TOPIK 5 CUACA DAN IKLIM SERTA UNSUR-UNSURNYA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
GLOBAL WARMING Kelompok : Bonaventura PS Fernando Bagus P
Advertisements

CUACA DAN IKLIM Geografi Kelas VII Semester 2 AGUSRIAL, S. Pd
Wilayahnya lebih luas dan jangka waktu lebih panjang
DINAMIKA ATMOSFER A.LAPISAN ATMOSFER
Skema proses penerimaan radiasi matahari oleh bumi
Menyebutkan perbedaan cuaca dan iklim
Teknik Pengkodean Prayosa Gardiansyah Regi Sanda
ATMOSFER
ATMOSFER Oleh : Jo Asaf S. Spd.
ASSALAMUALAIKUM WR.WB. ILMU PENGETAHUAN SOSIAL SMP Kelas VII Smtr 1.
IX. PENGARUH CUACA/IKLIM TERHADAP TERNAK
By: Sesilia Javiera Aldisa
IKLIM DAN SUMBERDAYA AIR DALAM PERENCANAAN WILAYAH
KLASIFIKASI IKLIM Indonesia adalah negara yang sebagian besar penduduknya bermata pencaharian sebagai petani, oleh sebab itu pengklasifikasian iklim di.
VI. PENGARUH CUACA PADA TANAMAN
Fluktuasi keadaan variabel ini sepanjang tahun di daerah tropika(sekitar katulistiwa) lebih kecil dibanding sub tropika.
Bahan makanan, kulit, serat dan sebagainya
PRESIPITASI Presipitasi :
Bab 4 Dinamika Atmosfer.
Iklim dan Klasifikasi Iklim
Kelembaban udara
Temperatur Tanah.
KOMPONEN ABIOTIK DALAM BIOSFER
Agoklimatologi terapan hubungan angin dengan pertanian
Kelompok Faktor Iklim (lanjutan)
OLEH : IR. H. ABDUL RAHMAN, MS
SIFAT UMUM PERTANIAN TROPIS
Kelembaban udara Jumlah uap air di udara.
Kelompok Faktor Iklim Endah Budi Irawati, SP.MP
Kebutuhan Air Tanaman dan Kebutuhan Air Irigasi
Arsitektur Topis Arsitektur Tropis adalah suatu konsep bangunan yang mengadaptasi kondisi iklim tropis. Letak geografis Indonesia yang berada di garis.
SISTEM PERTANIAN BERSIFAT BUDI DAYA TANAMAN
Pemahaman dan Analisis Iklim Mikro
KELEMBABAN UDARA.
TOPIK 4 PERAN IKLIM DALAM PRAKTEK PERTANIAN
UDARA, IKLIM, DAN CUACA.
UNSUR CUACA DAN IKLIM.
KELEMBABAN UDARA NUR AZIZAH.
NAMA KELOMPOK Muh Rofiul Umam ( ) Shendy Riyan Cahya ( )
IKLIM DAN HIDROLOGI UNSUR-UNSUR IKLIM
PERSEBARAN FLORA DAN FAUNA DI INDONESIA DAN DUNIA
EL NINO DAN LA NINA.
PERALATAN DAN CARA MENGUKUR
PENGENALAN TIPE-TIPE IKLIM
UNSUR-UNSUR CUACA DAN PENGARUHNYA TERHADAP TANAMAN
PENGERTIAN METEOROLOGI
Peta konsep LAPISAN ATMOSFER ATMOSFER SIFAT ATMOSFER CUACA DAN IKLIM.
KUALITAS AIR LAUT.
BAB II UNSUR-UNSUR DAN CIRI-CIRI PERTANIAN
presipitasi evaporasi infiltrasi
Keunggulan Lokasi dan Kehidupan Masyarakat Indonesia
KLASIFIKASI IKLIM.
Rohanna Istighfar Dianti
IKLIM DI INDONESIA Keadaan iklim di Indonesia dipengaruhi oleh tiga jenis iklim: Iklim musim, dipengaruhi oleh angin musim yang berubah-ubah setiap periode.
OCEANOGRAFI.
Manfaat Iklim dan Cuaca dalam kehidupan sehari-hari
METEOROLOGI Disusun oleh : Adi prasetya ( )
BAB 6 ATMOSFER.
KEADAAN ALAM INDONESIA
FAKTOR LINGKUNGAN ABIOTIK : CAHAYA DAN ENGARUHNYA TERHADAP TUMBUHAN
Perubahan Iklim Global dan Dampaknya
CUACA DAN IKLIM Geografi Kelas VII Semester 2 AGUSRIAL, S. Pd
Pengaruh Iklim terhadap Tanaman serta Hama dan Penyakit Tanaman
Musim dan Perubahannya
SIFAT UMUM PERTANIAN TROPIS
BIOSFER.
KELEMBABAN SUHU UNSUR-UNSUR CUACA CAHAYA MATAHARI NEXT.
Optimasi Energi Terbarukan (Radiasi Matahari)
CUACA Dra. Sulistinah, M.Pd..
Wilayah dan Iklim Tropis. Pengertian iklim adalah kondisi rata-rata cuaca berdasarkan waktu yang panjang untuk suatu lokasi di bumi. Adapun studi tentang.
Transcript presentasi:

TOPIK 5 CUACA DAN IKLIM SERTA UNSUR-UNSURNYA OLEH : IR H ABDUL RAHMAN, MS

TUJUAN PEMBELAJARAN SETELAH MENGIKUTI KULIAH INI, ANDA AKAN DAPAT MENJELASKAN CUACA DAN IKLIM SERTA UNSUR- UNSURNYA

PENGERTIAN CUACA KEADAAN UDARA PADA SAAT TERTENTU DAN DIWILAYAH TERTENTU YANG RELATIF SEMPIT DAN PADA WAKTU YANG SINGKAT KEADAAN UDARA HARIAN PADA SUATU TEMPAT TERTENTU DAN MELIPUTI WILAYAH YANG SEMPIT, KEADAAN CUACA INI DAPAT BERUBAH SETIAP HARINYA

PENYEBAB CUACA BERUBAH TEKANAN UDARA SUHU UDARA ANGIN KELEMBABAN (RH) CURAH HUJAN

PENGERTIAN IKLIM KEADAAN RATA-RATA CUACA PADA SUATU WILAYAH TERTENTU DALAM PERIODE YANG CUKUP LAMA (25-30) TAHUN SECARA BERTURUT- TURUT SEBAGAI FAKTOR ABIOTIK TANAMAN

UNSUR-UNSUR CUACA SUHU/TEMPERATUR UDARA BESARAN YANG MENYATAKAN DERAJAT PANAS ATAU DINGINNYA SESUATU DAN DINYATAKAN DALAM SKALA CELCIUS PENGARUH : PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN TANAMAN KELEMBABAN UDARA (RH) BANYAKNYA UAP AIR YANG TERKANDUNG DALAM MASA UDARA PADA SAAT DAN TEMPAT TERTENTU PENGARUH : FISIOLOGIS TANAMAN

UNSUR-UNSUR CUACA 3. INTENSITAS RADIASI MATAHARI PANCARAN ENERGI YANG BERASAL DARI PROSES THERMONUKLIR YANG TERJADI DI MATAHARI, INTENSITAS RADIASI MATAHARI YAITU BESAR KECILNYA ENERGI MATAHARI MENGENAI SELURUH PERMUKAAN BUMI PENGARUH ; FOTOSINTESIS TANAMAN 4. TEKANAN UDARA SUATU GAYA YANG TIMBUL AKIBAT ADANYA BERAT DARI LAPISAN UDARA, BESARNYA TEKANAN UDARA DISETIAP TEMPAT PADA SUATU SAAT BERUBAH UBAH TEGANTUNG TINGGI TEMPAT (DPL) PENGARUH : VEGETASI TANAMAN YANG SESUAI PADA SUATU TEMPAT

UNSUR-UNSUR CUACA 5. ANGIN UDARA YANG BERGERAK DARI DAERAH BERTEKANAN UDARA TINGGI KEDAERAH BERTEKANAN UDARA RENDAH PENGARUH: VEKTOR PERKEMBANGAN PENYAKIT DAN PENYERBUKAN TANAMAN 6. CURAH HUJAN JUMLAH AIR HUJAN YANG TURUN PADA SUATU DAERAH DALAM WAKTU TERTENTU ALAT UKUR : RAIN GARGE PENGARUH : PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN TANAMAN

BIDANG PERTANIAN IKLIM MENENTUKAN APA YANG DAPAT DITANAM PADA SUATU LAHAN, SEDANGKAN CUACA SANGAT MENENTUKAN APA YANG DAPAT DIPANEN