Operasi Join ( ) Digunakan untuk menggabungkan dua tabel atau lebih dengan hasil berupa gabungan dari kolom-kolom yang berasal dari tabel-tabel tersebut.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SQL.
Advertisements

Aljabar Relasional (Relational Algebra)
ASSALAMU’ALAIKUM WAROHMATULLAHI WABAROKATUH
SQL ADVANCEADVANCE. SQL Data Type MySQL Text Type : 9/7/2014By : Suwondo, S.Kom2.
SQL.
ALJABAR RELASIONAL BASIS DATA Team Teaching Basis Data Oleh
PAKET PROGRAM NIAGA TEKNIK KOMPUTER
Table DEWI Pertemuan 2.
Strctured Query Language
Pertemuan : 8 Basis Data Terapan
Data Manipulation Language (Aggregate Function)
Aljabar Relasional (Relational Algebra)
Query Agregasi akhmadzaini.
ATA 2014/2015 Bab 5 : Fungsi dan Formula pada Ms Excel
DATA AGREGAT MENGGUNAKAN GROUP FUNCTIONS
Table Pertemuan 2.
4.10 Relasi n-ary Relasi n-ary adalah relasi yang menghubungkan
MEMBUAT TABEL Tombol untuk membuat tabel ada di menu insert
Fungsi Agregat fungsi yang mengambil suatu kumpulan nilai-nilai sebagai input dan mengembalikan satu nilai sebagai output Select fungsi agregat SUM/AVG/MIN/MAX/COUNT.
HTML (Lanjut).
Oleh: Henry Primandari,S.Kom STMIK-MDP Palembang
FUNGSI PERTEMUAN 6 D E W I.
Ms. Excel.
INNER JOIN.
Data Definition Language dan Data Manipulation Language
SQL (Structured Query Language) Materi Pertemuan
P E R T E M U A N 12 SISTEM BASIS DATA.
Pertemuan 9 BAHASA QUERY FORMAL.
SQL-Aggregate dengan Fungsi GROUP, HAVING dan subQuery
SQL: DML (2) Basis Data Pertemuan 07.
Operasi Union/Gabungan ()
TEORI PERMAINAN.
Pertemuan 6 Aljabar Relational (2) Betha Nurina Sari,M.Kom.
Manipulasi tabel Pertemuan ke 5.
Pengalamatan sel, Pembuatan dua buah table & Pengolahan Database
Structure Query Language
PENGANTAR KOMPUTER & TI 2A
Aljabar Relasional (Relational Algebra)
ALJABAR RELASIONAL
Pemrograman Visual Akuntansi III
Query.
ALJABAR RELASIONAL BASIS DATA I/2009-GENAP
Materi 4 Fungsi Statistik pada Ms Excel
Microsoft Excel Lanjut
PENDAHULUAN Dalam aplikasi Excel, untuk mempermudah proses penghitungan data ataupun analisa data, Anda dapat menggunakan rutin penghitungan dengan pola.
Manipulasi tabel Pertemuan ke 5.
Mengenal Beberapa Fungsi dalam Microsoft Excel
MS. EXCEL FUNGSI STATISTIK
Aljabar Relational (Relational Algebra) MEETING 6
Perhitungan dan Pemakaian Bookmark
Manipulasi tabel Pertemuan ke 5.
SQL (2) (Structure Query Language)
BASIS DATA Relasi Aljabar (1) 1.
Operasi Relasional Basis Data
Operasi Union/Gabungan ()
Microsoft Excel Lanjut
Aljabar Relational (Relational Algebra) MEETING 6
AGGREGATE FUNCTION DB - Wiji Setiyaningsih, M.Kom.
JOIN TABLE DB - Wiji Setiyaningsih, M.Kom.
Lossless Join Decomposition
Aljabar Relasional (Relational Algebra)
PERTEMUAN 2 MICROSOFT EXCEL 2010 BY : MOH. CHOZEN.
E. FUNGSI STATISTIK Fungsi statistik yang sering digunakan pada OpenOffice.org Calc dapat dibaca pada tabel berikut. Fungsi Keterangan SUM AVERAGE MAX.
Formula Excel Statistic Deskriptif
Model dan Aljabar Relasional
Cara menghitung di microsoft excel
BAHASA BASIS DATA Single Row Function
MS. EXCEL FUNGSI STATISTIK
PENDAHULUAN Dalam aplikasi Excel, untuk mempermudah proses penghitungan data ataupun analisa data, Anda dapat menggunakan rutin penghitungan dengan pola.
RUMUS mencari Nilai Rata-rata : =AVERAGE(…,…,…,).
Transcript presentasi:

Operasi Join ( ) Digunakan untuk menggabungkan dua tabel atau lebih dengan hasil berupa gabungan dari kolom-kolom yang berasal dari tabel-tabel tersebut. tabel R tabel S A B 1 2 3 C D 3 1 2 R S A B C D 1 2 3

Operasi Division (/) Notasi : R/S. Menghasilkan suatu tabel dari dua buah tabel yang terdiri dari atribut dari tabel R yang tidak terdapat pada tabel S dengan tupel-tupel dari tabel R yang memiliki kesamaan dengan tupel-tupel yang ada pada tabel A secara keseluruhan dan tidak terdapat duplikasi data.

Contoh : Operasi Division tabel R tabel S1 tabel S2 R/S1 R/S2 Sno pno s1 p1 p2 p3 p4 s2 s3 s4 pno p2 pno p3 p4 sno s1 s2 s3 s4 sno s1 s4

Operasi SUM, AVERAGE, MIN, MAX, COUNT SUM – digunakan untuk menghitung jumlah nilai pada suatu kolom. AVERAGE – digunakan untuk menghitung rata-rata dari suatu kolom. MIN – digunakan untuk mencari nilai minimal pada suatu kolom. MAX – digunakan untuk mencari nilai maksimal pada suatu kolom. COUNT – digunakan untuk menghitung jumlah baris pada suatu kolom.

Studi Kasus Table Peminjam Table Penabung nonasabah namanasabah namacabang jumlah L-001 Anggi Peunayong 3000 L-052 Priyanto PekanBada 4500 L-125 Susillo Lamdingin 7000 Table Penabung nonasabah namanasabah jumlah L-081 Abidin 7500 L-052 Priyanto 5000 L-175 Suryo 1200

Tampilkan semua dengan jumlah uang pinjaman di bawah 5000 Tampilkan namanasabah dan namacabang daari tabel peminjam Tampilkan nonasabah untuk setiap jumlah peminjaman lebih besar dari 4000 Tampilkan semua namanasabah yang memiliki pinjaman atau tabungan dari bank Tampilkan semua namanasabah yang memiliki pinjaman dan tabungan dari bank Tampilkan nonasabah, namanasabah, dan jumlah dari tabel peminjam dan penabung dimana jumlah dari pinjaman dan tabungan lebih besar dari 2500