DAERAH KONFERGENSI ANTAR TROPIK

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
CUACA DAN IKLIM Geografi Kelas VII Semester 2 AGUSRIAL, S. Pd
Advertisements

"Ekor" Badai Perburuk Cuaca di Indonesia
DINAMIKA ATMOSFER A.LAPISAN ATMOSFER
Skema proses penerimaan radiasi matahari oleh bumi
Menyebutkan perbedaan cuaca dan iklim
Pemanasan Global Disusun oleh: Habibatur Rohmah Layung Sekar P.
ATMOSFER Oleh : Jo Asaf S. Spd.
By: Sesilia Javiera Aldisa
BIOsfer STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI
KONDISI FISIK WILAYAH INDONESIA
PENGANTAR KLIMATOLOGI
SIKLUS HIDROLOGI Ir. Adi Prawito, MM., MT Irigasi & Bangunan Air
SUHU UDARA.
Arief suryantoro LINGKUNGAN TROPIS (VOL.4 NO.1, MARET 2010)
MATERI PEMBELAJARAN PENGETAHUAN SOSIAL
Posisi Geografis (letak geografis ) Indonesia a. Letak Geografis
Fluktuasi keadaan variabel ini sepanjang tahun di daerah tropika(sekitar katulistiwa) lebih kecil dibanding sub tropika.
BAB 1 KONDISI FISIK WILAYAH INDONESIA
MEMBUAT MEDIA PENGAJARAN
SMP NEGERI 11 TANJUNGPINANG
Posisi Geografis Indonesia
Hujan Proses Terjadinya Hujan
Iklim dan Klasifikasi Iklim
KONDISI FISIK WILAYAH DAN PENDUDUK INDONESIA
Assalamu’alaikum wr. wb
POKOK BAHASAN AGROKLIMATOLOGI
1.Sirkulasi Angin di Bumi
MEMBUAT MEDIA PENGAJARAN
PERAIRAN INDONESIA.
OLEH : IR. H. ABDUL RAHMAN, MS
Iklim Tropis Asia, Indonesia, Sumatra, Lampung
Kelompok Faktor Iklim Endah Budi Irawati, SP.MP
PEMANASAN GLOBAL.
HIDROMETEOROLOGI Tatap Muka Keenam (SUHU UDARA II)
Arsitektur Topis Arsitektur Tropis adalah suatu konsep bangunan yang mengadaptasi kondisi iklim tropis. Letak geografis Indonesia yang berada di garis.
Pengertian Rotasi Rotasi adalah perputaran benda pada suatu sumbu yang tetap, misalnya perputaran gasing dan perputaran bumi pada poros/sumbunya. Untuk.
LETAK WILAYAH INDONESIA
SIKLUS HIDROLOGI Disusun oleh: Nama : Rina Murtafi’atun
KELEMBABAN UDARA NUR AZIZAH.
Nama : Thalia Pricilla Agista Kelas : IX - 2 No. Induk :
IKLIM INDONESIA.
ARSITEKTUR TROPIS…...
KENAMPAKAN ALAM.
Potensi Perairan Laut.
EL NINO DAN LA NINA.
PENGENALAN TIPE-TIPE IKLIM
PENGERTIAN METEOROLOGI
HUJAN.
KUALITAS AIR LAUT.
Keunggulan Lokasi dan Kehidupan Masyarakat Indonesia
OCEANOGRAFI.
Atmosphere.
JURNAL LINGKUNGAN NAMA : YOGA PRATAMA
Ilmu Pengetahuan Alam Kelas 6
KEADAAN ALAM INDONESIA
KLASIFIKASI IKLIM DAN CARA MENENTUKANNYA
CUACA DAN IKLIM KELOMPOK 4 ANGGINI MUTIA SUWA BELLA BELINDA
CUACA DAN IKLIM Geografi Kelas VII Semester 2 AGUSRIAL, S. Pd
Musim dan Perubahannya
KONDISI WILAYAH INDONESIA DAN PENDUDUK INDONESIA.
RAPAT KOORDINASI ANTISIPASI KESIAPAN MENGHADAPI MUSIM KEMARAU TAHUN 2018 ANALISA KONDISI DINAMIKA ATMOSFER DAN PRAKIRAAN CURAH HUJAN WILAYAH JAWA TENGAH.
TUGAS GEOGRAFI DI S U S U N OLEH : NAMA: SITI NURHALIZA : DINDA BAHTIAR : JUMRIANI PUTRI : ANDI MALLARANGENG ARHAM KELAS: Xi MIPA 3 SMA NEGERI 5 BULUKUMBA.
Potensi fisik dan sosial wilayah indonesia
BIOMA, KOMUNITAS DAN VEGETASI
ARLINDO. O Posisi Indonesia spesial karena terletak di dua benua dan dua samudera disamping posisinya di khatulistiwa O Selain itu juga perairan Indonesia.
PEMANASAN GLOBAL.
CUACA Dra. Sulistinah, M.Pd..
PERAIRAN INDONESIA. ASPEK KEWILAYAHAN Dasar aspek kewilayahan tentang pemikiran akan wawasan nusantara yaitu didasarkan atas letak geografis yaitu batas-batas.
3 Tujuan mempelajari hal ini agar kita dapat…  menyebutkan letak Indonesia secara astronomis  menyebutkan letak Indonesia secara geografis  menjelaskan.
Wilayah dan Iklim Tropis. Pengertian iklim adalah kondisi rata-rata cuaca berdasarkan waktu yang panjang untuk suatu lokasi di bumi. Adapun studi tentang.
Transcript presentasi:

DAERAH KONFERGENSI ANTAR TROPIK Ilmu Pengetahuan Bumi dan Antariksa Pengampu : SITI SARAH, S.Pd.Si DISUSUN OLEH : NUR FITRIYADI NIM : 1210031

Daerah Konvergensi Antar Tropik (DKAT) Apa yang dimaksud dengan DKAT? DKAT adalah suatu zona atau wilayah yang memiliki suhu tertinggi dibandingkan dengan daerah sekitarnya. Oleh sebab itu, daerah ini disebut juga Equator Thermal. Letaknya selalu bergerak setiap 14 hari, yaitu bergeser dari utara ke selatan dan sebaliknya pada 23,5⁰ LU - 23,5⁰ LS.

Suhu yang tinggi mengakibatkan penguapan yang banyak sehingga mengakibatkan daerah ini memiliki kelembaban yang tinggi. Hal ini dapat menimbulkan hujan zenit atau hujan konveksi. Indonesia yang secara astronomis dan geografis memungkinkan adanya penguapan yang banyak, maka memungkinkan banyak terjadi hujan zenit. Oleh karena itu pada musim kemarau juga masih banyak terjadi hujan, sehingga tidak ada batas yang jelas antara musim kemarau dan penghujan.

ARAH GERAK DKAT DKAT bergerak kearah utara DKAT bergerak keselatan

Keterangan : Pada gambar di atas nampak bahwa garis-garis yang menunjukkan letak DKAT tiap bulan itu, bukan garis-garis lurus, sebagai akibat dari bahan muka bumi Indonesia yang tidak homogen. Seperti bahan muka bumi Indonesia sebagian terdiri dari daratan kering, rawa-rawa, dan lautan. Dampak pemanasan bahan muka bumi yang berbeda-beda, mengakibatkan daerah terpanas di muka bumi tidak terletak pada garis lurus.

Keterangan : Pada gambar tersebut menunjukkan pula persebaran suhu rata-rata tiap pertengahan bulan di wilayah Indonesia. Pada bulan Juni, Juli, Agustus dan September equator thermal atau DKAT, yaitu jalur muka bumi dengan suhu rata-rata tertinggi tidak terdapat di Indonesia. Baru pada bulan Oktober DKAT itu nampak di ujung utara Kepulauan Riau, Sumatera Utara, kemudian secara berangsur bergerak ke selatan sesuai gerak sinar matahari.

Berdasarkan uraian di atas dapat disimpulkan bahwa sifat-sifat DKAT adalah sebagai berikut: 1) Suhu tinggi; 2) Penguapan besar 3) Sering terjadi hujan zenit atau hujan konveksi.

TERIMA KASIH C3R1W15