“SISTEM AKUNTANSI” By: Rizal Effendi, SE, M.Si.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SISTEM PENJUALAN KREDIT
Advertisements

SISTEM PENJUALAN KREDIT
SISTEM AKUNTANSI Drs. Muhammad Saifi, M.Si.
BAB 1 SISTEM AKUNTANSI.
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI I
KONSEP SISTEM INFORMASI
SISTEM AKUNTANSI Ciri – ciri Sistem: Terdiri dari Unsur – unsur
Resumed by: anita wijayanti, SE. M.SA., Ak
PENYELESAIAN BUKTI TRANSAKSI
KOMPONEN SISTEM INFORMASI Materi Pertemuan ke-4.
SIKLUS JASA PERSONALIA
“SISTEM INFORMASI AKUNTANSI”
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI (SIA)
Kelompok 12 Choirunisa(344683) Indrie Mariana S(344851) Tian Aviesta Meutea( Bella Ika H(344844)
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
Pendahuluan dan Tinjauan Umum Sistem Informasi Akuntansi
“SISTEM INFORMASI AKUNTANSI”
Assalamu’alaikum Wr.Wb.
SISTEM KUMPULAN ELEMEN – ELEMEN YANG SALING BERHUBUNGAN / BERINTERAKSI UNTUK MENCAPAI SUATU TUJUAN. SISTEM.
Pemrosesan Transaksi Kelompok 5 : Fitri Nur Kholila Gilang Wahyu W
Accounting Information System
Sistem Akuntansi Aktiva Tetap Pertemuan 12
Informasi Keuangan sangat dibutuhkan oleh berbagai pihak khususnya untuk manajemen sebagai dasar pengambilan keputusan Bisnis. Selain.
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
SISTEM AKUNTANSI PEMBELIAN
Konsep Dasar Sistem Informasi
KOMPONEN SISTEM INFORMASI
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN & SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
PENGERTIAN DATA & INFORMASI
SISTEM AKUNTANSI Drs. Muhammad Saifi, M.Si.
DOKUMENTASI.
Pertemuan 11 & 12 D O K U M E N T A S I.
HUSAINI - FIA UB.
PERSPEKTIF DAN PROSPEKTIF SISTEM INFORMASI Pertemuan Minggu-2
DESAIN SISTEM Muhammad Taqiyyuddin Alawiy, ST., MT TEKNIK ELEKTRO
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM AKUNTANSI
PENGENDALIAN INTERNAL
PENGELOLAAN DATA Roni Kurniawan M.Si.
PENYUSUNAN SISTEM INFORMASI : TAHAP ANALISA
Sistem Penggajian, Pengupahan dan Pengawasan Produksi
Sistem Penggajian, Pengupahan dan Pengawasan Produksi
Sistem InforMASI AKUNTANSI
Review MID SEMESTER Pertemuan 08
PENGENALAN PEMROSESAN TRANSASKI
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI(SIA)
Sistem Akuntansi Aktiva Tetap Pertemuan 12
STRUKTUR SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
DOKUMENTASI DALAM SISTEM INFORMSI AKUNTANSI
JURNAL MINGGU KE 5.
KOMPONEN SISTEM INFORMASI SUMBER DAYA MANUSIA SUMBER DAYA HARDWARE
SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN DAN PENGUPAHAN
Kita Mulai Perkuliahan ini Dengan Membaca Basmallah
Siklus Pengembangan Sistem Informasi Akuntansi
SISTEM AKUNTANSI Sistem : Setiap sistem terdiri dari unsur-unsur.
DOKUMENTASI.
Bab 14 sistem akuntansi pengeluaran kas
Bab 12 sistem akuntansi biaya
Audit pengolahan Data Elektronik
BAB VI Desain Secara Umum
FORMULIR DAN JURNAL Pertemuan 01
SISTEM RETUR PEMBELIAN
PENGAUDITAN SIKLUS JASA PERSONALIA Disusun Oleh : 1. Bunga Firiyani ( ) 2. Nining Wulandari ( ) 3. Rika Agustin ( ) 4. Yemima.
SISTEM AKUNTANSI 1 Dosen : Pak Dwiatmanto HUSAINI - FIA UB.
PENGENALAN PEMROSESAN TRANSAKSI
KONSEP DASAR SISTEM INFORMASI
Pendahuluan dan Tinjauan Umum Sistem Informasi Akuntansi
SITSEM AKUNTANSI PIUTANG
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI
REVIEW AUDITING Halaman.
Transcript presentasi:

“SISTEM AKUNTANSI” By: Rizal Effendi, SE, M.Si. Email: rizal_effendii@yahoo.com

PENGERTIAN SISTEM DAN PROSEDUR : Adalah kumpulan dari elemen-elemen atau komponen tertentu baik pisik maupun non pisik yang saling berhubungan satu sama lain dan bekerjasama secara harmonis untuk mencapai tujuan. Definisi lain: Sistem merupakan jaringan prosedur yang saling berhubungan satu sama lain untuk melaksanakan aktivitas perusahaan.

PROSEDUR : Merupakan kegiatan-kegiatan yang melibatkan petugas diberbagai bagian(dalam organisasi) yang terlibat dalam kegiatan Sistem Akuntansi

Hubungan Sistem dan Prosedur S = SISTEM P = PROSEDUR

Sistem Sistem berinteraksi dengan : Lingkungan dan Memiliki batas sistem

Sifat-sifat sistem : Mempunyai tujuan. Mempunyai input-proses-output. Mempunyai lingkungan. Mempunyai elemen-elemen yang saling terkait. Mempunyai pengendali sistem. Mempunyai pengguna.

Jenis-jenis Sistem : Sistem tertutup dan terbuka (Close & open System) Sistem buatan manusia dan sistem alam

PENGERTIAN SISTEM AKUNTANSI Menurut J.W. Neuner : Sistem akuntansi adalah organisasi dari formulir-formulir catatan, catatan dan laporan-laporan yang terkoordinir untuk Mempermudah mengelola perusahaan dengan menentukan Informasi dasar tertentu yang diperlukan. Definisi Lainnya : Sistem akuntansi adalah kumpulan elemen-elemen atau beberapa sub sistem akuntansi (dokumen, alat-alat pencatatan, prosedur-prosedur dan laporan-laporan) yang saling berkaitan untuk mencapai tujuan memperoleh Informasi kuantitatif, terutama yang bersifat keuangan mengenai kesatuan ekonomi dengan maksud agar berguna untuk pengambilan keputusan.

Atau secara sederhana sistem akuntansi dapat didefenisikan : Metode dan prosedur untuk mencatat dan melaporkan, informasi keuangan yang disediakan bagi perusahaan atau organisasi.

Operasi suatu sistem akuntansi meliputi tiga tahapan: Harus mengenal dokumen bukti transaksi yang digunakan oleh perusahaan, baik mengenai jumlah fisik, mupun jumlah rupiahnya, serta data penting lainnya yang berkaitan dengan transaksi perusahaan. Harus mengelompokkan dan mencatat data yang tercantum dalam dokumen bukti transaksi kedalam catatan-catatan akuntansi. Harus meringkas informasi yang tercantum dalam catatan-catatan akuntansi menjadi laporan-laporan untuk manajemen dan pihak-pihak lain yang berkepentingan.

Perbedaan Sistem Akuntansi dengan Sistem Informasi Akuntansi: Sistem akuntansi sub sistemnya atau komponennya terdiri dari manusia, alat (berupa pen dan ink), data/informasi dalam bentuk dokumen, prosedur. Sistem Informasi Akuntansi sub-sub sistemnya atau komponennya meliputi HARDWARE, SOFTWARE, BRAINWARE, PROSEDUR, DATABASE dan Komunikasi.

Tujuan Utama Penyusunan Sistem Akuntansi : Untuk meningkatkan Kualitas Informasi. Untuk meningkatkan Pengendalian Intern. Untuk menghemat Biaya.

FAKTOR-FAKTOR YANG PERLU DIPERTIMBANGKAN DALAM PENYUSUNAN SISTEM AKUNTANSI SISTEM AKUNTANSI ITU HARUS DISUSUN MEMENUHI PRINSIP CEPAT (dapat meningkatkan kualitas informasi) SISTEM AKUNTANSI HARUS DISUSUN MEMENUHI PRINSIP AMAN (dapat meningkatkan Pengendalian Intern) SISTEM AKUNTANSI ITU HARUS DISUSUN MEMENUHI PRINSIP MURAH (dapat menghemat biaya)

SIAPA YANG MENGERJAKAN SISTEM AKUNTANSI DALAM SUATU PERUSAHAAN ? DEPARTEMEN SISTEM INFORMASI JIKA PERUSAHAAN TIDAK MEMPUNYAI DEPARTEMEN SISTEM INFORMASI, PERANCANGAN SISTEM AKUNTANSI PERUSAHAAN DISERAHKAN KEPADA AKUNTAN PUBLIK

ELEMEN-ELEMEN SISTEM AKUNTASI Sistem Pencatatan Waktu dan Penggajian. - Personalia -Pencatatan wkt - Penggajian dan - Distribusi gaji dan upah Sistem Produksi dan Bi. Prod. - Order Produksi - Pengawasan Persediaan - Akuntansi Biaya Sistem akuntansi Utama: - Klasifikasi Rekening, Buku Besar, Jurnal, Bukti transaksi Sistem Penjualan Penerimaan Uang. - Order Penjualan, Perintah Pengiriman, Pemb. faktur, distribusi penjualan, piutang. Sistem Pembelian dan Penge- luaran Uang - Order Pembelian, distribusi Pembelian dan Biaya, Utang & Prosedur Pengeluaran Uang.

PERANCANGAN SISTEM AKUNTANSI

Ada dua pendekatan dalam perancangan sistem akuntansi : Pendekatan bawah ke atas (bottom up aproach) Pendekatan atas ke bawah (top down approach)

CONTOH : PENDEKATAN BAWAH KE ATAS INFORMASI / LAPORAN BUKU BESAR DAN PEMBANTU BUKU-BUKU JURNAL BUKTI-BUKTI TRANSAKSI

CONTOH : PENDEKATAN ATAS KE BAWAH INFORMASI / LAPORAN BUKU BESAR DAN PEMBANTU BUKU-BUKU JURNAL BUKTI-BUKTI TRANSAKSI

Analisa sistem yang ada. - Mensurvey sistem yang dipakai LANGKAH-LANGKAH / METODOLOGI DALAM PENYUSUNAN / PENGEMBANGAN SISTEM AKUNTANSI (System life cycle) Analisa sistem yang ada. - Mensurvey sistem yang dipakai - Menganalisis kekuatan dan kelemahan sistem yang dipakai - Mengidentifikasi kebutuhan sistem - Membuat laporan analisis sistem Merencanakan sistem akuntansi. Penerapan sistem akuntansi. Pengawasan sistem yang baru.

Pertanyaan Untuk didiskusikan : Jelaskan penyusunan sistem akuntansi dengan pendekatan top-down ! dan mengapa pendekatan ini umumnya dipilih oleh perancang sistem ? Pada tahap analisis penyusunan sistem yang menyeluruh, diantaranya dilakukan survey terhadap sistem yang berlaku sekarang. Mengapa hal ini dipertimbangkan ? Apakah tidak lebih cepat langsung menyusun sistem yang baru saja ? Apa yang dimaksud dengan tahap implementasi sistem ?