Reguler Expression (Ekspresi reguler) Anggota Kelompok : M. Alfian Saputra , Akhi Syabab Ahmad , Adam Maulana , Aris Rahman
Pengenalan Reguler Reguler mempunyai arti tetap atau teratur. Sebuah bahasa dinyatakan regular jika terdapat finite state automata yang dapat menerimanya.
Ekspresi Reguler (ER) Bahasa-bahasa yang diterima oleh FSA bisa dinyatakan secara sederhana dengan ekspresi regular (regular expression). Ekspresi reguler : pengungkapan atau proses menyatakan bahasa reguler atau Operasi reguler yang digunakan untuk membentuk suatu bahasa.
Operasi Pada ER Transitif Closure/Kleen Closure (A*) Positive Closure (A+) Gabungan (AB) = AB Pilihan (A+B) = bisa A,B atau AB simbol di himpunan simbol/alfabet Closure = adalah himpunan string dengan panjang n yang dibentuk dari simbol-Closure Misal simbol “A” >>> An adalah himpunan string dengan panjang n yang dibentuk dari simbol-simbol di himpunan simbol/alfabet A
Transitif Closure/Kleen Closure (A*) A* = bisa tidak muncul atau muncul berhingga kali A* = An dimana n = { 0,1,2,3, …} Contoh b* = {λ,b,bb,bbb,bbbb,bbbbb, …} 1* = {λ,1,11,111,1111,11111 …}
Positive Closure (A+) A + = minimal muncul satu kali A + = An dimana n = {1,2,3, …} Contoh: b+ = {b,bb,bbb,bbbb,bbbbb, …} 1+ = {1,11,111,1111,11111 …} 5/2/16
Operasi Gabungan ab* = bahasa yang terbentuk diawali satu a digabung dengan b bebas. ab* = a, ab, abb, abbb, abbbb, … (ab)* = bahasa yang terbentuk dari gabungan ab bebas (ab)* = λ, ab, abab, ababab, … 5/2/16
Operasi Pilihan (a+b)* = bhs yang terbentuk dari semua kata dari huruf a atau b atau keduannya (a+b)* = λ,a,b,ab,ba,aa,bb,aba,bab, bbaa, abba, … a*b* = bhs yang terbentuk dari a, b bebas tapi tidak mungkin ada a setelah b a*b* = λ,a,b,aa,bb,ab,aab,aabb,abbb …
Contoh Soal Cara Mendapatkan RE Suatu bahasa memiliki anggota Є = {x} ,RE yang dapat membentuk semua kata dengan panjang ganjil adalah? Jawab : x, xxx, xxxxx, xxxxxxx … RE = x(xx)*
Contoh Soal Cara Mendapatkan RE Anggota suatu bahasa Є = {a,b} , RE yang mewakili semua kata yang diawali oleh a adalah : Jawab : a, ab, abb, abbb, abab, aabb, … RE = a(a+b)*
Terima Kasih