Junta Zeniarja, M.Kom, M.CS

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MEMBUAT VIEW DAN THEME MOH.GUNTUR NANGI,SKM.M.Kes.
Advertisements

PROGRAM APLIKASI BERBASIS DATA MICROSOFT ACCES
MEDIA PEMBELAJARAN KKPI
DIGITASI Peta Jauari Akhmad N.H..
Perangkat Lunak Pengolah Kata
PENGENALAN Arc View Moh.Guntur Nangi, SKM.,M.Kes.
Trip And Trik Microsoft Word
MODUL 6 : MENGOPERASIKAN PERANGKAT LUNAK PRESENTASI
Digitasi Data Spasial Pertemuan 5.
MANAJEMEN DATA SIG.
MENGOPERASIKAN APLIKASI PRESENTASI
Pengantar Komputer Dan Teknologi Informasi 1C
MAILMERGE. Tidak jarang sebuah surat yang isinya sama dikirim ke banyak orang, misalnya surat undangan, surat edaran, surat pemberitahuan, dan lain-lain.
Membuat Baris Menu.
GALIH WASIS WICAKSONO TEKNIK INFORTIKA UMM
 Tujuan Umum Setelah mengikuti materi ini mahasiswa diharapkan mengenal Arcview dan mampu mengoperasionalkannya dalam proyek di bidang MIK  Tujuan Khusus.
Table & Mail Merge Pertemuan 3.
Perancangan Pencatatan Transaksi Formulir Pertemuan 23 s.d 24 Matakuliah: F0712 / Lab Sistem Informasi Akuntansi Tahun: 2007.
REPORT Bentuk Laporan Untuk memahami cara membuat laporan (report) di Visual Foxpro, kita harus memahami bentuk laporan (layout), yaitu sebagi berikut.
Lingkungan MS Access Pertemuan 2
1 Pertemuan 08 Diagram / Chart Matakuliah: F0562 / Lab Pengantar Aplikasi Komputer Tahun: 2005 Versi: 1 / 0.
MAIL MERGE Pertemuan 3 Dewi.
Input data DI Tabel ArcView Adi Wibowo, Ssi, Msi LAB SIG Dept Geografi FMIPA UI 2009
Perancangan Report Pertemuan 13 s.d 14 Matakuliah: F0712 / Lab Sistem Informasi Akuntansi Tahun: 2007.
Membuat Form Pertemuan 04
1 Pencetakan Gambar Pertemuan 25 Matakuliah: R0364/Komputasi Desain Arsitektur I Tahun: 2006.
Junta Zeniarja, M.Kom, M.CS
Membuat File Database & Tabel
Pengabdian Masyarakat HIMPAUDI Kecamatan Baturraden Maret 2016
Penggunaan split poligon, dan vertex edit
Merancang & Membuat Report
MEDIA PEMBELAJARAN KKPI
MAILMERGE PENDAHULUAN
ArcView Merupakan salah satu perangkat lunak dekstop SIG
Maju, Cerdas dan Kompetitif
PERTEMUAN I Perancangan Database.
APLIKASI KOMPUTER EPIDEMIOLOGI
Drawing tools Dan aplikasinya
Digitasi Titik Koordinat
Digitasi peta TM_3.
SKORING DAN OVERLAY Materi MK SIG RMIK – smt 5.
Perancangan Formulir Pertemuan 11 s.d 12
Pengoperasian Perangkat Lunak Pengolah Kata
Membuat Table Pertemuan 3
Membuat File Database & Tabel
CAD READER PERTEMUAN 4.
MS. ACCESS 2007 Oleh : W A R I D I Disampaikan pada mata kuliah Komputer Aplikasi Hukum II Jurusan Ilmu Hukum Fakultas Hukum UNIKOM.
Menggunakan Perangkat Lunak Pengolah Data
Latihan, pembuatan chart dan layout peta
MAILMERGE Winda Widya A Apl Mnjmn Pkntran A M4.
Membuat File Database & Tabel
MODUL 1 POWER POINT OFAN KOMARUZAMAN.
41. Klik DATABASE TOOLS, lalu Klik RELATIONSHIPS
Membuat Dokumen Mail Merge
MAIL MERGE Mail Merge adalah membuat surat secara missal. Mail Merge digunakan untuk membuat surat panggilan dan surat undangan, dengan nama dan alamat.
OLEH : SONIA RUKMARDI SARI KELAS : X2
TUGAS CARA MEMBUAT DATABASE DENGAN PHPMYADMIN
Membuat Dokumen Mail Merge
Geographic Information System (GIS)
LANGKAH-LANGKAH MEMBUAT DATABASE
C. Membuat Dokumen Mail Merge
MAILMERGE Winda Widya A Apl Mnjmn Pkntran A M4.
MEDIA PEMBELAJARAN KKPI
METERI S I G PENGENALAN ARCVIEW.
MATERI S I G Digitasi data spasial dan Pembangunan Topologi (mengunakan software autocad & AUTODESKMAP)
S I G Digitasi data spasial dan Pembangunan Topologi (mengunakan software autocad & AUTODESKMAP) Ir. Moh Sholichin, MT., Ph.D Website ;
GEOPROCESSING Geoprocessing
KONSEP TEKNOLOGI INFORMASI A
OUTLINE 1 Overview 2 Menu New Update SIIS 3. OUTLINE 1 Overview 2 Menu New Update SIIS 3.
Query & Analisa Spasial
Transcript presentasi:

Junta Zeniarja, M.Kom, M.CS QUERY Junta Zeniarja, M.Kom, M.CS

Introduction Query adalah fasilitas tool box dari ArcView yang akan memberikan kemudahan bagi user untuk mencari fitur-fitur atau data tertentu yang terdapat pada file ArcView, sesuai dengan atribut data yang terdapat pada file tersebut. Query ini merupakan operasi matematis yang sangat berguna dalam pengklasifikasian dan penganalisisan atribut.

Query Untuk mengaktifkan operasi query ini cukup dengan mengeksekusi perintah query atau toolbar yang bergambar hammer . Setelah icon query sudah di klik, maka akan muncul jendela query. Double klik salah satu fields yang akan diklasifikasikan . Contoh: Jml_pddk<10000 orang. Klik New Set atau Add To Set untuk proses klasifikasi.

Query (2)

Query (3)

Calculate Calculate adalah suatu fungsi untuk melakukan perhitungan pada tabel dalam Arc View. Sebagai contoh bila kita mempunyai field Luas Wilayah dan Jumlah Penduduk maka kita bisa melakukan perhitungan kepadatan penduduk, dengan cara: Munculkan tabel yang akan dicalculate, Table => Start Editing pada menu bar. Edit => Add Field, buat field kepadatan penduduk yang harus bertipe number. Field => Calculate, maka akan muncul dialog box :

Calculate (2) Lihat pada kotak dibawah [kepadatan] = Klik dua kali pada [Jml_pddk] Tekan tanda / dan klik dua kali pada [Luas_wil]. Kemudian tekan OK. Untuk perhitungan yang lain tinggal disesuaikan saja.

Junta Zeniarja, M.Kom, M.CS BUFFER Junta Zeniarja, M.Kom, M.CS

Buffer Buffer adalah salah satu fasilitas pada perangkat lunak GIS yang memungkinkan kita membuat suatu batasan area tertentu dari obyek yang kita inginkan. Misal: kita ingin membuat batasan area 200 meter dari suatu penggal jalan atau kita ingin membuat batasan dengan radius tertentu dari pusat kota. Buffer dapat dilakukan terhadap titik maupun garis.

Langkah Pengerjaan Pastikan map unit dan distance unit aktif Pada Menu Theme pilih Create Buffer, kemudian ikuti petunjuk yang ada.

Langkah Pengerjaan (2) Mendefinisikan Theme yang akan dibuffer

Langkah Pengerjaan (3) Menentukan jarak buffer

Langkah Pengerjaan (4) Menunggu proses buffer Hasil akhir proses Buffer

Junta Zeniarja, M.Kom, M.CS GEOPROCESSING Junta Zeniarja, M.Kom, M.CS

Geo Processing Geo Processing adalah salah satu fasilitas dalam ArcView yang berfungsi untuk melakukan analisis atau pengolahan terhadap theme.

Langkah Pengerjaan Aktifkan Menu Geo Processing Wizard pada Extension. Pilih dan berikan tanda check pada Geoprocessing.

Langkah Pengerjaan (2) Pada menu View pilih Geoprocessing Wizard, kemudian pilih salah satu pilihan yang disediakan, selanjutnya ikuti petunjuk yang ada.

1. Dissolve Feature Dissolve Feature Berfungsi untuk menyederhanakan polygon. Sebagai contoh dari peta dengan polygon perkelurahan (tingkat kedetailan per kelurahan) disederhanakan menjadi peta dengan polygon per kecamatan. Misalkan untuk menederhanakan peta per kelurahan menjadi peta perkecamatan.

1. Dissolve Feature (2) Langkah –Langkahnya sebagai berikut: Pilih Dissolve feature based on an attribute kemudian pilih Next. Tentukan theme yang dipilih dan attribute yang dijadikan acuan kemudian tentukan pula lokasi penyimpanan output file. Klik Next hingga selesai.

2. Merge Berfungsi untuk menggabungkan dua atau lebih theme dengan tipologi yang sama (line dengan line, polygon dengan polygon dan point dengan point). Caranya : Pilih Merge theme together kemudian pilih Next. Tentukan 2 theme atau lebih yang akan digabungkan kemudian tentukan pula lokasi penyimpanan output file. Klik Next hingga Selesai.

3. Clip Berfungsi untuk memotong theme atau coverage input menjadi coverage baru dengan ukuran yang lebih kecil tanpa mengubah atribut data dari input theme. Sebagai contoh adalah melakukan clip terhadap Theme “Jalan Kota Semarang” menjadi “Jalan Kec. Banyumanik”. Caranya: Pilih Clip one theme based on another pada kotak dialog Geo Processing Wizard kemudian pilih Next.

3. Clip (2) Pilih Coverage “Jalan Kota Semarang” pada input theme to clc dan “Banyumanik” pada polygon overlay theme, kemudian tentukan pula lokasi penyimpanan output file. Klik Next hingga selesai.

4. Intersect Mempunyai fungsi hampir sama dengan Clip, namun atribut data pada input theme berubah menurut theme overlay (theme kedua). Sebagai contoh pada proses clip terhadap input theme “Jalan Kota Semarang” dan polygon overlay theme “Kecamatan Banyumanik” menjadi “Jalan Kec. Banyumanik” tidak mengaami perubahan atribut data, tetapi pada proses intersect, output theme “Jalan Kec. Banyumanik” mengalami penambahan atribut yaitu field Kecamatan Banyumanik.

5. Union Pada dasarnya Union dengan ArcView adalah sama dengan langkah-langkah sebelumnya pada bagian Query sederhana, hanya dibedakan pada jumlah peta/gambar yang akan dioverlay (jumlah peta/gambar lebih dari 2 peta). Pada bagian query diatas dijelaskan bagaimana union dijalankan dalam ArcView, untuk melakukan analisis data dengan Query. Union juga dapat digunakan untuk melakukan analisis data misalnya untuk menentukan kelayakan lahan suatu kawasan/kota/wilayah.