PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA
BIDANG KEGIATAN : Program Kreativitas Mahasiswa Penelitian Judul Penelitian : KAJIAN SARI BUAH MAHKOTA DEWA (Phaleria Macrocarpa) PADA AIR MINUM AYAM PEDAGING UNTUK MENGHASILKAN SUMBER PROTEIN HEWANI YANG SEHAT
Ayam rendah kolesterol MENGAPA ??? Ayam rendah kolesterol
TUJUAN PENELITIAN Mengkaji pengaruh pemberian ekstrak buah mahkota dewa untuk menurunkan kadar kolesterol ayam 2. Mengevaluasi daya bahan aktif ekstrak buah mahkota dewa terhadap kolesterol ayam
Mengandung alkaloid, flavonoid, fenolik, dan saponin (Hutapea, 1999). Mahkota Dewa Mengandung alkaloid, flavonoid, fenolik, dan saponin (Hutapea, 1999).
Metode Pembuatan Ekstrak mahkota Dewa Rebus (80°C -90°C) Ekstrak Mahkota Dewa Saring
Metode pemeliharaan Starter (1 – 7 hari) 51 ekor/kandang Grower dan finisher (8-35 hari) 11 ekor/Perlakuan P6 25% P1 kontrol P2 5% P3 10% P4 15% P5 20%
Sumber : PT Charoen Pokphand Indonesia Pakan Yang Digunakan Zat Nutrisi Persentase (%) CP 511 CP 512-B Kadar Air Max 14 % Protein Kasar 21–23 % 19,0–20,0 % Lemak Kasar 5-8 % 5–8 % Serat Kasar 3-5 % 4–5 % Abu 4-7 % Max 7,0 % Kalsium 0,90–1,20 % Min 0,9 % Phospor 0,70–1,00 % Min 0,70 % Sumber : PT Charoen Pokphand Indonesia
Peubah Yang Diamati Konsumsi Ransum (gram/ekor) Pertambahan Bobot Badan (gram/ekor/hari) Konversi Ransum Jumlah Kematian Kadar Kolesterol dalam Darah dan Daging
Konsumsi Pakan
PERTAMBAHAN BOBOT BADAN Perlakuan Pertambahan Bobot Badan (gram/hari) Kontrol 41.67 5% 40.85 10% 41.97 15% 43.85 20% 43.97 25% 42.75
Konversi Ransum Perlakuan Konversi Ransum Kontrol 1.79 5% 1.93 10% 1.86 15% 1.81 20% 1.82 25% 1.85
Jumlah Kematian Total kematian ayam selama masa pemeliharaan sebanyak 14 ekor
Kadar kolesterol
Terima Kasih