LAB PEMOGRAMAN III (VISUAL BASIC)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pernyataan Pengulangan Proses Samson AE Sinaga. Pernyataan Pengulangan •FOR – NEXT •DO WHILE – LOOP •DO UNTIL – LOOP •DO LOOP – WHILE •DO LOOP – UNTIL.
Advertisements

Pengulangan & include
STRUKTUR DASAR ALGORITMA
STRUKTUR PERULANGAN Perulangan adalah instruksi yang dapat mengulang sederetan Instruksi secara berulang-ulang sesuai persyaratan yang ditetapkan. Struktur.
PENGULANGAN PROSES PADA VISUAL BASIC
Iteration Statements (statement iterasi/pengulangan) As’ad Djamalilleil
Looping (perulangan) As’ad Djamalilleil
Struktur Kontrol Struktur kontrol merupakan pengatur aliran program
PERULANGAN Komang Kurniawan W., M.Cs.
Struktur Kontrol #2 Perulangan
Algoritma dan Struktur Data
STRUKTUR KENDALI PROSES
Sumber Kepustakaan : yohananugraheni.files.wordpress.com/.../7_struktu... 1 Struktur Perulangan.
Algoritme dan Pemrograman
PENDALAMAN LOOP DAN LOGIKA
PERULANGAN / LOOPING / KALANG
Pemograman 1 Pertemuan 6.
Struktur Kendali Perulangan pada C
Perulangan.
Struktur kontrol ∞ kondisi. ∞ if-else ,
Tenia Wahyuningrum.  Struktur kontrol pengulangan Digunakan untuk menjalankan satu atau beberapa pernyataan sebanyak beberapa kali.  Tipe: Pengulangan-while.
Pernyataan Pengulangan Proses
Variabel, Konstanta, Tipe Data Dan Operator pada VB
LOOPING / PERULANGAN VISUAL BASIC 6.0.
PEMROGRAMAN PASCAL LOOPING - PERULANGAN.
STRUKTUR PERULANGAN STMIK AMIKOM PURWOKERTO.
Perulangan pada Visual Basic 6.0
STATEMENT PENGULANGAN
Perulangan.
Perulangan (looping) Oleh: Sri Supatmi.
PERULANGAN WHILE.
PERTEMUAN 9-11 STATEMENT PENGULANGAN
Pernyataan Pengulangan Proses
Pernyataan Pengulangan Proses
Penggunaan Struktur Kontrol Pengulangan
Materi 10 LOGIKA & ALGORITMA.
Iterasi ( Perulangan ).
Looping (Perulangan).
Perulangan(looping) Oleh: Sri supatmi,S.Kom.
BAB VI Pengulangan.
PERULANGAN RISMAYUNI.
Struktur Kontrol Struktur kontrol merupakan pengatur aliran program
Pertemuan 5 Dani Hamdani, S.Kom..
PERTEMUAN 5 Pemrograman Visual
Perulangan (LOOPING)   Jika dibandingkan dengan computer, manusia mempunyai kekurangan. Salah satu kekurangannya adalah manusia tidak mampu melaksanakan.
Iteration Statements (statement iterasi/pengulangan)
Pengulangan.
Pernyataan Pengulangan Proses
Struktur Dasar Algoritma dan Runtunan
Dosen : Bella Hardiyana S. Kom
Komputer aplikasi it-I (html)
STRUKTUR CONTROL program
LOOPING / PERULANGAN FOR - DO WHILE - DO REPEAT - UNTIL
STRUKTUR PERULANGAN.
STATEMENT PENGULANGAN
Pemrograman VB.NET Pertemuan 4 Sorang Pakpahan,S.Kom.,M.Kom.
Pengulangan.
PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA
Pemrograman Visual Proses Pengulangan.
Pertemuan 8 Looping Erna Sri Hartatik
Penggunaan Struktur Kontrol Pengulangan
PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI UNIVERSITAS KOMPUTER INDONESIA
Chapter 5-2 : Perulangan (Repeatition)
Dasar-Dasar Pemrograman
Struktur Perulangan.
ALGORITMA & PEMROGRAMAN 2B
Bab 7 Perulangan.
Chapter 5 : Perulangan (Repeatition)
Pernyataan Pengulangan Proses
VARIABEL Variabel merupakan tempat untuk menyimpan nilai sementara dari suatu perhitungan. Untuk mendeklarasikan sebuah variabel digunakan pernyataan.
Transcript presentasi:

LAB PEMOGRAMAN III (VISUAL BASIC) PERTEMUAN 6 Dosen : Bella Hardiyana S. Kom

PENGULANGAN (Looping) Struktur pengulangan digunakan untuk mengulang sebagian dari suatu runtuan berdasarkan suatu kondisi tertentu. Syntax looping di bahasa Visual Basic ada beberapa macam. For .. Next Do While .. Loop Do .. Loop While Do Until .. Loop Do .. Loop Until While .. Wend

For - Next Pengulangan hitung yang telah ditetapkan jumlah pengulangannya (pengulangan yang pasti). Syntax : For Var = NAwal To NAkhir Aksi Next Contoh : For I = 1 To Val(Text1.Text) List1.AddItem “UNIKOM”

Do While - Loop Pengulangan yang selalu dikerjakan selama kondisi bernilai TRUE dan akan berhenti ketika kondisi bernilai FALSE. Syntax : Inisialisi Do While Kondisi Aksi Counter Loop Contoh : I = 1 Do While I <= Val(Text1.Text) List1.AddItem “UNIKOM” I = I + 1

Do - Loop While Pengulangan yang selalu dikerjakan selama kondisi bernilai TRUE dan akan berhenti ketika kondisi bernilai FALSE. Minimal mengerjakan satu aksi Syntax : Inisialisi Do Aksi Counter Loop While Kondisi Contoh : I = 1 List1.AddItem “UNIKOM” I = I + 1 Loop While I <= Val(Text1.Text)

Do Until - Loop Pengulangan yang selalu dikerjakan selama kondisi bernilai FALSE dan akan berhenti ketika kondisi bernilai TRUE. Syntax : Inisialisi Do Until Kondisi Aksi Counter Loop Contoh : I = 1 Do Until I > Val(Text1.Text) List1.AddItem “UNIKOM” I = I + 1

Do - Loop Until Pengulangan yang selalu dikerjakan selama kondisi bernilai FALSE dan akan berhenti ketika kondisi bernilai TRUE. Minimal mengerjakan satu aksi Syntax : Inisialisi Do Aksi Counter Loop Until Kondisi Contoh : I = 1 List1.AddItem “UNIKOM” I = I + 1 Loop Until I > Val(Text1.Text)

While - Wend Sama dengan Do While-Loop, yaitu pengulangan yang selalu dikerjakan selama kondisi bernilai TRUE dan akan berhenti ketika kondisi bernilai FALSE. Syntax : Inisialisi While Kondisi Aksi Counter Wend Contoh : I = 1 While I <= Val(Text1.Text) List1.AddItem “UNIKOM” I = I + 1

PENGUMUMAN PENTING Untuk Minggu Tenang Semua Tugas Dikumpul “MINGGU TENANG” Jadwal minggu tenang akan dikonfirmasi nanti Tiap kelas perwakilan bawa laptop 1 saja Semua file tugas satu kelas disimpan di laptop Semua buku tugas dibawa