Masalah sosial Muhammad Noor Hidayat.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK TINGKAH LAKU MENYIMPANG PADA REMAJA
Advertisements

Perkembangan peserta didik
KOMUNIKASI EFEKTIF Dirangkum oleh: ANANG HERMAWAN.
PENDAHULUAN Belajar dari Kenyataan …
PEDOMAN PERILAKU PENYIARAN DAN STANDAR PROGRAM SIARAN (P3 & SPS)
feminisme - joice c.siagian.
Apakah fenomena sosial?
DAMPAK PSIKOLOGIS PEREMPUAN YANG MENJADI KORBAN KEKERASAN SEKSUAL OLEH AYAH TIRI NAMA : IIS SUMARNAH.
Oleh : Ovie Liana P. Pornografi sendiri berasal dari bahasa Yunani Kuno, “pornographos” yang berarti menulis atau menggambar tentang pelacur.
STIGMA DAN IDENTITAS SOSIAL
KECANDUAN MEROKOK PENYEBAB DAN AKIBATNYA PADA MAHASISWI
ETIKA KOMUNIKASI DAN MASALAH PORNOGRAFI Pertemuan 11
PERSPEKTIF FEMINIST TERHADAP STATE VIOLENCE 1. State Violence Dari Perspektif Feminis Bentuk kekerasan oleh negara: Crime by commission, negara tidak.
PERILAKU MENYIMPANG DAN MASALAH SOSIAL
‘MEDIA AS EXTENSIONS OF WO/MAN’: FEMINIST PERSPECTIVE ON MEDIATION AND TECHNOLOGICAL EMBODIMENT
12 SOSIOLOGI KOMUNIKASI Masalah – Masalah Sosial Dan Media Massa
PRESENTASI KEGITAN BHAKSOS HMPS PPKn STKIP PGRI BLITAR TH. 2016
Teori tindakan Elearning kedua.
KOMUNIKASI EFEKTIF.
PENDIDIKAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN
SISTEM SOSIAL.
DASAR-DASAR PENYIARAN Kode Etik Penyiaran 2016.
>>Perspektif Sosiologi
(Memahami Tumbuh Kembang Masa Remaja)
KEBEBASAN DAN TANGGUNG JAWAB MUATAN PESAN
Persepsi Benda dan Persepsi Sosial
Konsep-Konsep Dasar Feminisme
Program Studi Ilmu Komunikasi
CITIZEN JOURNALISM Pertemuan 12.
TEKNIK KOMUNIKASI DALAM HUMAS
Materi Pembelajaran Dalam Pertemuan VI
Program Studi Ilmu Komunikasi
KOMUNIKASI EFEKTIF.
JENIS KELAMIN DAN GENDER
Cahyaningrum Dewojati
Dasar dasar analisis sosial
Oleh Herda Sabriyah Dara Kospa
Konsep Diri Menentukan Identitas Individu
KOMUNIKASI EFEKTIF Dirangkum oleh: ANANG HERMAWAN.
SEKS: Berkat Atau Perangkap
PSIKOLOGI REMAJA.
(Memahami Tumbuh Kembang Masa Remaja)
Manajemen Konflik Negosiasi.
PERILAKU MENYIMPANG DAN MASALAH SOSIAL
Kuliah 6 Editorial dan Penyuntingan Berita
KONSTRUKSI SOSIAL PORNOMEDIA DAN KEKERASAN PEREMPUAN DI MEDIA MASSA Pergeseran konsep porno dan Varian Porno Kontemporer Oleh: Burhan Bungin, Prof.,
KOMUNIKASI EFEKTIF Nia H. Septianni, S. Psi -Pengantar Psikologi-
MODUL-11 Efek Sosial Komunikasi Massa Euis Heryati
MASALAH-MASALAH SOSIAL
KEKERASAN DALAM RUMAH TANGGA (TERHADAP ANAK DAN PEREMPUAN)
KOMUNIKASI EFEKTIF Dirangkum oleh: ANANG HERMAWAN.
KOMUNIKASI EFEKTIF Oleh: M. Noor Alamsyah Rain Suyati.
GENDER DAN KAJIAN TENTANG PEREMPUAN
Masalah Anak.
PROBLEMA SOSIAL MARLINA FILI
ANALISIS SOSIAL (ANSOS)
MODUL-9 Teori Peniruan dan Media Euis Heryati
KONSEP SEKSUALITAS By. Retno HS, SST.Keb., MPH.
Kritik Terhadap Media Massa
Oleh Kelompok 6: Andini Novela C. (o3) Barkah Miladina (05) Emilda Ayuliana (15) Nur Andini Eka P. (33) Rofika Dewi M. (37)
PERSPEKTIF FEMINIS DI MEDIA
Muhammad Nidzomuddin, S.Sos
Materi Kuliah Pengantar Ilmu Sosial
Dra. Indah Meitasari M.Si
Sexual Behaviour Bayi dan Anak. Perkembangan seksualitas bukan hanya perilaku pemuasan seks semata, tapi juga mencakup pembentukan nilai, sikap, perasaan,
Konsep gender Dalam kesehatan Reproduksi perempuan
DISCOURSE ANALYSIS (ANALISIS WACANA)
KOMUNIKASI EFEKTIF -Pengantar Psikologi-. 2 *Komunikasi adalah proses pemindahan pengertian dari si pengirim ke si penerima. *Suatu ide, tidak peduli.
Penyimpangan Seksual. TUJUAN Siswa memiliki perilaku seksual yang sehat sesuai gendernya.
Transcript presentasi:

Masalah sosial Muhammad Noor Hidayat

masalah masyarakat dan problema sosial Masalah masyarakat menyangkut analisis tentang macam-macam gejala kehidupan masyarakat. Problematika sosial meneliti gejala-gejala abnormal masyarakat dengan maksud untuk memperbaiki atau bahkan menghilangkannya.

Analisis Sosial Analisis sosial adalah cara popular dan efektif untuk menemukan akar penyebab ketidakadilan sosial. Dengan menggunakan metode “lingkaran pastoral atau analisa sosial” yang diusulkan Joe Holland dan Petter Henriot, SJ. Analisis sosial adalah usaha untuk menelaah gambaran yang lengkap mengenai situasi sosial dengan menelaah kaitan-kaitan historil dan struktural; merupakan alat yang memungkinkan kita menangkap realitas sosial yang ada di sekitar kita.

Langkah-langkah menyelesaikan masalah sosial Mengurutkan masalah sosial yang dihadapi masyarakat Analisa sosial Refleksi iman Rencana tindakan

Bentuk-bentuk maslaah sosial Kemiskinan : kekurangan materi dan kekurangan kebutuhan sosial Jenis-jenis kemiskinan Kemiskinan absolut Kemiskinan relatif Kemiskinan struktural Kemiskinan kultural

Pengangguran: suatu kondisi dimana orang tidak dapat bekerja karena tidak tersedianya lapangan pekerjaan. Jenis pengangguran penuh atau terbuka (terdiri dari orang-orang yang ingin bekerja akan tetapi tidak mendapatkan lapangan pekerjaan sama sekali) dan tingkat pengangguran terselubung yang tinggi dan terselubung (orang-orang yang menganggur karena bekerja di bawah kapasitas ekonominya atau dibawah 35 jam dalam 1 minggunya)

Kejahatan: perilaku jahat dipelajari dalam interaksi dengan orang-orang lain dan orang tersebut mendapatkan perilaku jahat sebagai hasil interaksi yang dilakukannya dengan orang-orang yang berperilaku dengan kecenderungan melawan norma-norma hukum yang ada.

Masalah Generasi Muda dalam Masyarakat Modern Pelanggaran terhadap Norma-Norma Masyarakat: Pelacuran Delikuensi anak-anak Alkoholisme Homoseksualitas

Masalah-Masalah Sosial dan Media Massa Pelecehan Seksual dan Pornomedia Masalah tubuh perempuan sebagai objek porno: Kelompok yang memuja-muja tubuh sebagai objek seks Kelompok yang menuduh seks sebagai objek maupun subjek dari sumber malapetaka bagi kaum perempuan: feminis radikal dan feminis marxis

Pergeseran Konsep Pornografi dan Pornomedia Pornografi adalah gambar-gambar perilaku pencabulan yang lebih banyak menonjolkan tubuh dan alat kelamin manusia. Pornoteks adalah karya pencabulan (porno) yang dtulis sebagai naskah cerita atau berita dalam berbagai versi hubungan seksual Pornosuara adalah suara, tuturan, kata-kata, kalimat yang diucapkan seseorang, yang langsung maupun tidak bahkan secara halus maupun vulgar melakukan rayuan seksual Pornoaksi adalah suatu penggambaran, aksi gerakan, lenggokan, liukan tubuh Pornomedia. Dalam konteks media massa, pornografi, pornoteks, pornosuara, pornoaksi

Beberapa bahaya pornomedia adalah: mengubah perilaku normal menjadi abnormal meningkatkan kebiasaan menelusur dan mengkonsumsi pornomedia dan menjadikan perilaku anomali sebagai kebiasaan menumpulkan pandangan tentang pornomedia dan mengubah pandangan normal terhadap anomali pornomedia mencari kepuasan pornomedia di dunia nyata sikap terhadap pencarian kepuasan pornomedia di dunia nyata dan anomali seksual sebagai tindakan normal dan wajar.

Kekerasan Perempuan di Media Massa Citra Kekerasan Perempuan Dalam kehidupan sosial, pada hubungan perempuan dan laki-laki, posisi perempuan selalu ditempatkan pada posisi “wengking”, “orang belakang”, “subordinasi”, perempuan selalu kalah namun sebagai “pemuas” pria, pelengkap dunia laki-laki. Hal-hal inilah yang direkonstruksi dalam media massa melalui iklan-iklan komersial, bahwa media massa hanya merekonstruksi apa yang ada di sekitarnya sehingga media massa juga disebut refleksi dunia nyata, refleksi alam di sekitarnya. Kekuasaan Laki-Laki Atas Perempuan: Ciptaan Kapitalisme

Kekerasan dan Sadisme Kekerasan media massa bisa muncul secara fisik maupun verbal bagi media televisi, dari kekerasan kata-kata sampai dengan siaran-siaran rekonstruksi kekerasan. Kengerian dan keseraman yang ditonjolkan media massa bertujuan untuk membangkitkan emosi pemirsa dan pembaca sehingga ini menjadi daya tarik luar biasa untuk membaca atau menonton kembali acara yang telah disiarkan.