NAMA : DEDY CORNELIUS BANGUN NIM : 44114320015 JURUSAN : BROADCASTING MATA KULIAH : CREATIVE PROGRAM DOSEN : YULIA KARSONO, S Ikom, M Ikom.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
HIDUP NYAMAN DENGAN TERTIB BERLALU LINTAS
Advertisements

VIDEO.
Jenis Program Televisi
Script Writing MOVIE.
Broadcast Programming
Dasar-dasar produksi documentary
DESAIN PRODUKSI Deskripsi Program :
PERTEMUAN X (KE SEPULUH)
TUJUAN INSTRUKSIONAL MATERI PERKULIAHAN BUKU REFERENSI QUIZ
Penulisan Skenario Film dan Televisi
PERTEMUAN XI (SEBELAS)
KONSER MUSIK BANGKITLAH INDONESIAKU
Saatnya Yang Muda Berkarya
IDENTITAS PROGRAM AUDIO VISUAL
PERSIAPAN MEMPRODUKSI PROGRAM AUDIO VISUAL Pertemuan 04 Matakuliah: U0152 – Audio Visual I Tahun: 2007.
PROPOSAL DWI SITI NURJANAH UTS 1.
PENGANTAR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL TOPIK 5 JENIS MEDIA DESAIN KOMUNIKASI VISUAL SERTA KARAKTERISTIKNYA (LANJUTAN) TUJUAN INSTRUKSIONAL MATERI PERKULIAHAN.
Fungsi Dan Perubahannya
TEKS DISKUSI PENGERTIAN : Secara singkat, teks diskusi adalah sebuah teks yang memberikan dua pendapat berbeda mengenai suatu hal (satu "pro" dan satu.
Akhris Fuadatis Sholikhah (136792)
JURNALISTIK TELEVISI.
RAMBU-RAMBU PEMBELAJARAN
Sarana, Prasarana dan Pendukung (Biro Iklan, PH)
FEATURE.
PANDUAN PELAKSANAAN SEMINAR MAHASISWA
PERTEMUAN 12 Oleh. Amida Yusriana.
LINTAS DENGAN MENGGUNAKAN ADOBE FLASH CS 3 PEMBUATAN APLIKASI PENGENALAN RAMBU RAMBU LALU for further detail, please visit
LATIHAN PENYUSUNAN KUESIONER
Komunikasi Ilmiah CARA PRESENTASI YANG EFEKTIF
Komunikasi Ilmiah CARA PRESENTASI YANG EFEKTIF
REKAYASA TRANSPORTASI
Komunikasi Ilmiah CARA PRESENTASI YANG EFEKTIF
ANALISIS LOKASI DAN POLA RUANG
Bergabung di Trax FM sejak Tahun 2000
Teknik Presentasi Disarikan dari buku Presentasi Efektif oleh
TV COMMERCIAL D A N FILM PENDEK
MATERI - 1 Pengertian dan Trik Seminar
TUJUAN INSTRUKSIONAL MATERI PERKULIAHAN BUKU REFERENSI QUIZ
Altobeli Lobodally, S.Sos, M.Ikom
RAMBU-RAMBU PEMBELAJARAN DALAM MENULIS
PRODUKSI BERITA TV  Agus Triyono,SSos,MSi.
Komunikasi Ilmiah CARA PRESENTASI YANG EFEKTIF
Sikap Masyarakat Kampung Baru Rt1/10 Kembangan Utara Jakarta Barat Terhadap Program Orang Pinggiran Di trans 7 oleh : YUDHA ADI SATRIA Seminar.
MEDIA PEMBELAJARAN BERBASIS AUDIO VISUAL ( VIDEO, YOUTUBE)
Jurnalistik Dokumenter
TAHAPAN PRA PRODUKSI Bagian dari tahapan pra produksi termasuk juga, Ide, Tema/Topik Sinopsis Treatment Penulisan Scenario/Naskah Desain Produksi Riset.
TUJUAN INSTRUKSIONAL MATERI PERKULIAHAN BUKU REFERENSI QUIZ
LATIHAN PENYUSUNAN KUESIONER
ANALISIS LOKASI DAN POLA RUANG
Standar Kompetensi Menulis
FAKTA , SUMBER BERITA Dan FORMAT BERITA TV
PENGANTAR MULTIMEDIA.
Komunikasi Ilmiah CARA PRESENTASI YANG EFEKTIF
REVIU FILM OLEH KELOMPOK 8.
Briefing Try Out Uji Kompetensi
FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI
Kritik Terhadap Media Massa
TAHAPAN PELAKSANAAN PRODUKSI ACARA TELEVISI
PRODUKSI ACARA TELEVISI
ACHMAD HUMAIDY ( ) ERIS KURNIAWAN ( )
PROSEDUR PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA LAPANGAN
INSPIRASI PEMBELAJARAN MELALUI TAYANGAN VIDEO
DESAIN PRODUKSI (Produksi Berita TV)
FORMAT BERITA Format penyajian berita TV dapat ditetapkan sesuai dengan bahan yang diperoleh.
Bergabung di Trax FM sejak Tahun 2000
PRODUKSI BERITA TV-PART 1
FORMAT PROPOSAL PENYIARAN
KARAKTER DAN FUNGSI BERITA TELEVISI
Produksi berita televisi Pertemuan 4
CONTINUITY Mengantarkan acara acara televisi kepada pemirsa dengan sedikit mengulas materi acara yang akan ditampilkan. Tujuan agar pemirsa menonton acara.
Transcript presentasi:

NAMA : DEDY CORNELIUS BANGUN NIM : 44114320015 JURUSAN : BROADCASTING MATA KULIAH : CREATIVE PROGRAM DOSEN : YULIA KARSONO, S Ikom, M Ikom

Creative program Nama program acara : TIGA RAMBU Kategori program : Informasi Format program : Realityshow Jam tayang : 20.00 – 20.30 WIB (setiap sabtu) Durasi : 30 MENIT Karakteristik produksi : Recording Lokasi Studio : Indoor Media : Televisi Tujuan program : ‘memotivasi para penonton baik dari kalangan muda sampai kalangan yang lebih tua’ bahwa penting nya mematuhi rambu- rambu lalu lintas.

DESKRIPSI PROGRAM Mengapa program ini di beri nama “Tiga Rambu”, karena di indonesia hanya memiliki tiga warna rambu lalu lintas yaitu MERAH,KUNING,dan HIJAU, seperti lampu lalu lintas atau yang di kenal oleh masyarakat umum adalah lampu merah, plang petunjuk jalan/arah, plang tanda rambu-rambu lalu lintas lain nya. Program “Tiga Rambu” ini adalah sebuah program acara yang dapat di tonton oleh semua kalangan. karena program ini merupakan suatu informasi bagi kita semua.Dengan menonton acara ini masyarakat mendapatkan informasi tentang kejadian kejadian yang terjadi,dan juga penting nya mematuhi rambu rambu lampu lalu lintas.

Untuk mencari informasi di lapangan, akan di bentuk juga team khusus yang ahli di bidang nya. Dalam program ini masyarakat juga dapat berpartisipasi dengan mengirimkan video peristiwa yang terjadi di kota nya, sesuai dengan tema tentang lalu lintas. Dan program ini juga bertujuan untuk menyadarkan kepada semua masyarakat bahwa penting nya mematuhi rambu rambu lalu lintas.

SINOPSIS PROGRAM Program ‘Tiga Rambu’ ini adalah suatu reality show yang menyajikan suatu berita yang benar benar terjadi di tengah masyarakat,khusus nya di lampu lalu lintas, seperti kejadian kejadian aneh dan pelanggaran lalu lintas yang sampai saat ini masih di abaikan dan di beri toleransi karena penindakan hukum yang setengah-setengah oleh aparat lalu lintas. Program ini terinspirasi karena tingkat kemacetan di tengah kota yang semakin parah, sehingga para pengguna jalan, khusus nya sepeda motor yang mengabaikan rambu rambu yang sudah di buat. Dan para aparat lalu lintas juga tidak kuasa melarang/menindak para pelanggar lalu lintas karena jumlah nya yang sangat banyak. Dan yang paling di sayang kan itu adalah apabila ada seorang aparat penegak hukum yang memeras pelanggar lalu lintas, di program ini lah kita ciptakan untuk saling memahami,mengingatkan dan menyadari, bahwa pelanggaran sekecil apa pun sangat berpengaruh besar bagi orang banyak.

Konsep nya : informasi Memberikan informasi kepada masyarakat bahwa pelanggaran lalu lintas itu tidak boleh di abaikan. Kreatif program : Mencari orang orang yang berjiwa sosial tinggi. Mengajak masyarakat umum untuk berpartisipasi dalam program ini. Audiens : 13 – 60 tahun

Konten : Opening Pembahasan Memberi kan kesimpulan setiap segmen Memberikan motivasi yang dapat membangkit kan rasa jiwa sosial dan saling bertoleransi. Pesan : Menumbuhkan jiwa sosial dan solidaritas serta saling toleransi dalam berkendara, Dan juga memberikan pemahaman akan penting nya peraturan rambu lalu lintas.

Keterangan Acara “Tiga Rambu” ini menampilkan 1 narasumber atau lebih dalam satu episode, dan mengundang Narasumber ke studio tergantung kesediaan nya. Acara ini hanya berdurasi 30 menit yang di bagi menjadi 3 segmen. Yang setiap segmen nya berdurasi 8 menit. Dan sisa 6 menit dipergunakan untuk mengisi pariwara/jeda iklan di setiap segmen.

OUTLINE PROGRAM ACARA Segmen 1 ( Durasi 8 menit ) Opening dengan suara backsound, Presenter sudah berdiri di stage, menunggu backsound sampai berhenti kemudian menyapa para penonton yang ada di rumah, dan memperkenalkan diri. Presenter menjelaskan dengan singkat apa yang akan di bahas, dan Prolog ; narasi tentang profil narasumber sambil menampilkan foto atau video profil sang narasumber. Kemudian menampilkan video yang akan di tayangkan di layar kaca televeisi. Setelah itu memberikan kesimpulan tentang video tersebut. Jeda Iklan 3 menit

Menjelaskan video yang akan di bahas selanjut nya, dan Segmen 2 ( Durasi 8 menit ) Presenter open segmen Menjelaskan video yang akan di bahas selanjut nya, dan Prolog ; narasi tentang profil narasumber ke 2, sambil menampilkan foto atau video profil sang narasumber. Setelah itu menampilkan video yang akan di tayangkan. Setelah itu memberikan kesimpulan tentang video tersebut. Jeda Iklan 3 menit

Segmen 3 ( Durasi 5 – 8 menit ) Presenter Menjelaskan tentang prinsip dan motivasi untuk masyarakat Closing program ( host menutup acara ) dengan melontarkan kata kata mutiara yang dapat membangkitkan semangat muda. Prolog ; narasi tentang profil narasumber, sambil menampilkan foto atau video profil sang narasumber. Setelah itu menampilkan video yang akan di tayangkan. SELESAI ~ sampai jumpa lagi minggu depan ~ Setiap bintang tamu yang hadir selalu foto selfie bersama host,Untuk di abadikan di sebuah album pada program acara ini.

SEKIAN DAN TERIMA KASIH Tentang produser Dalam program acara ini peranan saya adalah sebagai produser. Tugas-tugas yang telah saya selesaikan selama masa pra produksi sampai pasca produksi, yaitu ; Mencetuskan ide/konsep dari program acara ini yang dimana topik nya membahas tentang orang-orang yang sering melanggar marka/rambu lalu lintas. Dan perlu nya memotivasi khusus nya para kalangan muda atau seluruh masyarakat indonesia untuk saling bertoleransi di jalan raya. Saya terpikir membuat suatu program TV yang dapat menghibur dan juga sekaligus memberikan informasi dan edukasi bagi penontonnya. Saya juga berterima kasih yang sebesar besar nya kepada semua crew yang bertugas dan semua yang telah berpartisipasi dalam program acara ini. Terima kasih juga buat UNIVERSITAS MERCU BUANA dan DEPARTEMEN PENDIDIKAN yang telah menjadi sponsor dalam program acara ini. SEKIAN DAN TERIMA KASIH