SOSIOLOGI PERTANIAN (Pengantar) Dr. Ir. Yayuk Yuliati, MS PS Agribisnis
1. Deskripsi MK Sosiologi Pertanian MK Sosiologi Pertanian merupakan mata kuliah wajib untuk mahasiswa FP-UB dg kode …… dan bobot 3 SKS MK Sosiologi Pertanian merupakan salah satu pengetahuan dasar yang harus dimiliki atau dikuasai oleh mahasiswa FP-UB untuk memenuhi standar kompetensi seorang Sarjana Pertanian
Sosiologi Pertanian mempelajari tentang aspek-aspek sosial kehidupan masyarakat pedesaan antara lain mancakup proses-proses, interaksi dan struktur yang terjadi di masyarakat pedesaan yang sebagian besar berprofesi dalam bidang pertanian
2. KONTRAK BELAJAR (1) Kuliah dimulai pkl ………………………… a. Jika Dosen terlambat 30 menit dapat ditinggal, kecuali ada kesepakatan atau kontak dengan perwakilan mahasiswa peserta kuliah. b. Jika mahasiswa terlambat lebih dari 30 menit tidak diperkenan mengikuti kuliah, kecuali mendapat ijin sebelumnya. c. Jika ada mahasiswa titip absen, maka yang titip dan yang dititipi absen dikenai sanksi: nilai ujian (UTS, UAS) diturunkan 50 %. Jika mahasiswa ada urusan penting, sebaiknya ijin secara tertulis kepada dosen ybs.
……………….. lanjutan (2) Selama proses BM, mahasiswa tidak boleh merokok, berbincang-bincang sendiri selama dosen menjelaskan materi kuliah, berpakaian rapi dan bersepatu. Mahasiswa bebas bertanya tentang materi kuliah yang dirasakan belum jelas. (3) Tugas dan nilai Mata Kuliah. Tugas-tugas yang diberikan dosen wajib dikerjakan oleh mahasiswa. Jika mahasiswa tidak mengerjakan tugas tersebut, maka berarti nilai tugas-tugas tersebut kosong [0].
.......... lanjutan Seorang mahasiswa atau sekelompok mahasiswa tidak boleh menjiplak tugas (copy-paste) tugas mahasiswa atau kelompok mahasiswa lainnya. Jika diketahui ada tugas yang sama antar mahasiswa atau kelompok mahasiswa, maka sebagai sanksinya tugas tersebut tidak diberi nilai. (4) Bagi mahasiswa yang diketahui menyontek selama mengikuti UTS dan UAS dan disertai dengan bukti-bukti yang jelas, maka sanksinya adalah nilainya nol [0].
3. PROSES PEMBELAJARAN a. Ceramah b. Diskusi Kelompok dan Pleno c. Tugas Terstruktur d. Belajar Mandiri (Bahan Bacaan dan atau di Masyarakat) e. Praktikum
Pokok Bahasan/ Materi Pembelajaran : Pengantar Pendahuluan Komunitas Desa Struktur Biofisik Desa Kebudayaan Dalam Komunitas Pertanian/Desa Kebudayaan Dalam Komunitas Pertanian/Desa (Lanjutan) UTS
KelPelapisan Sosial 0mpok dan Organisasi Sosial Lembaga Sosial Daam Masy. Pertanian/Desa Proses dan Interaksi Sosial Masyarakat Pedesaan Proses dan Interaksi Sosial Perubahan Sosial, Pembangunan Masyarakat Desa/ Pertanian, dan Globalisai Pertanian Perubahan Sosial, Pembangunan Masyarakat Desa/Pertanian dan Globalisasi Pertanian (lanjutan)
Cara Penilaian Tugas terstruktur UTS/UAS Praktikum
Kompetensi 1.Mhsw dapat memahami dan menganalisis secara sistematis atau secara bermakna tentang masyarakat pedesaan dan masyarakat yang berprofesi sebagai petani dan menelaah hubungan-hubungannya.
2. Mhsw dapat memahami dan menganalisis tingkah laku, sikap, perasaan, motif dan kegiatan petani yang pada umumnya hidup di lingkungan pedesaan, shg bisa memperbaiki kehidupan masyarakat pedesaan dan pertanian pada khususnya.
Outcome 1. Memberikan data mengenai struktur pedesaan, kecencerungan dan perkembangan sosial, harapan dan tuntutan mereka dalam perencanaan tata ruang. 2. Sosiologi pertanian dapat membantu para policy maker dlm menentukan kebijakan pembangunan pertanian
Referensi Pengantar Sosiologo Pedesaan dan Pertanian (Rahardjo) Sosiologi Pedesaan Jilid I & II (Sayogjo, dan Pujiwati Sayogjo) Sosiologi Pedesaan (Yayuk Yuliati, dan Mangku Purnomo) Sosiologi Pertanian (Plank)
Tugas Minggu Depan : Berikan definisi/pengertian mengenai : 1. Sosiologi 2. Sosiologi Pedesaan 3. Sosiologi Pertanian
Terimakasih