Bayu Pratama Nugroho, S.Kom, MT

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Dasar-dasar sistem jaringan di internet/intranet.
Advertisements

Dasar Sistem Telekomunikasi VII
JARINGAN KOMPUTER KULIAH VIII PERANGKAT LAN.
AFDOAL WAHYURRAHMAN, S.KOM
TEKNOLOGI INFORMASI WIRELINE
Aplikasi Teknologi Informasi Dalam Pendidikan
PENGENALAN JARINGAN (Network Fundamental)
Topologi Jaringan.
Rujianto Eko Saputro, S.Kom
Rujianto Eko Saputro, S.Kom
Electronic Engineering Polytechnic Institut of Surabaya – ITS Kampus ITS Sukolilo Koneksi Secara Logis  Merupakan sebuah aturan bersama bagaimana.
PENGANTAR JARINGAN KOMPUTER ‏ Oleh : Dahlan Abdullah.
JARINGAN KOMPUTER 2 Juli 2012.
Jaringan Komputer.
JARINGAN KOMUNIKASI DATA
LAN, MAN, WAN Pertemuan ke-6.
Materi Pertemuan Ke-11 Jaringan komputer.
Pengenalan Jaringan komputer
Chapter 2.
Local Area Network ASRINAH_ _PTIK_A.
Teknik Penyaluran Sinyal
Bab 4 Teknologi Physical Layer
JARINGAN KOMPUTER DAN PRODUK PERANGKAT KERAS INTERNET
MENGENAL HARDWARE JARINGAN KOMPUTER - KABEL
PERANGKAT JARINGAN KOMPUTER
“Jaringan komputer”.
INSTALASI PERANGKAT JARINGAN KOMPUTER
Jaringan Komputer.
Week 3 – Network Access Layer Physical Layer Topologi Lan
Network Devices Irawan Afrianto, S.T.
Materi Pertemuan Ke-11 Jaringan komputer.
Pengenalan Jaringan Komputer
Dasar-Dasar Jaringan Komputer
Pertemuan VI Membangun LAN.
Klassifikasi, Hardware, dan Topologi Jaringan
Bayu Pratama Nugroho, S.Kom, MT
SELAMAT MENGERJAKAN Jawablah pertanyaan berikut dengan benar!
SMK Negeri Manonjaya Tasikmalaya
Pengenalan Jaringan Komputer
Jaringan Komputer Oleh :Ahmad Sobirin.
PENGANTAR JARINGAN KOMPUTER ‏ Presented By: Dupien AMS.
Keamanan Informasi dan Administrasi Jaringan
Pengenalan Jaringan Komputer
LUKAS PRASTOWO YAZIR SAPUTRA
Quiz JARKOM Aturan Quiz : 40 point Pilihan Ganda (1-20)
Jaringan komputer session 1
Hardware Jaringan Komputer
Manajemen Jaringan Komputer
Pengenalan Jaringan Komputer
PENGENALAN JARINGAN (Network Fundamental)
SISTEM JARINGAN KOMPUTER
KOMUNIKASI DATA By : Andi Latifa Nabone.
BAB 1 PERANGKAT KERAS INTERNET
BAB 1 PERANGKAT KERAS INTERNET
UNBAJA (UNIVERSITAS BANTEN JAYA)
SISTEM JARINGAN KOMPUTER
PERANGKAT JARINGAN KOMPUTER
BAB 2 HARDWARE JARINGAN KOMPUTER
Pengenalan Jaringan Komputer
KOMPONEN JARINGAN KOMPUTER
KOMUNIKASI DALAM JARINGAN
TOPOLOGI JARINGAN KOMPUTER
Materi Pertemuan Ke-11 Jaringan komputer.
Keamanan Informasi dan Administrasi Jaringan
Pengenalan Jaringan Komputer
Jaringan Komputer.
PERANGKAT LAN.
Materi Pertemuan Ke-11 Jaringan komputer.
Pertemuan II Oleh Umar Muhammad, MT
Pengenalan Jaringan Komputer
Transcript presentasi:

Bayu Pratama Nugroho, S.Kom, MT JARINGAN KOMPUTER Bayu Pratama Nugroho, S.Kom, MT

MENGENAL HARDWARE DAN TOPOLOGI JARINGAN KOMPUTER (LANJUTAN)

Prinsif Penyaluran Sinyal

Transmisi pada Local Area Network hingga Wide Area network dapat dibagi ke dalam tiga kategori utama, yaitu : unicast, multicast dan broadcast.

Unicast Unicast merupakan transmisi jaringan point to point (one to one). Ketika digunakan, satu sistem tunggal hanya mencoba berkomunikasi dengan satu sistem lainnya. Jaringan point to point biasanya digunakan pada jaringan yang besar, dengan menghubungkan jaringan lokal ke jaringan lain melalui satu titik akses point.

Koneksi jaringan point to point menggunakan teknologi wireless (microwave 15 GHz)

Pengiriman Packet data ke Unicast Address

Multicast Multicast merupakan transmisi yang dimaksudkan untuk banyak tujuan, tetapi tidak harus semua host. Oleh karena itu, multicast dikenal sebagai metode tranmisi one to many (satu kebanyak) atau jaringan point to multipoint.

Koneksi jaringan point to multipoint menggunakan teknologi wireless (wi-fi 2,4 GHz)

Pengiriman packet data ke alamat multicast

Broadcast Jenis transmisi jaringan yang terakhir adalah broadcast, yang juga dikenal sebagai metode transmisi one to all (satu kesemua). Sistem broadcast juga dapat digunakan untuk menjelaskan bila ada paket-paket data yang dikirimkan dari satu mesin akan diterima oleh mesin-mesin lainnya dalam satu jaringan atau jaringan lainnya.

Pengiriman packet data ke alamat broadcast

Rangkuman Tipe kabel yang sering digunakan untuk keperluan jaringan komputer adalah coaxial, UTP/STP dan Fiber Optic. Jaringan komputer tanpa kabel (wireless) menggunakan teknologi W-Fi, Microwave, dan WiMAX. Tiga model pemasangan kabel UTP: Straight Through Cable, Cross Over Cable dan Roll Over Cable. Alat untuk menguji kualitas kabel dan hasil crimping konektor RJ-45 digunakan LAN cable tester atau Fluke.

Penggunaan kabel coaxial pada jaringan local biasanya akan membentuk topologi bus atau ring, sedangkan kabel UTP model straight through pada jaringan lokal biasanya akan membentuk topologi star (bintang) atau tree (pohon) dengan HUB/switch sebagai pusatnya. Jika sebuah HUB/switch tidak berfungsi, maka seluruh komputer yang terhubung dengan HUB tersebut tidak dapat saling berhubungan.

Kabel UTP model straight trough digunakan untuk menghubungkan PC dengan switch atau hub, hub ke hub atau switch ke router. Model crossover digunakan untuk menghubungkan PC ke PC, switch ke switch, switch ke hub. Model rollover digunakan untuk menghubungkan terminal (PC) dan modem ke console Cisco Router atau console switch managible.

Topologi jaringan : Bus, Ring, Star, Tree, Mesh, Hibryd. Setiap NIC selain memiliki MAC Address (dari vendor pembuat ethernet card), ketika ia diberi alamat IP dan netmask, maka ia juga akan memiliki IP Broadcast dan mendengarkan alamat multicast mereka.

Kekurangan hub dibandingkan switch adalah penggunaan hub sebagai konsentrator membuat semua sistem dapat melihat semua frame yang dikirimkan melalui jaringan, karena mereka semua bagian dari collision domain yang sama.

Sistem broadcast digunakan untuk menjelaskan bila ada paket-paket data yang dikirimkan dari satu mesin akan diterima oleh mesin-mesin lainnya dalam satu jaringan atau subnet jaringan lainnya.