Taufiq Nuzwir Nizar taufiq.nizar@gmail.com 081315235163 Praktikum Aplikasi IT 1 Taufiq Nuzwir Nizar taufiq.nizar@gmail.com 081315235163.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KOMPUTER DI LINGKUNGAN MASYARAKAT
Advertisements

TEKNISI KOMPUTER OLEH : SURYANTO, S.KOM.
Internet dan Pemanfaatannya Untuk Bisnis
TEKNOLOGI INFORMASI Pokok Bahasan 2 Ide Teknologi Informasi
Pengenalan Internet Surfing – Browsing – Searching - – Chatting – SMS – E-card – Download – Servise - Advertising Nanik Triana, M.Kom.
SEKILAS TEKNOLOGI INFORMASI
Pengenalan Teknologi Informasi
Perbedaan antara data dan informasi
Undang Syaripudin, S.H., M.Kom.
SEJARAH PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI
1 e-Commerce Komang Kurniawan W.,M.Cs..
SEJARAH INTERNET Kelas 9 semester gasal B. Sejarah internet 1969 Dept Pertahanan Amerika, U.S. Defense Advanced Research Projects Agency(DARPA) 1970.
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
PENGOLAHAN CITRA DIGITAL
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN 2 SKS. T ATA T ERTIB P ERKULIAHAN 1. Mahasiswa diwajibkan memakai sepatu 2. Mahasiswa diwajibkan memakai baju berkerah 3. Mahasiswa.
PENGERTIAN DASAR INTERNET
Pelatihan Aplikasi Internet Universitas Muhammadiyah Malang.
Desi Pibriana.
Dosen: Adam Arif Budiman, S.T, M.Kom
Konsep Teknologi p-2 Indra jatmiko
Pengenalan Dasar Teknologi Informasi
Sejarah Media Televisi dan Media Komunikasi Massa Pertemuan II Mata Kuliah Produksi Siaran Televisi Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Dakwah.
Konsep Teknologi Informasi
KOMPUTER DI LINGKUNGAN MASYARAKAT
Lec 1. PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI
KOMPUTER DI LINGKUNGAN MASYARAKAT
Pengantar Teknologi Informasi
KOMPUTER DI LINGKUNGAN MASYARAKAT
BAB II PEMBAHASAN Pengertian Internet
Konsep Dasar Telekomunikasi
Pengenalan Internet Fakultas Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi
PENGENALAN INTERNET MATERI KE-4 Dosen : Septi Andryana, S.Kom, MMSI
PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi
Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi
TUGAS PENGGANTI UAS. TUGAS PENGGANTI UAS TUGAS AKHIR PENGGANTI UAS Buat sebuah Website menggunakan HTML dengan ketentuan : Dikerjakan perorangan Tema.
Perkembangan Media Pembelajaran Matematika
PENDAHULUAN.
Perkembangan teknologi informasi dan dampaknya
Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi
Pengenalan Internet Ahmad Sanmorino, M.Kom.
INFORMASI DAN KOMUNIKASI
PENGERTIAN DASAR INTERNET
Pengertian Teknologi Informasi adalah studi atau peralatan elektronika, terutama komputer, Untuk menyimpan, menganalisa, dan mendistribusikan informasi.
PERKEMBANGAN TEKNOLOGI KOMUNIKASI BERDASARKAN SEJARAH DAN FUNGSINYA
Mata Praktikum Pemrograman WEB
PENDAHULUAN.
The History of Information and Communication Technology
PERKEMBANGAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Ide Teknologi Informasi Konsep Teknologi Informasi (TI)
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Materi 1 Materi 2 Materi 4 Materi 5 Materi 6 Materi 7 Materi 8
TEKNOLOGI INFORMASI Pokok Bahasan 2 Ide Teknologi Informasi
Sejarah Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.
TEKNOLOGI INFORMASI.
Oleh : Nanik Triana, M.Kom
UNIVERSITAS INDONUSA ESA UNGGUL
Komputer aplikasi it-I (html)
PENGERTIAN DASAR INTERNET
Fakultas Sains dan Teknologi UIN Syarif Hidayatullah Jakarta 2013
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Hukum Telematika UEU ©2015 by Men Wih W.
SEKILAS TEKNOLOGI INFORMASI
KELAS XI MULTIMEDIA SMT. 1 SMK KARYA SEMBAWA BANYUASIN 20 Oktober 2014.
SEJARAH PERKEMBANGAN TIK
APLIKASI KOMPUTER BISNIS PROGRAM DIPLOMA UNIVERSITAS PAKUAN 2018 OLEH DEDEN ARDIANSYAH.
Kompetensi Dasar Mendiskripsikan sejarah perkembangan teknologi informasi dan komuunikasi dari masa lalu sampai sekarang.
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
PENGERTIAN DASAR INTERNET. Pengertian Internet dan Intranet A.Pengertian Internet (Interconnected Network) Sistem komunikasi global yang menghubungkan.
Oleh: LINA SAHIDA BR SINAGA. a. Masa Prasejarah -T-TI digunakan untuk pengenalan bentuk yang ingin dikenali -I-Informasi digambarkan pada dinding.
Transcript presentasi:

Taufiq Nuzwir Nizar taufiq.nizar@gmail.com 081315235163 Praktikum Aplikasi IT 1 Taufiq Nuzwir Nizar taufiq.nizar@gmail.com 081315235163

Pengertian Teknologi Informasi adalah istilah umum yang menjelaskan teknologi apa pun yang membantu manusia dalam membuat, mengubah, menyimpan, mengkomunikasikan dan/atau menyebarkan informasi.

Pengertian Menurut (Martin, 1999), Teknologi Informasi terdiri dari teknologi komputer (hardware dan software) untuk memproses dan menyimpan informasi dan teknologi dengan tujuan mengirimkan suatu informasi.

Pengertian Sedangkan menurut (William dan Sawyer, 2007), Teknologi Informasi menyatukan komputasi dan komunikasi berkecepatan tinggi untuk data, suara, dan video.

Sejarah Teknologi Informasi Masa Pra Sejarah Masa Sejarah

Masa Prasejarah (… s/d 3000 SM) Pada masa pra-sejarah teknologi informasi digunakan sebagai sistem untuk pengenalan bentuk-bentuk yang ingin dikenali. Informasi yang didapatkan kemudian digambarkannya pada dinding-dinding gua atau tebing-tebing bebatuan. Perkembangan selanjutnya mereka mulai menggunakan alat- alat yang menghasilkan bunyi dan isyarat, seperti gendang, terompet, isyarat asap sebagai alat pemberi peringatan terhadap  keadaan tertentu seperti keadaan bahaya.

Masa Sejarah Pada masa sejarah, teknologi informasi berkembang pada masyarakat kalangan atas seperti para kepala suku atau kelompok, digunakan pada kegiatan  seperti upacara, dan ritual. Masa Sejarah terbagi menjadi masa tahun 3000SM, 2900 SM, 500 SM, dan 1455 M

Masa 3000 SM Orang mulai mengenal simbol atau tulisan dan ditemukan pertama kali simbol untuk informasi, digunakan oleh Bangsa Sumeria. Tulisan yang digunakan waktu itu berupa simbol-simbol yang dibentuk dari pictograf sebagai huruf. Simbol atau huruf-huruf yang digunakan sudah mempunyai bunyi yang berbeda dalam penyebutannya untuk setiap bentuk, sehingga sudah mampu membentuk kata, kalimat dan bahasa.

Masa 2900 SM Bangsa Mesir Kuno sudah mengenal dan menggunakan huruf yang disebut Hierogliph. Untuk setiap ungkapan dinyatakan dengan simbol yang berbeda, dan apabila digabungkan menjadi satu maka akan mempunyai cara pengucapan dan arti tersendiri. Bentuk tulisan dan bahasa hierogliphini lebih maju dan lengkap dibandingkan dengan tulisan bangsa Sumeria.

Masa 500 Sm Masa ini ditandai dengan pengenalan pada media informasi yang sebelumnya menggunakan lempengan tanah liat. Pada masa ini manusia sudah mengenal media untuk menyimpan informasi yang lebih baik dengan serat pohon. Serat papyrus dijadikan media menulis/media informasi pada masa itu. Selanjutnya serat papyrus merupakan cikal bakal media yang kita kenal sekarang ini yaitu media kertas.

Masa 1455 M Masa ini ditandai dengan upaya menciptakan mesin cetak. Pasa masa ini manusia sudah menggunakan mesin cetak yang berupa plat huruf yang tebuat dari besi. Kemudian plat tersebut diganti dengan bingkai yang tebuat dari kayu yang dikembangkan untuk pertama kali oleh Johann Gutenberg.

Masa Tahun 1800 Pada tahun 1830 orang sudah mengenal program komputer dengan menggunakan mesin analytical yang merupakan cikal bakal komputer digital pertama Pada tahun 1837 ditandai dengan teknologi pengiriman informasi yaitu Samuel Morse mengembangkan telegraph dan bahasa kode morse bersama Sir William Cook dan Sir Charles Wheatstone.

Masa Tahun 1800 (cont.) Pada tahun 1861 orang sudah memikirkan bagaimana menampilkan informasi dalam bentuk gambar bergerak dalam media layar. Pada tahun 1876 Melvyl Dewey mengembangkan sitem penulisan Desimal. Pada tahun 1877  Alexander Graham Bell mengembangkan telepon yang dipergunakan secara umum. Pada tahun 1899 telah dipergunakan sistem penyimpanan dalam tape (pita) magnetis untuk yang pertama.

Masa Tahun 1900 Tahun 1923 Zvorkyn menciptakan tabung TV (Televisi) yang pertama Tahun 1940  dimulainya pengembangan ilmu pengetahuan untuk kepentingan pengiriman dan penerimaan dokumen- dokumen militer yang disimpan dalam bentuk magnetic tape Tahun 1946  komputer digital pertama didunia yaitu ENIAC I dikembangkan.

Masa Tahun 1900 Tahun 1969  sistem jaringan yang pertama dibentuk dengan menghubungkan 4 nodes (titik), antara University of California, SRI (Stanford), University California of Santa Barbara, dan University of Utah dengan kekuatan 50Kbps Tahun 1972  Ray Tomlinson menciptakan program e-mail yang pertama Tahun 1973 – 1990 istilah internet muncul

Masa Tahun 1900 Tahun 1992 pembentukan komunitas Internet, dan diperkenalkannya istilah WWW (World Wide Web) oleh CERN Tahun  1994 pertumbuhan internet melaju dengan sangat cepat dan mulai merambah ke dalam   segala segi kehidupan manusia dan menjadi bagian yang tidak dapat dipisahkan dari manusia

Aplikasi Teknologi Informasi Aplikasi di bidang sains meluncurkan satelit dan dapat memantaunya dari bumi, sehingga kita bisa mendapatkan informasi-informasi yang dibutuhkan dari foto satelit meramalkan kondisi cuaca untuk besok sehingga kemungkinan seperti bencana banjir dapat diantisipasi sebelumnya memantau status gunung berapi bidang teknik/rekayasa, Pembuatan software-software yang terkait dengan perencanaan teknik, seperti Auto Cad, Corell Draw, Ms Project

Aplikasi Teknologi Informasi bidang ekonomi, dengan memasarkan produknya lewat internet (lebih dikenal dengan e-Commerce), produsen dapat menjual tanpa batasan waktu dan tempat bidang bisnis dapat memantau kegiatan bisnisnya tanpa harus berada di tempat lokasi bisnis Pembicaraan dengan beberapa orang yang berlainan tempat dalam waktu bersamaan dapat dilakukan melalui teleconference.

Aplikasi Teknologi Informasi Bidang administrasi umum, Penggunaan Teknologi Informasi di bidang administrasi umum sangat membantu meringankan pekerjaan manusia dibandingkan dengan semula yang dilakukan secara manual Bidang perbankan, Pembuatan e-banking dengan standar keamanan yang tinggi membantu nasabah dan pihak bank dalam melakukan transaksi

Aplikasi Teknologi Informasi Bidang pendidikan, Penerapan E-learning Bidang pemerintahan masyarakat juga dapat berinteraksi dengan pejabat pemerintah lewat dunia maya Pengumuman kepada masyarakat juga dapat disampaikan lewat web lembaga pemerintahan terkait. Bidang kesehatan aplikasi bidang kesehatan adalah Sistem Pakar USG untuk melihat perkembangan janin, alat pendeteksi penyakit jantung

Aplikasi Teknologi Informasi Bidang industri / manufaktur, Mesin-mesin industri sekarang sudah banyak yang dijalankan secara terkomputerisasi Bidang transportasi, memasang GPS di mobil transportasi, sehingga mempermudah pengemudi dalam menentukan rute menuju tujuan yang diinginkan

Aplikasi Teknologi Informasi Bidang pertahanan keamanan, penggunaan radar yang dapat mendeteksi pihak-pihak luar yang masuk ke Indonesia tanpa ijin baik lewat darat, air maupun laut Bidang permainan, berbagai game telah banyak bermunculan baik yang online maupun yang tidak online, ada yang 2D ada juga yang 3D.

Mata Kuliah : Komputer Aplikasi IT I Kode Mata Kuliah : TK31201 Kredit : 2 SKS (2 X 45 Menit) Nama Dosen : Taufiq Nuzwir Nizar Jurusan : Teknik Komputer Deskripsi: Komputer Aplikasi IT-1 merupakan matakuliah komputer yang orientasinya untuk mengenalkan kepada mahasiswa bagaimana menggunakan internet dan fasilitas yang ada didalamnya seperti email, browsing, upload, download, pembuatan website, HTML, search enggine

Aturan Perkuliahan Keterlambatan masuk kelas maksimal 15 Menit, boleh masuk kekelas berikutnya setelah ada ijin dari dosen. Penilaian terdiri dari: tugas, UTS dan UAS Kehadiran Perkuliahan Minimal 80% dari total pertemuan dikelas, kecuali sakit atau ijin tertulis Kehadiran kurang dari 80% tidak dapat mengikuti UTS dan UAS

Penilaian Nilai Akhir: - Tugas  20 % - UTS  40 % - UAS (tugas Besar)  40 %

Bobot Penilaian NILAI INDEKS 80<=NA<=100 A 68<=NA<=79 B C 45<=NA<=55 D 0<=NA<=44 E

Silabus Pengantar HTML Dasar-dasar HTML Efek karakter fisik pada HTML Efek karakter logika pada HTML Membuat tabel Membuat daftar Mengatur tampilan dokumen Membuat link Menambahkan objek gambar Menambahkan objek multimedia Membuat formulir HTML Membuat frame

Referensi Taryana dan Jonathan. (2007). Membuat Web Pribadi dan Bisnis. Yogyakarta : Gava Media Taryana dan Ahmad. (2005). Pengantar Internet dan HTML. Bandung : Unikom Center http://www.w3schools.com/html/default.asp