Technical meeting BOJ (Battle of Java)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Brawijaya English Olympiad
Advertisements

Pemrograman Berorientasi Obyek 2014
TECHNICAL MEETING LOMBA CERDAS CERMAT (LCC) KEBUMIAN Dies natalis VII HMTG “dr.Bumi” UNSOED GEOSENSATION.
Sabtu, 07 september Tujuan berdirinya untuk menjadikan komunitas sains dan karya tulis fakultas matematika dan ilmu pengetahuan alam yang mampu.
Technical meeting ( Scientific Integrative System for New Acquaintances) Fakultas Kedokteran UNS Surakarta, 24 Oktober 2014 “semangat bekarya”
TECHNICAL MEETING LOMBA CERDAS CERMAT SEJARAH
Technical Meeting Semarak Geografi WIB, 26 Oktober 2014 Ruang Cut Nyak Dhien Fakultas Ilmu Sosial UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.
Technical meeting Pesona kimia Sabtu, 23 oktober 2010 Kampus b UNJ.
Technical Meeting LCGK
LOMBA DIES NATALIES KE-56 UNIVERSITAS JANABADRA
PETUNJUK TEKNIS SELEKSI 2 PRESENTASI IDE BISNIS. PENDAHULUAN Presentasi Ide Bisnis merupakan bentuk seleksi ke-2 bagi semua peserta PMW 2014 setelah lolos.
Speech Contest Education Fair 2014 LSP FKIP UNS
PENJELASAN JADWAL , ATURAN PENGUMPULAN DATA & PRESENTASI
Pengembangan Evangs Mailoa Tes Akhir Semester  TUGAS RANCANG! WEB.
Lomba Cepat Tepat Cyber Competition 2015 Cycom Smansasi
Cybertography Cyber Competition 6.
Technical meeting (ALUR KADERISASI ILMIAH MAHASISWA BARU) Fakultas Kedokteran UNS Surakarta, 16 November 2013 “Spirit of Writing”
TECHNICAL MEETING Himpunan Mahasiswa Agroekoteknologi (HIMAGROTEK)
OIM NET I Olimpiade Ilmiah Mahasiswa Universitas Indonesia 2012.
Berikut Ini Jurusan yang ada di Fakultas Ekonomi.
Revolution of Science Generation.
TECHNICAL MEETING Nama Kegiatan :
TECHNICAL MEETING PANATEEN 2016
TECHNICAL MEETING MIPA 22.
GROUND RULES PANATEEN 2016.
Lomba LCC PANATEEN 2015.
Lomba Cepat Tepat Cyber Competition 2017 Cycom Smansasi.
Technical Meeting Lomba Hafalan Doa
LOMBA CERDAS CERMAT PANATEEN
Debat Bahasa Indonesia
Cyber Competition 8 Cyber Movie.
CYBERTOGRAPHY 2017 CYBERTOGRAPHY 2017.
LOMBA CERITA BERGAMBAR
BRIEFING 22 Maret 2016.
PETUNJUK TEKNIS LOMBA FAST TYPING
TECHNICAL MEETING “Semangat Kreasi Berwawasan Konservasi Wujudkan Jiwa Kartini yang Berbudaya dan Inovatif” Celebration of Kartini – Kartini’s Return.
PINISHI MENANAM POHON Pada hari sabtu tanggal 26 September 2015 telah dilaksanakan lanjutan dari rangkaian kegiatan PKKMABA 2015 yaitu “PINISHI Menanam.
PEMBUKAAN BAZAR IKAN MURAH DAN PRODUK OLAHAN HASIL LAUT
PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT JURUSAN TEKNIK INDUSTRI
JAPAN ADDICT FESTIVAL UNITOMO 2017 “YUME WO MIYOU”
COSPLAY STREET JAPAN ADDICT FESTIVAL UNITOMO 2017 “YUME WO MIYOU”
Introduction Designstart Competition
Waktu Kegiatan NO KEGIATAN QTY TANGGAL TEMPAT 1 SOSIALISASI 1 hari
TECHNICAL MEETING LOMBA CERDAS CERMAT Aliya competition 2017
LOMBA DACIL (DAI CILIK)
ALIYA.COM SDIT ALIYA 2017 Sabtu, 28 Oktober 2017
ALIYA.COM SDIT ALIYA 2017 Sabtu, 28 Oktober 2017
Lurah se Kabupaten Sumedang
LOMBA KARAOKE JAPAN ADDICT FESTIVAL UNITOMO 2017 “YUME WO MIYOU”
TATA TERTIB UMUM. TATA TERTIB UMUM TATA TERTIB UMUM Tidak merokok di seluruh wilayah kampus UK Petra Tidak makan dan minum di auditorium Tidak membuang.
Tata Tertib Technical Meeting
TECHNICAL MEETING LOMBA CERDAS CERMAT Aliya competition 2017
Pemrograman Berorientasi Obyek
Konsep Umum Kihajar (Kita Harus Belajar) merupakan suatu kegiatan (event) terpadu, terdiri dari beberapa rangkaian kegiatan yang saling sinergi dan terkait.
Technical meeting Lomba umum.
Program Kompetisi Bisnis Mahasiswa Indonesia
OLIMPIADE AKUNTANSI SMA/SMK SEDERAJAT TECHNICAL MEETING 2018
Biology Olympiad Technical Meeting
Lomba Cepat Tepat Cyber Competition 2017
TECHNICAL MEETING MAIN EVENT 4 Mei 2018 Supported by:
Technical Meeting SEMI FINAL DAN FINAL CEG Mei 2018
Peringatan HUT Iwabri Ke 18 Kanwil Wilayah Makassar 2 Mei 2018.
CYBERTOGRAPhY CC 9 CycomPresent CYBERTOGRAPHY CC 9.
Celebration of Kartini KARTINI’S RETURN XII
Technical meeting Lomba Dance Cover JapanZuki Show 13
Banking day 2019 Based on Banking Day 2018.
S/K DAN TEKNIS RODOKU CONTEST
UI X KALBIS SCA PANGGILIN
BRIEFING 5 – jadwal pengumpulan soft cover – Hard Cover - CD, Jadwal Sidang, Persiapan sidang 18 Juni 2019.
OLIMPIADE MATEMATIKA PART OF MONACO #
Transcript presentasi:

Technical meeting BOJ (Battle of Java) Kamis, 21 April 2016

Konsep dan tujuan BOJ adalah lomba internal antar anggota baru SJN 2015 untuk membuat program transaksi dengan bahasa pemrograman java berbentuk CMD. Tujuannya yaitu : 1. Meningkatkan pemahaman anggota internal Stikom Java Network tentang penggunaan bahasa pemrograman Java. 2. Meningkatkan logika dan cara berfikir anggota internal Stikom Java Network. 3. Meningkatkan kepercayan diri anggota internal Stikom Java Network dalam pembuatan aplikasi.

SUSUNAN ACARA 21 April 2016 No Waktu Durasi (Menit) Nama Kegiatan PIC 08.30 – 09.00 30’ Persiapan Seluruh Panitia 2 09.10 – 10.00 50’ Pengumuman Tugas Sie Acara 3 10.00 – 11.30 Tanya Jawab Peserta 4 11.30 ­– 12.00 Sharing dengan Pembimbing

21 MEI 2016 No Waktu Durasi (Menit) Nama Kegiatan PIC 1 07.00 – 08.00 60’ Pengumpulan Tugas Sie Acara 2 08.00 – 16.00 480’ Pengoreksian Tugas Seluruh Panitia

22 MEI 2016 No Waktu Durasi (Menit) Nama Kegiatan PIC 1 08.00 – 08.15 15’ Pengumuman Lolos Seleksi Sie Humas 2 08.15 – 08.30 Pengarahan Presentasi Sie Acara

23 MEI 2016 No Waktu Durasi (Menit) Nama Kegiatan PIC 1 15.30 – 16.00 30’ Persiapan Seluruh Panitia 2 16.00 – 16.05 5’ Pembukaan Sie Acara 3 16.05 – 16.10 Sambutan Pembina SJN 4 16.10 – 16.15 Sambutan Kemahasiswaan 5 16.15 – 16.20 Laporan Ketua Pelaksana 6 16.20 ­– 17.35 75’ Presentasi Kelompok 1 - 5 7 17.35 – 17.50 15’ Penilaian Juri 8 17.50 – 18.10 20’ Pengumuman Juara 1, 2, 3 9 18.10 – 18.20 10’ Pemberian Hadiah dan Foto Bersama 10 18.20 – 18.30 Doa dan Penutup

TEKNIS ACARA Terdapat 9 kelompok yang mengikuti lomba BOJ. 1 kelompok terdiri dari 3 orang dengan 1 orang sebagai ketua kelompok Setiap kelompok akan dibimbing oleh 1 pendamping dalam pengerjaan tugas. 1 pendamping bisa memegang 2-3 kelompok. Pemilihan pendamping dilakukan dengan pengambilan lotre dari perwakilan masing-masing ketua kelompok Penilaian program yang dibuat oleh setiap kelompok dilakukan berdasarkan : Logika (Logika programnya apakah sudah sesuai, ex : procedure, array list) Fungsi (Fungsi dari program yang dibuat apakah sudah sesuai, ex : Program Retail selayaknya harus berfungsi sebagai program retail bukan sebagai program karaoke) Desain (Desain dari programnya, seperti kerapian dll)

Pengumpulan tugas terakhir pada tanggal 22 Mei 2016, pukul 23. 59 WIB Pengumpulan tugas terakhir pada tanggal 22 Mei 2016, pukul 23.59 WIB. Dikirim lewat email battleofjava@gmail.com oleh ketua masing-masing kelompok Pada tahap seleksi, akan diambil 5 kelompok yang lolos dan diumumkan pada tanggal 22 Mei 2016, pukul 08.00 WIB Bagi 5 kelompok yang lolos pada tahap seleksi, mempersiapkan untuk melakukan presentasi tugas yang telah dibuat dan dilakukan penilaian oleh juri pada tanggal 23 Mei 2016. Bagi 4 kelompok yang tidak lolos seleksi, mempersiapkan diri untuk membuat pameran dari tugas yang sudah dibuat sebelumnya untuk penentuan juara favorit.

Syarat dan Ketentuan Program yang dibuat oleh setiap kelompok adalah program transaksi dengan bahasa pemrograman java dan CMD. Program transaksi yang dibuat oleh setiap kelompok, dapat memilih 5 tema yang sudah ditentukan, yaitu : Retail Travel Hotel Perpustakaan Karaoke

Program transaksi yang dibuat, didalamnya harus memiliki : Array List (Wajib) Procedure Function Sesuai standard program transaksi (ex : CREATE, READ, UPDATE, DELETE) Joption (sebagai nilai tambah)

ANY QUESTION ??????

PEMILIHAN PEMBIMBING SETIAP KELOMPOK

SHARING DENGAN PEMBIMBING MASING-MASING

Follow instagram SJN ya guys @sjn_hits buka juga website SJN u/ mengetahui info2 di java.stikom.edu

SEMANGAT, BERIKAN YANG TERBAIK DAN SEBAIK-BAIKNYA YA  GOOD LUCK AND THANK YOU FOR YOUR ATTENTION 