Modul 6 Empat ciri utama cerita feature 1. Penyusunan adegan. Menggunakan teknik bercerita adegan demi adegan atau suasana demi suasana. Jurnalis menyajikan peristiwa demi peristiwa berita dalam urutan teratur sehingga mampu membawa pembaca larut seakan ke dalam suasana.
Empat Ciri Utama Ciri Feature 2. Mencatat dialog secara utuh. Setiap orang akan berkata dan apa yang dikatakan memiliki nilai berita. 3. Sudut pandang orang ketiga. Jurnalis tidak hanya menjadi pelapor, tapi bisa menjadi orang di sekitar tokoh, karena ia menjadi pelapor yang tahu jalannya peristiwa. Pembaca diajak berada di dalam pikiran dan pengalaman yang terjadi.
Empat Ciri Utama Feature 4. Mencatat detail. Prilaku, adat istiadat, kebiasaan, gaya hidup, pakaian dekorasi rumah, suasana perjalanan, makanan, penampilan dsb.
Nilai Pesan Moral cerita Feature Keluarbiasaan (unusualness) Akibat (Impact) Aktual (timeliness) Kedekatan (proximity) Konflict (conflict) Orang penting (prominence) Ketertarikan manusiawi (Human Interest)
Nulai Pesan Moral Fetaure Kejutan (surprise) Sex.
Anatomi feature Anatomi feature tidaklah rumit: Judul Intro Tubuh Penutup Feature ditulis dengan mengisahkan sebuah cerita. Bagian penutup sama pentingnya dengan intro.
Anatomi Feature Berita biasa Piramida terbalik, 5W+1H Pesan disusun dari hal yang paling penting (lead), kurang penting (bodi berita) dan tidak penting (ekor).