Materi 10 LOGIKA & ALGORITMA.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
STRUKTUR PERULANGAN Statemen ini di gunakan untuk memproses statemen-statemen tertentu berulang kali. Struktur perulangan While … Do Jenis perulangan.
Advertisements

- PERTEMUAN 5 & 6 – PERULANGAN
Tipe data dan algoritma dasar
WEEK 6 Teknik Elektro – UIN SGD Bandung PERULANGAN - LOOPING.
PERTEMUAN 6 Algoritma Presented by : Sity Aisyah, M.Kom
Struktur Perulangan Week 4 & 5.
PERULANGAN Perulangan (loop) merupakan bentuk yang sering ditemui di dalam suatu program aplikasi. Di dalam bahasa Pascal, dikenal tiga macam perulangan,
Pengantar Algoritma.
ALGORITMA Lecture Pengulangan.
PERULANGAN Komang Kurniawan W., M.Cs.
Algoritma dan Struktur Data
Algoritma Dasar Dalam membuat suatu program komputer, menyusun algoritma adalah langkah pertama yang harus dilakukan Dalam membuat algoritma dapat digunakan.
STRUKTUR PERULANGAN STRUKTUR PERULANGAN FOR
2 JAM TEORI dan 1 jam praktek
Pemprograman Terstruktur 1
- PERTEMUAN 9 - LARIK/ARRAY SATU DIMENSI (1D)
Algoritma dan Struktur Data
STRUKTUR PERULANGAN BAG 2 ( STRUKTUR WHILE DO & REPEAT UNTIL )
PEMROGRAMAN PASCAL LOOPING - PERULANGAN.
PERULANGAN RISMAYUNI.
TEL 2112 Dasar Komputer & Pemograman Contoh Pemecahan Masalah
Pengulangan Bambang Irawan.
TPI4202 e-tp.ub.ac.id Perulangan (Looping) Lecture 5.
Materi 9 LOGIKA & ALGORITMA.
Algoritma dan Struktur Data 1 pertemuan 6
STRUKTUR DASAR ALGORITMA
ALGORITMA PEMROGRAMAN 2A
Algoritma & Pemrograman
Variabel dan Ekspresi Struktur Percabangan dan Struktur Perulangan
Materi 11 LOGIKA & ALGORITMA 11.
Perulangan (looping) Oleh: Sri Supatmi.
Algoritma Pemrograman
STRUKTUR KONTROL Pertemuan Ke-7.
STRUKTUR LOOPING Castaka Agus Suginto, M.Kom., M.CS.
Perulangan(looping) Oleh: Sri supatmi,S.Kom.
Pengulangan Bambang Irawan.
Perulangan (LOOPING)   Jika dibandingkan dengan computer, manusia mempunyai kekurangan. Salah satu kekurangannya adalah manusia tidak mampu melaksanakan.
TEL 2112 Dasar Komputer & Pemograman Contoh Pemecahan Masalah
PERULANGAN.
Pengendalian Proses : Perulangan /Looping
PERCABANGAN DAN PERULANGAN
LOOPING / PERULANGAN FOR - DO WHILE - DO REPEAT - UNTIL
STRUKTUR PERULANGAN.
Algoritma & Pemrograman 1
Minggu ke-10 Imam Fahrur Rozi
PENYELEKSIAN KONDISI.
PERULANGAN.
Dasar-Dasar Komputer FKIP Prodi Matematika Univ. Muhammadiyah Gresik
Dasar-Dasar Pemrograman
Oleh: Abdul Haris Heryani
Pemrograman Repetisi pada Pascal Ramos Somya, S.Kom., M.Cs.
Dasar-Dasar Pemrograman
Struktur Data dan Algoritma
ALGORITMA & PEMROGRAMAN
Chapter 5 : Perulangan (Repeatition)
Chapter 5-3 : Perulangan (Repeatition)
Pemrograman Repetisi pada Pascal Ramos Somya, S.Kom., M.Cs.
Chapter 5-2 : Perulangan (Repeatition)
STRUKTUR DASAR ALGORITMA
PERNYATAAN IF THEN ELSE & CASE OF PERULANGAN FOR, WHILE DO, REPEAT UNTIL Fisika UNDANA, Senin 16 Oktober 2017.
Chapter 5 : Perulangan (Repeatition)
Dasar-Dasar Pemrograman
Dasar-Dasar Pemrograman
Chapter 5-1 : Perulangan (Repeatition)
Pengulangan FOR - DO Temu 8.
Pengulangan Repeat – Until (lanjutan)
Struktur Perulangan.
1 Algoritma dan Pemrograman STRUKTUR PERULANGAN. 2 JENIS-JENIS PERULANGAN 1.FOR-TO-DO / FOR-DOWNTO-DO 2.WHILE-DO 3.REPEAT-UNTIL.
STATEMEN FOR STATEMEN WHILE STATEMEN REPEAT
Chapter 5 : Perulangan (Repeatition)
Transcript presentasi:

Materi 10 LOGIKA & ALGORITMA

Nested loop Jika di dalam sebuah loop, terdapat loop lainnya maka disebut nested loop (loop bersarang). Contoh: for i:= 1 to 3 do for j:= 5 to 6 do writeln(i,j); Hasil eksekusi program (Perhatikan urutan eksekusi loop !!): 15 16 25 26 35 36

Latihan Buatlah program untuk menampilkan pola bintang seperti berikut: * ** *** **** ***** Solusi: Var i,j : integer; begin For i:= 1 to 5 do for j:= 1 to i do write(‘*’); writeln; end; Readln; End.

Latihan Buatlah program untuk menampilkan pola bintang berikut: *****

Latihan Buatlah program untuk menampilkan pola berikut: 55555 4444 333 22 1 Buatlah program untuk menampilkan pola bintang berikut: 54321 5432 543 54 5

Jumlah Mahasiswa = 2 Jumlah tugas = 3 Mahasiswa 1: Tugas 1 = 20 Tugas 2 = 60 Tugas 3 = 70 Rata-rata = 50 ------------------------ Mahasiswa 2: Tugas 1 = 60 Tugas 2 = 70 Tugas 3 = 80 Rata-rata = 70 Rata-rata kelas = 60

While - do Syntax: Contoh: Menampilkan 4 buah ‘hello’ While <kondisi> do <statement>; Statement akan dijalankan berulang kali selama kondisi terpenuhi. Jika kondisi tidak dipenuhi, maka looping berhenti. Contoh: Menampilkan 4 buah ‘hello’ Var i : integer; begin i:=1; While (i<5) do Begin writeln(‘hello’); i:=i+1; End; readln; End.

Latihan Buatlah program untuk menampilkan daftar bilangan kelipatan 4 yang lebih kecil dari 75. Hasil: 4 8 12 ... 72

Latihan Buatlah program untuk menampilkan deret bilangan faktorial yang lebih kecil dari 500. Hasil: 1! = 1 2! = 2 3! = 6 ...

Latihan Buatlah program untuk menghitung hasil penjumlahan deret berikut: N adalah bilangan kelipatan 4 yang dimasukkan melalui keyboard

Latihan Buatlah program untuk memeriksa password yang dimasukkan oleh user. Jika password salah, komputer akan menampilkan pesan kesalahan dan terus meminta password sampai password yang dimasukkan benar.

Latihan Buatlah program untuk memeriksa password yang dimasukkan oleh user. Jika password salah, komputer akan menampilkan pesan kesalahan dan kembali meminta password. Jika password salah sebanyak 3x tampilkan “Anda tidak berhak”. Jika password benar, tampilkan “Terima kasih”

Latihan Buatlah program untuk membaca sejumlah data (bilangan integer) dari keyboard. Program berhenti jika angka yang dimasukkan > 100. Tampilkan banyaknya data yang dimasukkan. Hasil: Data = 5 Data = 6 Data = -8 Data = 16 Data = 106 Banyaknya data = 4

Latihan Buatlah program untuk membaca sejumlah nama & nilai mahasiswa dari keyboard. Program berhenti jika nama yang dimasukkan = ‘zzz’. Tampilkan jumlah mahasiswa dan rata-rata nilai. Hasil: 1 Nama = a Nilai = 75 2 Nama = b Nilai = 65 3 Nama = zzz Jumlah mahasiswa = 2 orang Rata-rata = 67.5

Repeat - until Syntax: Repeat <statement>; Until <kondisi>; Statement akan dijalankan berulang kali sampai kondisi terpenuhi. Jika kondisi terpenuhi maka looping berhenti. Contoh: Menampilkan 5 buah ‘hello’ Var i : integer; begin i:=1; repeat writeln(‘hello’); i:=i+1; until (i>5); readln; End.

Latihan Buatlah program untuk membaca data integer antara 0 dan 100 dari keyboard. Program berhenti jika data yang dimasukkan ‘111’ atau data yang dimasukkan tidak memenuhi kriteria. Tampilkan banyaknya data yang dimasukkan.

Latihan Buatlah program untuk membaca nama dan nilai mahasiswa dari keyboard. Program berhenti jika nama yang dimasukkan ‘zzz’. Tampilkan jumlah mahasiswa dan nilai rata-rata.

Memilih jenis looping yang sesuai Perhatikan latihan-latihan sebelumnya. Untuk menyelesaikan sebuah kasus looping, seringkali kita dapat menggunakan for, while-do, ataupun repeat-until. Bagaimana memilih jenis looping yang sesuai? For digunakan jika banyaknya pengulangan telah diketahui sebelum masuk ke dalam loop. While-do digunakan jika banyaknya pengulangan belum diketahui sebelum masuk ke dalam loop dan looping dijalankan minimal 0 kali.. Repeat-until digunakan jika banyaknya pengulangan belum diketahui sebelum masuk ke dalam loop dan looping dijalankan minimal 1 kali.