Komposisi dan Struktur Bumi

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Magister ilmu kebencanaan Pascasarjana universitas syiah kuala
Advertisements

SEJARAH PEMBENTUKAN BUMI
CUACA DAN IKLIM Geografi Kelas VII Semester 2 AGUSRIAL, S. Pd
Menyebutkan perbedaan cuaca dan iklim
Teori terciptanya bumi
STRUKTUR BUMI DAN DAUR AIR
STRUKTUR INTERNAL BUMI
SELAMAT DATANG DI PRESENTASI SAYA
TEKANAN UDARA INDIKATOR KOMPETENSI
SEJARAH PERKEMBANGAN MUKA BUMI
BAB I BATU ALAM . Batu alam adalah semua bahan yang menyusun
PROSES ALAM ENDOGEN JENIS-JENIS TENAGA ENDOGEN
BUMI KEKHASAN (DIBANDING PLANET LAIN) MASSA PADAT DENGAN INTI MAGMA
Urutan evolusi matahari kira-kira sebagai berikut:
BUMI dan KOMPOSISINYA BESI (32,1%) OKSIGEN (30,1%) SILIKON (15,1%)
Karakteristik Umum Matahari
GEMPA & TENAGA ENDOGEN Asih Melati, S.Si, M.Sc.
Pelajaran IPS untuk SMP Kelas VII
PERSENTASI Judul: Lapisan-lapisan Bumi Dan Bintang
PARA MITTA PURBOSARI,M.Pd
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR
Klik Korona pada Matahari Klik.
TENAGA ENDOGEN.
Menguak Rahasia Angkasa TATA SURYA
KELOMPOK VI PANAS INTERNAL BUMI.
Pendahuluan Gravitasi merupakan gaya interaksi antara benda-benda yang memiliki massa tertentu. Gaya gravitasi merupakan salah satu dari 4 gaya yang ada.
Bab 3 LITOSFER.
TKW 435 PENGANTAR GEOLOGI PERTEMUAN 05
Klik Korona pada Matahari Klik.
TATA SURYA DAN KARAKTERISTIKNYA
B U M I.
KESEMPURNAAN BUMI SEBAGAI PLANET KEHIDUPAN
TATA SURYA PANJI HIDAYAT.
TATA SURYA Ujian Prakek 3 TIK
TEORI INGSUTAN BENUA DAN
SUSUNAN TATA SURYA SUSUNAN TATA SURYA.
Bentuk Muka Bumi
Teori terciptanya bumi
PETA OBJEK GEOGRAFI GEOGRAPHY.
I HOPE YOU HAPPY.
Pengantar Oceanografi
Sistem tata surya dan kehidupan di bumi
To Solar System By. Moh. Zulfikar A
Struktur Penyusun Bumi
Advanced Learning Geography 1
MAGNET BUMI Shofiana Ana Naili Izzah Dyah Ayu Sekar R
TEKANAN UDARA INDIKATOR KOMPETENSI
Ilmu Pengetahuan Bumi dan antariksa (ipba)
TEKANAN UDARA INDIKATOR KOMPETENSI
GEODESI GEOMETRI I Pendahuluan.
PERGESERAN LEMPENG BUMI
STRUKTUR BUMI DAN LAPISAN TANAH
PLANET MERKURIUS KELOMPOK 5 : Hutrimas Arimbi P.A (L )
Tata surya By,Philien Wowor.
ULANGAN MATA PELAJARAN IPA KELAS X
ILMU ALAMIAH DASAR ALAM semesta (2)
KARAKTERISTIK PERLAPISAN BUMI & TEORI TEKTONIK
Bentuk muka bumi Daratan: Bentuk muka bumi daratan dapat kita
Litosfer adalah lapisan kerak bumi, berasal dari bahasa latin litho yang berarti batuan dan sphaira yang berarti lingkungan atau bola. Lapisan ini terdiri.
PERKEMBANGAN BUMI DAN SEJARAH KEHIDUPANNYA
CUACA DAN IKLIM Geografi Kelas VII Semester 2 AGUSRIAL, S. Pd
Nama Kelompok : Izzaturrohmah Flabella Rizkiana Retno Ningkristiana
TATA SURYA.
KIMIA DASAR I. PENDAHULUAN.
KOMPETENSI DASAR Mendeskripsikan Karakteristik Tata Surya INDIKATOR PEMBELAJARAN Mendeskripsikan anggota tata surya Mendeskripsikan orbit planet mengitari.
Klik Korona pada Matahari Klik.
STRUKTUR BUMI DAN DAUR AIR
ROTASI BUMI TATA KORDINAT BUMI.
Bab tata surya. Ciri-Ciri Planet  Tiap planet memiliki gaya gravitasi  Tiap planet memiliki medan magnet  Tiap planet memiliki kemiringan sumbu  Tiap.
Orbit dan Rotasi Mars Rata-rata jarak Mars dari Matahari diperkirakan sekitar 230 juta km (1,5 SA) dan periode orbitalnya 687 hari (Bumi). Hari matahari.
Transcript presentasi:

Komposisi dan Struktur Bumi Bumi adalah sebuah planet kebumian, yang artinya terbuat dari batuan, berbeda dibandingkan gas raksasa seperti Jupiter. Planet ini adalah yang terbesar dari empat planet kebumian, dalam kedua arti, massa dan ukuran. Dari keempat planet kebumian, bumi juga memiliki kepadatan tertinggi, gravitasi permukaan terbesar, medan magnet terkuat dan rotasi paling cepat. Bumi juga merupakan satu-satunya planet kebumian yang memiliki lempeng tektonik yang aktif. Bentuk Bentuk planet Bumi sangat mirip dengan bulat pepat (oblate spheroid), sebuah bulatan yang tertekan ceper pada orientasi kutub-kutub yang menyebabkan buncitan pada bagian khatulistiwa. Buncitan ini terjadi karena rotasi bumi, menyebabkan ukuran diameter katulistiwa 43 km lebih besar dibandingkan diameter dari kutub ke kutub. Diameter rata-rata dari bulatan bumi adalah 12.742 km, atau kira-kira 40.000 km/π. Karena satuan meter pada awalnya didefinisikan sebagai 1/10.000.000 jarak antara katulistiwa ke kutub utara melalui kota Paris, Perancis. Topografi lokal sedikit bervariasi dari bentuk bulatan ideal yang mulus, meski pada skala global, variasi ini sangat kecil. Bumi memiliki toleransi sekitar satu dari 584, atau 0,17% dibanding bulatan sempurna (reference spheroid), yang lebih mulus jika dibandingkan dengan toleransi sebuah bola biliar, 0,22%. Lokal deviasi terbesar pada permukaan bumi adalah gunung Everest (8.848 m di atas permukaan laut) dan Palung Mariana (10.911 m di bawah permukaan laut). Karena buncitan khatulistiwa, bagian bumi yang terletak paling jauh dari titik tengah bumi sebenarnya adalah gunung Chimborazo di Ekuador. Proses alam endogen/tenaga endogen adalah tenaga bumi yang berasal dari dalam bumi. Tenaga alam endogen bersifat membangun permukaan bumi ini. Tenaga alam eksogen berasal dari luar bumi dan bersifat merusak. Jadi kedua tenaga itulah yang membuat berbagai macam relief di muka bumi ini seperti yang kita tahu bahwa permukaan bumi yang kita huni ini terdiri atas berbagai bentukan seperti gunung, lembah, bukit, danau, sungai, dsb. Adanya bentukan-bentukan tersebut, menyebabkan permukaan bumi menjadi tidak rata. Bentukan-bentukan tersebut dikenal sebagai relief bumi. Komposisi Kimia Massa bumi kira-kira adalah 5,98×1024 kg. Kandungan utamanya adalah besi (32,1%), oksigen (30,1%), silikon (15,1%), magnesium (13,9%), sulfur (2,9%), nikel (1,8%), kalsium (1,5%), and aluminium (1,4%); dan 1,2% selebihnya terdiri dari berbagai unsur-unsur langka. Karena proses pemisahan massa, bagian inti bumi dipercaya memiliki kandungan utama besi (88,8%) dan sedikit nikel (5,8%), sulfur (4,5%) dan selebihnya kurang dari 1% unsur langka. Ahli geokimia F. W. Clarke memperhitungkan bahwa sekitar 47% kerak bumi terdiri dari oksigen. Batuan-batuan paling umum yang terdapat di kerak bumi hampir semuanya adalah oksida (oxides); klorin, sulfur dan florin adalah kekecualian dan jumlahnya di dalam batuan biasanya kurang dari 1%. Oksida-oksida utama adalah silika, alumina, oksida besi, kapur, magnesia, potas dan soda. Fungsi utama silika adalah sebagai asam, yang membentuk silikat. Ini adalah sifat dasar dari berbagai mineral batuan beku yang paling umum. Berdasarkan perhitungan dari 1,672 analisa berbagai jenis batuan, Clarke menyimpulkan bahwa 99,22% batuan terdiri dari 11 oksida (lihat tabel kanan). Konstituen lainnya hanya terjadi dalam jumlah yang kecil.