Belajar Javascript Part 2 : Cara Penulisan Dan Penggunaan Javascript

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pertemuan 8. 2  JavaScript dikembangkan pertama kali pada tahun 1995 di Netscape Communications dgn nama LiveScript.  Hasil kolaborasi antara Netscape.
Advertisements

Javascript (Part 1).  JavaScript adalah bahasa skrip yang populer di internet dan dapat bekerja di sebagian besar penjelajah web populer seperti Internet.
APLIKASI BERBASIS WEB STTI I-Tech Susana Dwi Yulianti, SKom.
Arif Dwi Laksito, S.Kom P EMPROGRAMAN W EB J AVA S CRIPT.
M.K. Pemrograman Web (AK )
APLIKASI BERBASIS WEB STTI I-Tech Susana Dwi Yulianti, SKom.
MATA KULIAH :DESAIN WEB
JavaScript Pemrograman Web 1 Genap Tim Dosen Pemrograman Web Teknik Informatika UNPAS Pengenalan JavaScript Apa itu JavaScript?
PHP: Hypertext Preprocessor
PENGENALAN JAVA SCRIPT PEMROGRAMAN INTERNET1-6/LINDA SUVI RAHMAWATI STMIK PPKIA Pradnya STMIK PPKIA PRADNYA PARAMITA /LINDA SUVI RAHMAWATI.
HTML By kartika puji pangesti
OPERATOR.
Belajar Dasar HTML TIK Fajar Harapan. Apa itu HTML ?
Tim FT Elektro UHAMKA CSS (Cascading Style Sheet)
Internet Programming PHP 1 M. Agus Zainuddin EEPIS – ITS Surabaya.
JAVASCRIPT.
Javascript Javascript Javascript Javascript Javascript Javascript
PHP L. Erawan. Pengantar PHP itu bahasa script berjenis server-side (kalau bahasa javascript berjenis client-side) Anda harus menginstall software PHP.
Pengantar PHP (Lanjutan)
Praktikum Java Script.
CSS (Cascading Style Sheet)
Dasar-dasar Pemrograman PHP
JavaScript Pemrograman Web 1.
JavaScript Pemrograman Web 1.
Pemrogaman Web PHP.
WEB STATIS Sabian Pamungkas.
IRAWATI, S.Kom.,MT. PEMROGRAMAN WEB
PHP.
Pemrograman Basis Data Berbasis Web
Pemrograman Web JavaScript
Oleh Ahmad Ramadhani, S.Kom
Praktikum Pemrograman Web PHP
PERTEMUAN CSS Pengenalan CSS.
PENGENALAN JAVA SCRIPT
Pertemuan ke -2 Teknik Informatika – UNIKOM 2010
Pemrograman internet ABU SALAM, M.KOM.
KOMPUTER APLIKASI IT II
HTML CSS.
Konsep Dasar HTML SLIDE 1 Agung Brastama Putra.
KOMPUTER APLIKASI IT 2 OPERATOR.
PEMROGRAMMAN WEB LANJUT (PHP & MySQL)
DOM HTML L. Erawan.
PEMASARAN BERBASIS WEB
APLIKASI IT -II PENDAHULUAN.
PRAKTIKUM PEMROGRAMAN WEB
Metode CGI dan Struktur bahasa PHP
Pemrograman Berbasis WEB
Pertemuan 1 Mengenal Javascript.
Pertemuan 1 Mengenal Javascript.
Internet dan Web By : Lisda Juliana P..
Variabel, Tipe data dan operator
HTML (part 3) Hendra Putra, S.Kom, M.Kom.
MENGENAL PHP Pemasaran Berbasis Web/2016.
PEMROGRAMAN WEB Client Side XHTML, JAVASCRIPT.
Pemrograman Basis Data Berbasis Web
Internet dan Web Ecking Mendrofha.
Pengenalan PHP, Variabel & Operator
Javascript (1).
Praktikum Pengambangan Web
Assalamu’alaikum Warohmatullah Wabarokatuh Selamat Pagi 
PHP dan MySql query Pertemuan
Pengenalan Bahasa Pemrograman (Javascript)
Membuat skema basis data dengan instruksi DDL-SQL
PRAKTIKUM PEMROGRAMAN WEB Pertemuan 3
PENGENALAN JAVA SCRIPT
STMIK PPKIA Pradnya Paramita Pemrograman berbasis Web
SINTAK DASAR PHP Bandung 2009, by hery dwi y.
Pemrograman Basis Data Berbasis Web
CSS (Cascading Style Sheet)
Variabel, Tipe data dan operator
Transcript presentasi:

Belajar Javascript Part 2 : Cara Penulisan Dan Penggunaan Javascript PERTEMUAN JS Belajar Javascript Part 2 : Cara Penulisan Dan Penggunaan Javascript

Cara Penulisan Syntax Javascript Kita mulai dengan cara penulisan syntax javascript yang baik dan benar. dan adapun pengetahuan dasar yang harus kita ketahui dari javascript adalah sebagai berikut. Di simpan dengan ekstensi .js. Syntax javascript yang di sisipkan pada halaman HTML di tulis di dalam tag <script>. Syntax javascript bisa di letakkan di bagian element tag <head> atau tag <body>. Javascript bersifat case sensitive. Di setiap akhir baris harus di tutup dengan titik koma/semicolon ( ; ). syntax javascript bisa di gunakan dengan 2 cara teman-teman. yaitu dengan cara di sisipkan pada halaman HTML langsung, dan 1 lagi dengan cara menyimpan file javascript dengan ekstensi .js. dan kemudian menginclude nya pada halaman HTML. agar lebih spesifik akan kita bahas satu persatu.

Menggunakan Javascript Secara Internal Penulisan javascript secara internal adalah dengan cara menyisipkan langsung syntax javascript di dalam HTML. jika teman-teman menggunakan cara ini maka syntax javascript nya harus teman-teman letakkan di antara tag <script> pembuka dan tag </script> penutup. dan meletakkannya bisa di dalam tag <head>, bisa juga di dalam tag <body>. buat sebuah file HTML untuk membuat contoh penggunaan Javascript secara internal. bisa file html bisa juga php. karena javascript mampu berjalan di antara keduanya. di sini saya hanya membuat file html saja sebagai contoh. buat sebuah file html dengan nama belajar.html.

document.getElementById("nama").innerHTML = "Nama Saya Malas Ngoding"; <!DOCTYPE html> <html> <head> <title>Belajar Javascript Part 2 : Cara Penulisan Dan Penggunaan Javascript</title>  </head> <body> <h1>Belajar Javascript Part 2 : Cara Penulisan Dan Penggunaan Javascript</h1> <h2>www.malasngoding.com</h2>  <div id="nama"></div> <script> document.getElementById("nama").innerHTML = "Nama Saya Malas Ngoding"; </script> </body>  </html> coba perhatikan pada contoh di atas. terdapat sebuah element div yang kita beri id=”nama”. dan kemudian kita memberikan sentuhan javascript di sana dengan perintah berikut.  document adalah syntax wajib di javascript, dan fungsi getElementById() berfungsi untuk memerintahkan mendapatkan element yang ber id sesuai dengan yang ada di dalam parameter fungsi getElementById() itu sendiri. penulisannya harus si perhatikan ya teman-teman besar kecil nya. karena javascript bersifat case sensitive. dan innerHTML berfungsi untuk menuliskan html. jadi secara lengkap intruksi yang kita serukan adalah kita menyerukan untuk menulisakan “Nama Saya Malas Ngoding” di element yang ber id “nama”. jika di jalankan pada browser. maka hasilnya sebagai berikut. document.getElementById("nama").innerHTML = "Nama Saya Malas Ngoding";

Menggunakan Javascript Secara External Setelah membahas cara penulisan javascript secara internal, atau dengan cara menyisipkan langsung syntax javascript pada html, maka di sini kita akan membahas cara lainnya untuk menggunakan javascript, yaitu dengan cara menggunakan javascript secara external. caranya buat lah dua buah file, yaitu : belajar.html belajar.js di file belajar.html kita akan menuliskan syntax HTML nya saja. dan pada belajar.js kita akan menuliskan syntax javascript nya pada file belajar.js. dan cara agar kedua file ini terhubung adalah dengan cara menghubungkannya dengan syntax berikut.  <script type="text/javascript" src="belajar.js"></script>

<div id="nama"></div> </body> <!DOCTYPE html> <html> <head> <title>Belajar Javascript Part 2 : Cara Penulisan Dan Penggunaan Javascript</title> </head> <body> <h1>Belajar Javascript Part 2 : Cara Penulisan Dan Penggunaan Javascript</h1> <h2>www.malasngoding.com</h2> <div id="nama"></div> </body> <script type="text/javascript" src="belajar.js"></script> </html> belajar.js dan jika di jalankan maka hasilnya akan sama. document.getElementById("nama").innerHTML = "Nama Saya Malas Ngoding";

Operator Aritmatika Pada Javascript PERTEMUAN JS Operator Aritmatika Pada Javascript

Operator Aritmatika Pada Javascript – Operasi aritmatika/matematika sangat lah di perlukan pada saat kita membuat aplikasi yang kira-kira memerlukan logika yang mengharuskan kita untuk membuat perhitungan. baik itu perhitungan dalam jumlah kecil maupun perhitungan dalam jumlah yang sangat besar. Sebelum lebih jauh belajar membuat operasi perhitungan aritmatika di javascript, kita akan membahas terlebih dulu tentang operator-operator yang tersedia di javascript. yang bisa kita gunakan untuk membuat operasi perhitungan matematika dengan javascript.

berikut adalah operator yang dapat kita gunakan di javascript untuk membuat perhitungan aritmatika. + Penjumlahan – Pengurangan * Perkalian / Pembagian % Modulus ++ Increment — Decrement

Perhitungan Aritmatika Di Javascript <!DOCTYPE html> <html> <head> <title>Belajar Javascript Part 4 : Operator Aritmatika Pada Javascript</title> </head> <body> <h1>Belajar Javascript Part 4 <br/> Operator Aritmatika Pada Javascript</h1> <h2>www.malasngoding.com</h2> <div id="penjumlahan"></div> <script> var bilangan1 = 6; var bilangan2 = 2; var penjumlahan = bilangan1 + bilangan2; document.getElementById("penjumlahan").innerHTML = penjumlahan; </script> </body> </html>

pada contoh di atas kita membuat contoh penjumlahan pada contoh di atas kita membuat contoh penjumlahan. dengan mengisi nilai pada variabel di atas terdapat dua buah variabel. yaitu variabel bilangan1 dan bilangan2. variabel bilangan1 berisi nilai 6. dan variabel bilagan2 berisi nilai 2. kemudian untuk menjumlahkannya kita tinggal menambahkan operator bilangannya seperti contoh di atas. variabel penjumlahan sudah berisi hasil dari bilangan1 di tambah bilangan2. 6+2. kemudian hasilnya kita tampilkan pada element yang ber id penjumlahan.(tag div). dan muncul hasilnya 8. var penjumlahan = bilangan1 + bilangan2;

<!DOCTYPE html> <html> <head> <title>Belajar Javascript Part 4 : Operator Aritmatika Pada Javascript</title> </head> <body> <h1>Belajar Javascript Part 4 <br/> Operator Aritmatika Pada Javascript</h1> <h2>www.malasngoding.com</h2> <div id="penjumlahan"></div> <div id="pengurangan"></div> <div id="perkalian"></div> <div id="pembagian"></div> <div id="modulus"></div> <script> var bilangan1 = 6; var bilangan2 = 2; var penjumlahan = bilangan1 + bilangan2; var pengurangan = bilangan1 - bilangan2; var perkalian = bilangan1 * bilangan2; var pembagian = bilangan1 / bilangan2; var modulus = bilangan1 % bilangan2; document.getElementById("penjumlahan").innerHTML = penjumlahan; document.getElementById("pengurangan").innerHTML = pengurangan; document.getElementById("perkalian").innerHTML = perkalian; document.getElementById("pembagian").innerHTML = pembagian; document.getElementById("modulus").innerHTML = modulus; </script> </body> </html>