH Pendidikan Pancasila, Penerbit Ghalia Indonesia. Jakarta.2001. Sosiologi dan Politik, Ghalia Indonesia. Jakarta.2002. Pendidikan Kewarganegaraan. Ghraha Ilmu. Jokyakarta. 2003 Demokrasi dalam Pendidikan Kewarganegaraan. 2008.UIEU Press. Jakarta. Dasar-dasar Sosiologi. Graha Ilmu. 2009. Yokyakarta. Implementasi Pancasila dan Pendidikan Kewarganegaraan. 2009. Graha Ilmu . Yokyakarta. Pendidikan pancasila. 2011. Ghalia Indonesia. Dasar-Dasar Pengetahuan Politik. 2011. Ghalia Indonesia. Artikel dan editor ahli di Jurnal FISIP – UBL, Penulis di Jurnal UEU Jakarta.