Information System Today Ref: Laudon dan Marakas
IS Mengubah Bisnis
IS Mengubah Bisnis Juni 2010, lebih dari 99 bisnis didunia memiliki dot-com 162 juta penduduk Amerika belanja online, 133 juta pernah membeli secara online Pembaca koran menurun, lebih dari 78 juta orang membaca berita online 39 juta orang menonton video online per harinya. 66 juta orang membaca blog, 16 juta orang memposting blog Facebook mampu menarik 134 juta orang per bulan di Amerika, dan 500 juta penduduk dunia. Bisnis mulai menggunakan sosial media untuk berhubungan dengan karyawan, konsumen dan manajer diseluruh dunia. 500 perusahaan Fortune memiliki Facebook pages E-commerce dan perusahaan iklan di internet tetap berkembang meskipun Amerika mengalami resesi. Pendapat Google menembus $25 milyar pada tahun 2009, iklan di internet terus berkembang sebanyak 10% tiap tahunnya dan pendapatannya mencapai $25 miliar pada tahun 2010.
Perkembangan SIM saat ini Teknologi IS yang berkembang saat ini: Munculnya mobile digital platform Perkembangan perangkat lunak online sebagai service Pertumbuhan “cloud computing” menyebabkan banyak bisnis perangkat lunak dilakukan secara online.
SIM dalam Saku
Munculnya Perusahaan Digital Perusahaan dimana hubungan antara karyawan, konsumen dan supplier menggunakan bentuk digital Cisco System, 3M dan IBM merupakan contoh paling dekat kepada perusahaan digital dengan menggunakan internet untuk mendukung berbagai aspek bisnisnya. Banyak perusahaan kini yang mengganti pertemuan face-to-face dengan pertemuan virtual.
Mengapa saat ini SI sangat esensial? Teknologi informasi merupakan fondasi bagi bisnis di abad 21 ini
Six strategic business objectives Perusahaan melakukan investasi besar-besaran untuk sistem informasi agar dapat mencapai: Operational excellence; New products, services, business models; Customer and supplier intimacy; Improved decision making; Competitive advantage; Survival.
Operational Excellence Sistem informasi dan teknologi informasi merupakan salah satu alat penting bagi para manajer untuk mencapai tingkat efisiensi produktifitas yang lebih tinggi dan dalam operasi bisnis terutama jika didukung dengan perubahan pada proses bisnis dan perilaku manejemen. Contoh: Walmart, Retail Link system, yang menghubungkan secara digital antara supplier dan semua toko Walmart.
New Products, Services, and Business Models Sistem informasi saat ini merupakan alat penting untuk menciptakan produk baru, layanan baru dan model bisnis baru. Apple Inc mengubah distribusi musik menjadi online.
Customer and Supplier Intimacy Bagaimana cara untuk benar-benar mengenali dan memahami konsumen atau supplier merupakan masalah utama dalam bisnis yang memiliki jutaan pelanggan online atau offline. Contoh: Mandarin hotel yang merekam preferensi pelanggannya, suhu, pencahayaan, letak, dsb sehingga saat pelanggan tersebut datang kembali, kamarnya telah disetting sesuai preferens pelanggan tersebut.
Improved Decision Making Sistem informasi dan teknologi informasi memungkinkan para manajer menggunakan real data sehingga membantu mereka dalam pengambilan keputusan. Contoh: Verizon, menggunakan web-based digital dashboard untuk memberikan informasi yang tepat dan real-time berkaitan dengan keluhan pelanggan, kinerja jaringan, dan kabel yang rusak. Penggunaan sistem tsb memungkinkan manajer dengan cepat mengambil keputusan berkaitan dengan alokasi sumberdaya ke area-area yang terdampak, memberikan informasi kepada konsumen utk perbaikan, dan sebagainya.
Competitive Advantage Ketika perusahaan mampu mencapai salah satu atau lebih dari business objectives ini, kemungkinan besar perusahaan tersebut telah memiliki keunggulan dalam berkompetisi. Apple Inc., Walmart, and UPS, merupakan leader pada marketnya karena mampu menggunakan sistem informasi dengan baik.
Survival Banyak perusahaan yang mengadopsi sistem informasi dan teknologi informasi karena kebutuhan akibat perubahan dalam industrinya. Contoh: Bank.
Information System vs Information Technology Information technology (IT) consists of all the hardware and software that a firm needs to use in order to achieve its business objectives. Information system can be defined technically as a set of interrelated components that collect (or retrieve), process, store, and distribute information to support decision making and control in an organization. In
Informasi vs Data Informasi? Data? Knowledge?
Informasi vs Data
DIMENSIONS OF INFORMATION SYSTEMS
Organization
Management Substantial part of management responsibility is creative work driven by new knowledge and information. Information technology can play a powerful role in helping managers design and deliver new products and services and redirecting and redesigning their organizations
Information Technology Hardware Software Data Management Network dan Teknologi Komunikasi
IS, Sudut Pandang Bisnis Peningkatan Pendapatan Peningkatan Produktifitas Investasi pada IT Inves pada fasilitas lain
IS, Sudut Pandang Bisnis
Return dari IS
Complementary Asset
Bidang Studi Sistem Informasi