CARA MEMBUAT ACCOUNT EDMODO

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Disusun oleh : Pertama tama, buka web browers yang terdapat di computer anda. Lalu, ketik kata kunci pada search engine. Seperti pada gambar di bawah.
Advertisements

Versi English. 21/06/2014 M. Haris Muzakki - MTs Tribakti 2 1.Ketik di address browser Anda : 2.Setelah itu tekan tombol Enter pada.
Panduan Edmodo Bagi Student
Pertama, ketikkan alamat “wordpress.com” utk masuk ke website wordpress lalu tekan “Enter  ”
Pelatihan Blog menggunakan WORDPRESS
Oleh: Mawan A. Nugroho, S.Kom Petunjuk Pembuatan Website di.
Rangkuman Membuat Wordpress
Panduan Pengelolaan LMS-2
TUTORIAL PENGGUNAAN E-LEARNING HAYATI SCHOOL
Userguide Agenda Siswa Online For Operator and Teacher.
e-learning dan pembelajaran kolaboratif berbasis EDMODO
Inneke Ajeng Ayu Putri Kelas IX 4.
PANDUAN Registrasi dan Ujian sertifikasi CCNA Politeknik Harapan Bersama Tegal.
NOVITA SARI DEWI TANDIAWAN HEY !! KAMI KELOMPOK 1, KAMI TERDIRI DARI : VINA ENGYELIA AS EDITOR ANDRIANI SARASWATI AS EDITOR NOVITA SARI DEWI TANDIAWAN.
Kelompok I. Log In Live Edu Profile Skydrive.
Panduan Edmodo Bagi Teacher
 Ubah web browser anda menjadit the last-est version,kalau tidak anda akan mendapat tampilan sperti gambar dibawah ini:
Membuat Blog Pembelajaran Menggunakan
BLOG DENGAN WORDPRESS TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI.
“Edmodo merupakan social network berbasis lingkungan sekolah (school based
E-learning dan Pembelajaran Kolaboratif Berbasis EDMODO
SAD Tools edmodo Pengertian Edmodo yaitu situs jaringan sosial tempat berbagi data, event, jadwal dan lain sebagainya diperuntukkan bagi para guru, dosen.
MANAJEMEN BLOG.
Web Edukasi dan E-Learning
Fakultas Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Yogyakarta
Cara Memasang Iklan Rumah Dijual Gratis
E-learning dan Pembelajaran Kolaboratif Berbasis EDMODO
Perintah untuk mendaftar domain dan hosting gratis di my-php.net
Konsep Kelas Maya.
WEB MAIL Aplikasi berbasis Web.
Hosting, Domain dan FTP.
WIRA CHENDHA IRIYANTO ( ) PENDIDIKAN EKONOMI 3B AKUNTANSI
pendaftaran PEMBUATAN SOAL PENGELOLAAN CLASS FOLDER ATAU KELAS
CARA MEMBUAT GMAIL.
OLEH : NOVIA EKA PUTRI CAHYANI
TUTORIAL ADMODO M FAJAR PRADANA
Oleh : UU INDRA GUNAWAN, S.Kom.
Tutorial Edmodo Oleh: Noor istiqomah.
Panduan PENGGUNA APLIKASI REPOSITORY BERBASIS eprints
Tutorial Slideshare.
Tutorial edmodo Oleh Yogie Ikhtiarso.
Membuat Blog Dari Wordpress
Universitas Udayana MIPA Ilmu Komputer 2010 Please wait.
IMELDA YULIANA A PENDIDIKAN EKONOMI
UNIVERSITAS PGRI SEMARANG
Rokhmah Purwaningtiastiti
edu.
REKAYASA WEB Pertemuan 2
Panduan Membuat Akun Sekolah
TUTORIAL EDMODO ANITA
Pembelajaran Kolaboratif Online berbasis EDMODO
Tutorial Edmodo Oleh Aghniatun rizqia
Cara tambah akun group admin sekolah
merupakan singkatan dari Electronic Mail, atau dalam bahasa Indonesia nya Surat Elektronik, yaitu surat yang pengirimannya menggunakan sarana.
Panduan Web Blog Oleh : R. Arri Widyanto.
AFISSA ASTI YUNITA A Pendidikan Ekonomi
MEMBUAT ALBUM PUSTAKA HANAFI.
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
MENGGUNAKAN EDMODO UNTUK KEGIATAN BELAJAR SISWA
TUTORIAL EDMODO Oleh: Muhammad Choirul /
MEMBUAT BLOG DI WORDPRESS
Motivasi Di zaman informasi dan teknologi ini, memiliki blog adalah hal biasa dan wajib adanya. Anda wajib memiliki blog karena banyak manfaat blog yang.
KELOMPOK 9 Anggun Sepri yenti Fitri Handayani Kressy Monery Raisa Husni 1 CARA MEMBUAT BLOG DAN GOOGLE CLASROOM.
CARA MEMBUAT BLOG DI WORDPRESS
Digital Academic Writing
MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI
langkah-langkah untuk membuat blog di wordpress
Cara membuat blog dan weebly free
Belajar di Kelas Maya.
Transcript presentasi:

CARA MEMBUAT ACCOUNT EDMODO Oleh : Dian Naelur Rezkiya 15220147

Pengertian Edmodo Edmodo merupakan platform pembelajaran berbasis jejaring sosial yang diperuntukan untuk guru, murid sekaligus orang tua murid. Edmodo pertama kali dikembangkan pada akhir tahun 2008 oleh Nic Borg dan Jeff O’hara dan Edmodo sendiri bisa dibilang merupakan program e-learning yang menerapkan sistem pembelajaran yang mudah, efisien sekaligus lebih menyenangkan.

Langkah-langkah : Login Masukkan alamat web www.edmodo.com, Kemudian muncul tampilan seperti pada gambar disamping Kemudian pilih 1. Teacher untuk guru 2. Student untuk siswa 3. Parent untuk orang tua 4. login jika sudah memiliki account I’m a Teacher I’m a Parent I’m a Student

Cara Membuat Akun Baru Edmodo I’m a Teacher jika anda adalah Guru/Dosen I’m a Student jika anda adalah Murid/Mahasiswa I’m a Parent jika anda adalah Orang Tua Kemudian “KLIK” salah satu Cara Mengganti Foto Profil

I’m a Teacher Kemudian akan muncul tampilan seperti gambar disamping Kemudian isikan e-mail Anda dan beserta Passwordnya Kemudian klik “Sign up for FREE”

Tell us a little about yourself Kemudian akan muncul tampilan seperti diatas Lalu isi Title sesuai status Lalu isi First Name dengan nama awal Anda Lalu isi Last Name dengan nama akhir Anda Kemudia klik “Continue”

Join your school community Kemudian akan muncul tampilan seperti diatas Lalu klik “Search for a school” kemudian isikan nama sekolah atau universitas yang Anda ampu Kemudian klik “Select School” Lalu klik “Skip”

Create a Group for your students Lalu akan muncul tampilan seperti diatas Kemudian isikan Group Name dengan nama yang diinginkan Lalu isikan Grade sesuai kelas yang Anda ampu Kemudian isikan Subject dengan materi yang anda ampu Kemudian klik “Continue”

Invite your students to Group Lalu muncul tampilan seperti gambar disamping Kemudian klik “Get Started!”

Tampilan halaman edmodo anda

Kode group Klik Manage Groups Kemudian klik Groupnya misal “ Ekonomi ”

Kemudian akan muncul tampilan seperti pada gambar Lalu klik Group Setting Kemudian bagikan Group Code kepada siswa/mahasiswa

I’m a student Kemudian akan muncul tampilan seperti gambar diatas Kemudian klik “Create New Edmodo Account”

Selanjutnya akan muncul tampilan seperti pada gambar Isikan First Name dengan nama awal anda dan Last Name untuk nama akhir anda Lalu isikan Group Code dengan kode yang Guru/Dosen anda berikan Lalu isi Username dengan nama anda Kemudian isikan Email anda dan juga beserta Passwordnya Lalu klik “Sign Up For FREE” Edmodo for students

Tampilan awal edmodo

Join group Jika ingin bergabung dengan grup yang Guru/Dosen anda buat klik “Join a Group” Kemudian isikan kode yang Guru/Dosen anda berikan Kemudian menunggu konfirmasi dari Guru/Dosen anda

I’m a parent Kemudian akan muncul tampilan seperti pada gambar Tampilan gambar atas : Isi First Name untuk nama awal Anda dan untuk Last Name untuk nama akhir Anda Isi E-mail yang Anda miliki beserta Passwordnya Jika Anda memberi tanda ceklis pada “Add a student using a parent code (optional)” Dan kemudian isikan Parent Code dengan kode yang diberikan guru/dosen dan mengisi apakah Anda sebagai Ayah/Ibu Kemuidan klik “Sign up for FREE”

Tampilan awal edmodo Parent

Mengganti foto profil Kemudian klik “ Change profile picture Kemudian isikan password Anda

Kemudian akan muncul tampilan seperti gambar diatas Lalu klik “Upload Photo” Kemudian cari dimana Anda menyimpan foto yang akan digunakan sebagai foto profil kemudian klik “Open” Kemudian tunggu hingga tampilan seperti di atas Lalu klik “Update” dan tunggu hingga proses selesai