E-Government
Defenisi The World Bank Group mendefenisikan electronic government berhubungan dengan penggunaan teknologi informasi (seperti wide area network, internet dan mobile computing) oleh organisasi pemerintah yang mempunyai kemampuan membentuk hubungan dengan warga negara, bisnis, dan organisasi lain dalam pemerintahan UNDP (United Nation Development Programme) mendefenisikan electronic government sebagai aplikasi TIK / ICT yang digunakan oleh pemerintah
Implementasi e-Gov di Indonesia Instruksi Presiden No. 6/2001 tgl. 24 April 2001 tentang Telematika (Telekomunikasi, Media dan Informatika) yang menyatakan bahwa aparat pemerintah harus menggunakan teknologi telematika untuk mendukung good governance dan mempercepat proses demokrasi.
Tingkatan e-Government Penyediaan informasi Interaksi satu arah Contoh : fasilitas download formulir Interaksi dua arah Contoh : upload formulir, pemrosesan data secara online Pelayanan elektronik secara penuh Contoh : pelayanan proses pembayaran
Model e-Government G2C G2B G2G
E-Commerce
Defenisi McLeod Pearson mendefenisikan electronic commerce adalah penggunaan internet dan komputer dengan browser Web untuk membeli dan menjual produk Shely Cashman mendefenisikan electronic commerce adalah transaksi bisnis yang terjadi dalam jaringan elektronik, seperti internet
Model e-Commerce B2B B2C C2C C2B
Tugas Kelompok Buatlah kelompok yang terdiri dari 4 orang anggota dengan nim berpasangan (ganjil dan genap) Berikan contoh layanan e-Government (G2B, G2C, G2G) dan e- commerce (B2B, B2C, C2B, C2C) yang ada di Indonesia