Pertemuan 8 Collection Matakuliah : M0064/Programming I Tahun : 2005

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pemrograman VB.NET Pertemuan 2.
Advertisements

PERTEMUAN VI Penggunaan Array.
Penggunaan Kontrol Array
Rully Yulian MF MCAD,MCPD,MCT,MVP VB.NET Independent IT Trainer - Application Developer
PROSEDUR 1 Prosedur Adakalanya ketika kita membuat program, ada beberapa kode program yang ditulis berulang-ulang. Hal ini tentu saja menyita waktu dan.
Array Array adalah sekumpulan variable yang memiliki nama dan tipe data yang sama Karena merupakan kumpulan maka array memiliki anggota yang disebagai.
Membuat Class Sendiri Atribut Pertemuan : Object Oriented Programming.
Pertemuan 6 Web Design (PHP & MySQL) Budi Ariadi Kumpulkan Laporan Anda Sekarang, yang Tidak Ada silahkan Kuliah di Luar Laboratorium.
Pemrograman JAVA (TIB09)
PEMOGRAMAN 1 Pertemuan 3.
Pemograman 1 Pertemuan 9.
PERTEMUAN IX Penggunaan Array.
Pemrograman Database Nyimas Artina, S.Kom, M.Si.
LOOPING dan array Tinaliah, S. Kom.
Object Oriented Programming with JAVA 2011/2012
Tipe Data, Variabel, dan Konstanta
Structure Data - Array Pertemuan 7 Matakuliah: T0456 / Algoritma dan Metode Object Oriented Programming Tahun: 2007.
Dasar-dasar Visual Basic
1 Pertemuan 4 Form dan Control Matakuliah: M0462/Programming I Tahun: 2005 Versi: >
Linear List.
Struktur Data List Linear : Linked List (Single Linkedlist)
Pemrograman Berorientasi Obyek Lanjut (IT251)
1 Pertemuan 8 Collection Matakuliah: M0462/Programming I Tahun: 2005 Versi: >
1 Pertemuan 04 Variable Matakuliah: T0063/Pemrograman Visual Tahun: 2005 Versi: 1/0.
Pemrograman VB.NET Pertemuan 3.
1 Pertemuan 9 Inheritance Matakuliah: T0044/Pemrograman Berorientasi Obyek Tahun: 2005 Versi: 1.0.
1 Pertemuan 09 Menu Matakuliah: T0063/Pemrograman Visual Tahun: 2005 Versi: 1/0.
1 Pertemuan 05 Procedure dan Parameter Matakuliah: T0063/Pemrograman Visual Tahun: 2005 Versi: 1/0.
Variabel, Konstanta, Tipe Data Dan Operator pada VB
1 Pertemuan 2 Pengenalan Visual Basic Lanjut Matakuliah: M0462/Programming I Tahun: 2005 Versi: >
Pertemuan 6 PEWARISAN AND POLYMORPHISM
Kondisi, Operator, dan Variabel Pemograman Berorientasi Objek I 4 sks Arfansyah, M.Kom.
Presented by : Herianto
Menggunakan Event dan Method
Variabel, Konstanta, tipe data dan Operator
Pertemuan 5 Balok Keran dan Balok Konsol
1 Pertemuan 15 Modelling Page Replacement Algorithm Matakuliah: T0316/sistem Operasi Tahun: 2005 Versi/Revisi: 5.
1 Pertemuan 9 Kasus : Class Module Matakuliah: M0462/Programming I Tahun: 2005 Versi: >
1 Pertemuan 6 Class Module Matakuliah: M0462/Programming I Tahun: 2005 Versi: >
1 Pertemuan 1 Pengenalan Dasar Visual Basic Matakuliah: M0462/Programming I Tahun: 2005 Versi: >
1 Pertemuan 7 Memanipulasi Object Matakuliah: M0064/Programming I Tahun: 2005 Versi: >
1 Pertemuan 13 Pembahasan Kasus Matakuliah: M0462/Programming I Tahun: 2005 Versi: >
1 Pertemuan 5 Contoh Selection List Form Matakuliah: M0462/Programming I Tahun: 2005 Versi: >
PROCEDURE AND FUNCTION
Matakuliah : H0483 – Network Programming Tahun : 2008 Versi : 2.0
Algoritma & pemrograman 1b
PERTEMUAN VII ARRAY Tujuan Instruksional Umum :
Matakuliah : H0112 – Pemrograman Bahasa Tingkat Tinggi
Pemprograman VB Dot Net
Inheritance Pertemuan 8
PERTEMUAN VII ARRAY Tujuan Instruksional Umum :
Kelas-kelas Dasar di Java
ARRAY (LARIK).
Variabel, Konstanta, tipe data dan Operator
Prosedur.
Pemrograman VB.NET Pertemuan 2 Sorang Pakpahan,S.Kom.,M.Kom.
Struct.
Achmad Solichin Fakultas Teknologi Informasi
Pemrograman VB.NET Pertemuan 6 Sorang Pakpahan,S.Kom.,M.Kom.
Perulangan.
Menggunakan Event dan Method
Pertemuan 7 Memanipulasi Object
Matakuliah : M0074/PROGRAMMING II Tahun : 2005 Versi : 1/0
ARRAY ALGORITMA & PEMROGRAMAN 1B.
Achmad Solichin Fakultas Teknologi Informasi
PERTEMUAN IV SINTAK LANJUT VB
Pertemuan 05 Manajemen Daftar
PERTEMUAN 4 PERANCANGAN PROGRAM.
ALGORITMA & PEMROGRAMAN 2B
VARIABEL Variabel merupakan tempat untuk menyimpan nilai sementara dari suatu perhitungan. Untuk mendeklarasikan sebuah variabel digunakan pernyataan.
Transcript presentasi:

Pertemuan 8 Collection Matakuliah : M0064/Programming I Tahun : 2005 Versi : <<versi/revisi>> Pertemuan 8 Collection

Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : Mahasiswa dapat Menjelaskan konsep dari collection

Outline Materi Form Collection Control Collection Perulangan dalam Collection Add and Remove Method Count, Item, Index Property Membangun Collection dengan Class Module

Collection Collection adalah sekumpulan dari object yang mempunyai struktur yang sama. Kelebihan Collection adalah kita bisa membuat array object. Secara umum Collection mempunyai 4 buah property dan method, yaitu Count, Item, Add dan Remove

Collection Contoh : colMyCollection.Item(n) ‘ atau collMyCollection(n) (n adalah nomor dari item yang ada, untuk pemakaian lebih lanjut bisa menggunakan For Each) Form Collection dan Controls Collection adalah collection yang sudah built-in dalam VB Form Collection adalah sebuah Collection dimana setiap elemennya mewakili setiap form dalam sebuah aplikasi Control Collection berisi semua object control di dalam sebuah form

Cara Mengakses Collection Cara mengakses Collection sama dengan Array For n=0 to colMyCollection.Count-1 colMyCollection(n).Visible= False Next n Menggunakan For Each For Each objItem in colMyCollection objItem.Visible= False Next objItem

Membuat Collection Untuk membangun sebuah Collection kita perlu deklarasi variable menggunakan tipe data Collection Dim colMyCollection as New Collection Collection yang dibangun tersebut otomatis akan mempunyai 4 properties dan method : Count property - jumlah item dalam collection Item property - menunjuk suatu object dalam Collection Add method - menempatkan object dalam Collection Remove method - menghapus object dalam Collection

Membangun Collection dengan Class Module Lebih lanjut jika kita ingin mengembangkan Collection yang sudah kita buat, kita perlu membuat Collection kita sebagai Class Module. Di dalam Class module ini kita bisa menambahkan property atau method baru sera memodifikasi property dan method yang sudah ada Langkah awal kita harus buat satu class Module yang berisi data tunggal (contoh : clsEmployee), serta data Collection (contoh : clsColEmployee) Di dalam Class Module yang kita buat kita deklarasikan Collection beserta dengan property dan method yang kita inginkan

Membangun Collection dengan Class Module Class module : clsEmployee Dim xNama As String Public Property Get Nama() As Variant Nama = xNama End Property Public Property Let Nama(ByVal vNewValue As Variant) xNama = vNewValue

Class Module : clsColEmployee Private colEmployee as New Collection Sub Tambah(objEmp as Object, Optional Key, Optional Before,Optional After) colEmployee.Add objEmp, Key, Before, After End Sub Sub Hapus colEmployee.Remove Index

Function Item(Index) as Object Set Item = colEmployee.Item(Index) End Function Property Get Jumlah() as Integer Jumlah = colEmployee.Count End Property

Sedangkan cara menggunakan Class Module yang sudah kita buat, tinggal deklarasi dari form aplikasi Dim objColEmployee As clsColEmployee Dim objEmployee As clsEmployee Private Sub Form_Load() Set objColEmployee = New clsColEmployee Set objEmployee = New clsEmployee objEmployee.Nama = "Budi" objColEmployee.Tambah objNama objColEmployee.Item (1) MsgBox objColEmployee.Jumlah objColEmployee.Hapus 0 End Sub

SELESAI