Makro Mineral Kalsium.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Tentang Mineral Gizi tielumphd.
Advertisements

Konsep Angka Kecukupan Gizi (AKG) Recommended Daily Allowance (RDA)
STATUS GIZI LANJUT USIA
PRINSIP GIZI SEIMBANG DALAM KESEHATAN REPRODUKSI
Waspadai Tulang Keropos pada Penderita Gangguan Ginjal Ginjal merupakan organ yang memegang peran penting dalam tubuh dan memiliki fungsi antara lain :
5 Opini Yang Salah Tentang Hipertensi (Tekanan Darah Tinggi)
GIZI BAGI IBU HAMIL.
Telaah kritis artikel Breast feeding and obesity : cross sectional study Rüdiger von Kries, Berthold Koletzko, Thorsten Sauerwald, dkk. Tri Widyastuti.
PENGEMBANGAN MODEL PERBAIKAN
Kalsium & Fosfor Nama Kelompok 12:
GIZI WANITA HAMIL SEMESTER VI - 6 DAN 7.
Gizi seimbang untuk IBU HAMIL.
UPAYA MEWUJUDKAN MASYARAKAT BERPERILAKU GIZI SEIMBANG
MANFAAT SENG DALAM PENGOBATAN PNEUMONIA BERAT PADA ANAK-ANAK USIA 2 TAHUN YANG DIRAWAT DI RUMAH SAKIT INDIA SELATAN Oleh : Annisa Nurjanah
STATUS GIZI LANJUT USIA
Gizi untuk lansia Oleh: Yeti Herliza.
TATALAKSANA GIZI PADA KEHAMILAN*
Vegetarian Pada Masa Kehamilan dan Anak-anak
GIZI DALAM DAUR KEHIDUPAN
ANEMIA MASALAH KESEHATAN MASYARAKAT TERBESAR DI DUNIA
GIZI PADA USIA LANJUT NADIA AULIYA PUTRI.
OSTEOPOROSIS MATERI KULIAH.
KONSUMSI KALSIUM PADA REMAJA
GIZI UNTUK IBU HAMIL DAN KOMPLIKASI
Kebutuhan Gizi Ibu Hamil
GIZI WANITA HAMIL SEMESTER VI -11.
Santi susanti nim :
Energi dan Fruktosa Dari Minuman Manis Dengan Gula atau sirup jagung fruktosa tinggi menimbulkan risiko kesehatan bagi sebagian orang. Nama : Anita Sonia.
Mencaritahu Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Kolesterol Darah
ILMU GIZI GIZI PADA IBU HAMIL DAN KOMPLIKASI KEHAMILAN
Kurangi Asupan Garam, Cegah Hipertensi
GIZI WANITA HAMIL SEMESTER VI -12.
Gizi pada ibu hamil & komplikasinya
Pemberian Makanan Tambahan
GIZI PADA IBU HAMIL DAN KOMPLIKASINYA
GIZI IBU HAMIL DENGAN KOMPLIKASI KEHAMILAN
KESEIMBANGAN ENERGI SYAFRIANI, SKM, M.KES.
Makan Ikan Perpanjang Umur
INTERAKSI ANTARA Fe DAN Cu
Sumber Kalsium Selain Susu
AKIL BALIGH, GIZI REMAJA DAN DEWASA
GIZI PADA KEHAMILAN UTARY DWI L, SST, M.Kes.
Gizi untuk lansia Oleh: Dzakirah.
Oleh: eva agustina Nim:140008
HUBUNGAN GIZI DENGAN KESEHATAN REPRODUKSI
Dewi Nugraheni Restu Mastuti, S.KM
MASALAH DAN PROGRAM KEP
ASSALAMMU’ALAIKUM WR. WB
GIZI UNTUK LANSIA TRIWIDIARTI
GIZI WANITA HAMIL SEMESTER VI - 6 DAN 7.
Calsium ( Ca ).
Mencegah Kejadian Stunting pada 1000 Hari Pertama Kehidupan (HPK)
Tim PKPR (Pelayanan Kesehatan Peduli Remaja) Puskesmas Bangunsari
Metabolisme Vitamin pada Wanita Hamil
Faktor Resiko Kejadian Osteoporosis
Gizi Ibu Hamil 4.
GIZI WANITA HAMIL SEMESTER VI - 13.
PROSES PENUAAN Saptawati Bardosono 9/17/2018.
Anemia pada Remaja Puteri Siti Fathimatuz Zahroh UPT Puskesmas Karangmojo II.
KELOMPOK 1 Yunika Kasyaningrum indriana Rahma Meimuna Siti m Prisma
TUGAS BIOKIMIA Nama:Yoin M Metulessy Pencernaan protein.
Gizi Pada Orang Dewasa Ayu Dwi Nitisari Kp
Anemia pada Remaja Puteri Puskesmas Cipedes dr Rinny Oktafiani 2017.
Anemia pada Remaja Puteri dr. Aris Rahmanda UPTD Puskesmas Bojong Rawalumbu – Peserta Dokter Intership Indonesia 2016.
TEKANAN DARAH TINGGI OLEH : MAHASISWA PRAKTIK PROFESI NERS STIKES KUSUMA HUSADA SURAKARTA TAHUN 2016.
This presentation uses a free template provided by FPPT.com CALCIUM & VITAMIN D SUPPLEMENTS IN OSTEOPOROSIS Present.
KEHAMILAN DENGAN HIPERTENSI PREEKLAMPSIA DAN EKLAMPSIA
CHAIRANISA ANWAR, SST., MKM
L/O/G/O Besi (Fe) dan Seng (Zn) ROSSA INTAN MANURUNG PRODI D-IV JURUSAN GIZI LUBUK PAKAM.
GAMBARAN ASUPAN PROTEIN BERDASARKAN KELOMPOK USIA DAN ANALISIS HUBUNGAN KELOMPOK UMUR DENGAN RATA RATA ASUPAN PROTEIN Nurul Hidayati ( )
Transcript presentasi:

Makro Mineral Kalsium

Kalsium merupakan mineral yang paling banyak terdapat di dalam tubuh, yaitu 1,5-2% dari berat badan orang dewasa atau kurang lebih sebanyak 1 Kg

Dalam keadaan normal sebanyak 30-50% kalsium yang dikonsumsi diabsorpsi tubuh. Kemampuan absorpsi lebih tinggi pada masa pertumbuhan dan menurun pada proses menua. Banyak faktor mempengaruhi absorpsi kalsium, Yaitu : - Oksalat - Fitat

Kalsium mempunyai berbagai fungsi di dalam tubuh, diantaranya : Fungsi Kalsium Kalsium mempunyai berbagai fungsi di dalam tubuh, diantaranya : Pembentukan tulang dan gigi Mengatur pembekuan darah Katalisator reaksi-reaksi biologik Kontraksi Otot

Angka kecukupan Kalsium yang dianjurkan Angka kecukupan rata-rata sehari untuk kaslium bagi orang indonesia ditetapkan oleh Widyakarya Pangan dan Gizi LIPI (1998) sebagai berikut : Bayi : 300 – 400 mg Anak – anak : 500 mg Remaja : 600 – 700 mg Dewasa : 500 – 800 mg Bumil - Busui : + 400 mg

Sumber Kalsium Tepung susu Keju Susu sapi segar Yogurt

Akibat Kekurangan Kalsium Kekurangan kalsium pada masa pertumbuhan dapat menyebabkan gangguan pertumbuhan. Tulang kurang kuat, mudah bengkok dan rapuh. Semua orang dewasa, terutama sesudah usia 50 th, kehilangan kalsium dari tulangnya. Tulang menjadi rapuh dan mudah patah.

Akibat Kelebihan Kalsium Kelebihan kalsium dapat menyebabkan batu ginjal atau gangguan ginjal. Konstipasi Kelebihan kalsium dapat terjadi bila menggunakan suplemen kalsium berupa tablet atau bentuk lain.

Asupan Kalsium dan Hipertensi akibat Kehamilan: Apakah ada hubungannya ? kalsium memainkan peranan dalam etiologi, pencegahan dan perawatan hipertensi yang disebabkan kehamilan (PIH). Faktor-faktor yang terlibat dalam pathogenesis dari PIH masih belum jelas, namun beberapa perubahan dalam metabolisme kalsium telah diidentifikasi. Meskipun bukti yang menunjukkan efek yang menguntungkan dengan adanya suplementasi kalsium, terdapat pertentangan dalam percobaan klinis pada ibu hamil. Saat ini, kurangnya bukti yang mendukung suplementasi kalsium pada wanita hamil.

Hipertensi yang disebabkan kehamilan (PIH), terjadi pada 10% kehamilan faktor risiko yang cukup besar bagi ibu dan calon bayi yang dapat berakibat sakit dan kematian (1). PIH termasuk gestational hipertensi sama seperti preeklampsia dan eklampsia.

Pendekatan Diet untuk Menghentikan Hipertensi (DASH) Konsumsi makanan dengan kombinasi terdiri dari 8-10 servings /hari dari buah dan sayuran 3 servings/hari berasal dari susu rendah lemak, mengakibatkan penurunan tekanan darah sistolik dan diastolik 5,5 dan 3,0 mm Hg, Dibandingkan dengan kontrol (diet rendah buah-buahan, sayuran, dan susu beserta produknya), dengan penurunan 2,7 dan 1,9 mm Hg. Dibandingkan dengan diet tinggi buah-buahan dan sayur-sayuran saja

Percobaan klinis dengan kontrol melibatkan total 2 Percobaan klinis dengan kontrol melibatkan total 2.412 pasien dengan supplementation Kalsium setiap hari sebanyak 1000-2000 mg mengurangi tekanan darah systolic 1,27 mm Hg (95% CI: -2,25, -0,29) (4) . Pengurangan tekanan darah diastolic dari 0,24 mm Hg (95% CI: -0,92, 0,44), tidak signifikan. Walaupun efek dari kalsium pada tekanan darah populasi tampak sederhana, Suplementasi calcium mungkin lebih relevan untuk beberapa kelompok seperti responden yang sodium-sensitif, populasi dengan asupan kalsium yang kurang, dan wanita dengan PIH

kebutuhan kalsium ibu hamil ditambahkan sebanyak 300 mg /hari. Kalsium tambahan ini biasanya tersedia karena peningkatan penyerapan kalsium dalam usus ibu hamil. Dewan Institut Obat, Pangan dan Gizi menyarankan asupan kalsium sebanyak : 1000 mg /hari bagi wanita dengan usia 19-50 tahun 1300 mg / hari 18 tahun bagi wanita yang tidak hamil.

Faktor-faktor yang terlibat dalam pathogenesis dari PIH masih kurang jelas, namun beberapa perubahan yang terkait dalam metabolisme kalsium telah diidentifikasi. Ketidaknormalan metabolic meliputi penurunan konsentrasi serum 1,25-D dihydroxyvitamin Penurunan konsentrasi serum calcium Penurunan pengeluaran kalsium dalam urin Ketidaknormalan Biochemical akibat dari PIH Buruknya penyerapan kalsium Asupan kalsium yang kurang, atau keduanya masih belum jelas

Dalam studi oleh Zemel dkk (16) : tidak ditemukan perbedaan yang signifikan pada intracellular kalsium pasien dengan preeklampsia dan wanita dengan tekanan darah normal ditemukan signifikan intracellular konsentrasi kalsium dalam respon terhadap stimulasi oleh arginine vasopressin. Perbedaan waktu pengukuran darah,Penggunaan metode biochemical, desain percobaan, dan asupan diet responden mungkin menyebabkan hasil yang berlainan.

Sejumlah percobaan klinis yang telah dilakukan pada ibu hamil menilai dampak suplementasi kalsium pada PIH dan hasil kehamilan. Penelitian oleh Bucher dkk dari 2549 perempuan pada 14 kali randomisasi, dengan percobaan kontrol (berdasarkan pembahasan dari 666 artikel yang paling ilmiah yang dipublikasikan antara tahun 1966 dan 1994).

Suplementasi kalsium sebanyak 375-2000 mg mengakibatkan penurunan yang signifikan : tekanan darah sistolik 5,40 mm Hg (95% CI: -7,81, -3,00 mm Hg) tekanan darah diastolik 3,44 mm Hg (95% CI: -5,20, -1,68 mm Hg). Dibandingkan dengan placebo, suplementasi kalsium mengurangi peluang rasio perkembangan hipertensi gestational ke 0,30 (95% CI: 0,17, 0,54) dan preeklampsia ke 0,38 (95% CI: 0,22, 0,65).

Bucher dkk (20) tidak menilai apakah efek suplementasi kalsium tekanan darah dan insiden PIH lebih besar pada wanita dengan asupan diet rendah kalsium. Dalam hampir semua kasus di mana informasi asupan yang diberikan,asupan kalsium pada ibu hamil disarankan kurang dari 1100 atau 1300 mg/hari. Beberapa penelitian dilakukan di pedesaan Andes, Ekuador, di mana asupan kalsium selama kehamilan sebanyak 300 mg /hari (23-25). Penelitian pada wanita di Guatemala (26), Argentina (27), dan India (28), di mana rata-rata asupan masing-masing adalah 600-800 mg /hari, 650 mg /hari, dan 500 mg /hari. Beberapa studi kebanyakan pada Afrika Amerika (22, 29) atau wanita dengan status sosial ekonomi rendah (30); asupan kalsium disediakan, pada kisaran 600-650 mg /hari. Dalam 2 studi rata-rata asupan kalsium wanita berada pada kisaran asupan yang telah ditetapkan: pada 900-1100 mg /hari termasuk dalam kelompok Afrika Amerika dan Argentina(31) dan pada remaja sebanyak 1200 mg /hari (32).

Pusat Kalsium untuk Pencegahan Preeclampsia (CPEP) percobaan yang dilakukan di Amerika Serikat oleh Levine dkk (33). Terdiri dari 4.589 perempuan dari berbagai suku dan latar belakang sosial ekonomi yang rata-rata asupan kalsium adalah 1100 mg /hari Tidak ditemukan efek supplementasi dengan 2000 mg Ca harian pada tekanan darah atau kejadian preeklampsia atau PIH.

Perbedaan antara meta analisis oleh Bucher dkk dan percobaan klinis oleh Levine dkk melibatkan usia responden. Beberapa studi di meta analisis proporsi terbesar adalah remaja hamil, kebutuhan kalsium yang melebihi dari hamil dewasa karena terjadi mineralisasi tulang pada ibu hamil. Pendukung hipotesa ini adalah hasil dari beberapa randomisasi, kontrol klinis dari percobaan remaja di Ekuador dari 260 orang ( usia <17,5 tahun; rata-rata asupan kalsium: 600 mg / hari) diberikan suplemen dengan Kalsium 2000 mg /hari atau placebo

Belizan dkk (38) melakukan penelitian pada 591 anak yang ibunya telah ikut dalam percobaan klinis dari suplementasi kalsium selama masa kehamilan 7 tahun sebelumnya. Kecenderungan tekanan darah systolic lebih rendah (berarti perbedaan: -1,4 mm Hg; 95% CI: -3,2, 0.5) telah ditemukan pada anak-anak yang ibu-ibunya telah mendapat supplement kalsium selama kehamilan, dibandingkan dengan anak-anak yang kelompok ibunya sebagai placebo. Risiko tinggi pada tekanan darah systolik signifikan pada kelompok kalsium daripada pada kelompok placebo (risiko relatif: 0,59; 95% CI: 0,39,

Conclusion Adanya bukti-bukti yang menunjukkan efek manfaat konsumsi kalsium untuk pencegahan dan perawatan PIH. Studi intervensi kalsium pada ibu hamil masih dipertentangkan. Pemahaman yang tepat mengenai mekanisme konsumsi kalsium terhadap pengaruh tekanan darah juga masih kurang. Kelompok dengan risiko tinggi, seperti remaja yang hamil, populasi dengan asupan kalsium yang tidak memadai, dan wanita dengan resiko PIH, mendapat keuntungan dari mengkonsumsi tambahan kalsium.

Penelitian di masa mendatang diperlukan untuk mengidentifikasi kelompok wanita yang mendapatkan manfaat dengan meningkatkan asupan kalsium. Mungkin akan menarik menentukan apakah wanita dengan PIH kurang baik dalam penyerapan kalsium, apakah penting waktu suplementasi kalsium misalnya, pada awal kehamilan ketika perubahan dalam homeostasis kalsium sudah mulai terjadi (6) dibandingkan dengan percobaan klinis suplementasi kalsium pada pertengahan kehamilan dan apakah konsumsi susu memiliki dampak yang lebih besar daripada tambahan suplementasi kalsium.