Ada 2 jenis cegukan, yaitu :

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Standar kompetensi & kompetensi dasar
Advertisements

P3K OFF. OLIVIA CHRISTINE M. OFF. RAYMOND SIAGIAN STAGE 3.
KEDARURATAN SUHU DAN KERACUNAN.
Hipertensi (Darah Tinggi)
Penyebab , Musim Hujan... banjir penyakit. Seperti flu, demam, malaria
Senam Hamil; Langkah bijak mempersiapkan persalinan
DIABETES MELLITUS DYAH UMIYARNI P, SKM, M.Si.
STROKE.
Disusun oleh: Isni Fitria (13) Qory Deswara (21)
Dr.Galuh Ramaningrum,Sp.A SMF Anak RS.Tugurejo
13 Masalah Pada Wanita Hamil Wanita hamil kerap mengalami permasalahan yang membuat mereka menderita bahkan hampir putus asa. Berikut ini beberapa beberapa.
PERAWATAN LANSIA DENGAN GASTRITIS (MAAG)
PERAWATAN LANSIA DENGAN ARTRITIS GOUT (ASAM URAT)
REMATIK Oleh : ROZILAWATI NASRIL   PRAKTEK PROFESI KEPERAWATAN GERONTIK FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS ANDALAS 2014.
PATOFISIOLOGY SEMESTER IV KE - 10.
LATIHAN FISIK PADA LANSIA
Jangan Sepelekan Rasa Haus
Masa Usia Lanjut adalah periode penutup dalam rentang hidup seseorang.
EPIDEMIOLOGI STROKE.
Hipertensi.
Tips Mencegah Timbulnya Gangguan Pencernaan
TEKNIK MENYUSUI DAN CARA PENYIMPANAN ASI
Langkah-langkah Untuk Membantu Anda Berhenti Merokok
EXERCISE PADA SUHU PANAS
DIABETES MELLITUS.
Tips dan Trik untuk Mengurangi Gangguan Kesehatan
Kelainan pada sistem saraf
Jam Biologis pada Tubuh Manusia
Stop Merokok! Banyak mantan perokok yang mula-mula tidak berhasil, tetapi mereka tetap mencoba. Beberapa hari pertama setelah berhenti merokok mungkin.
FAKULTAS KEPERAWATAN UNAND
Obat Alami untuk Gangguan Kesehatan Ringan
Asuhan Kehamilan Kebidanan
DIABETES MELITUS (DM) SYAFRIANI
Oleh : KELOMPOK C13 FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS ANDALAS 2014
TUJUAN PEMBERIAN PERTOLONGAN
MANAJEMEN TERPADU BALITA SAKIT (MTBS) LANJUTAN Riana Aini, Amd.Keb.
PATOFISIOLOGY SEMESTER IV KE - 10.
DIABETES MELLITUS “The Best Prescription is Knowledge"
Kelompok 3 PARU - PARU.
MANAJEMEN TERPADU BALITA SAKIT (MTBS) LANJUTAN.
INFEKSI AKUT KASUS OBSTETRI
KESEHATAN DAN PENYAKIT
DIABETES MELLITUS kiki hardiansyah, S.kEP,ns
DIABETES MELLITUS DYAH UMIYARNI P, SKM, M.Si.
Proses Cegukan.
PENANGANAN ANAK DENGAN DIARE
- FIRST AID - PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN
Hati (hepar) Merupakan kelenjar terbesar dalam tubuh manusia (2 kg) yang terletak di rongga perut sabelah kanan di bawah diafragma.
TUGAS MATA KULIAH DASAR BIOMEDIK 2 DOSEN PENGAMPU : DR.HANDY EKA BAYU UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH KAMPUS SINTANG FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT DISUSUN OLEH:
KEDARURATAN SUHU DAN KERACUNAN.
HIPERTENSI (TEKANAN DARAH TINGGI)
PENCEGAHAN STROKE PADA LANJUT USIA
TINJAUAN MEDIS PUASA TERHADAP BEBERAPA PENYAKIT
PERDARAHAN DAN SYOK Perdarahan : Perdarahan Nadi ( Arteri )
TUJUAN PEMBELAJARAN Jenis-jenis Pernapasan Penyakit atau Gangguan pada Sistem Pernapasan Mekanisme Pernapasan Struktur Organ Pernapasan Fase Pernapasan.
-FIRST AID- PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN dr. Margaretha.
 Menyelamatkan jiwa  Mencegah terjadinya hal yang lebih buruk pada korban.  Mempertahankan daya tahan korban sampai mendapatkan pertolongan lebih baik.
“Saatnya INDONESIA BEBAS TBC mulai dari Saya” “PEDULI TBC, INDONESIA SEHAT” Suku Dinas Kesehatan Kota Administrasi Jakarta Timur.
dr. Denny Armin Apa itu TEKANAN DARAH TINGGI? Meningkatnya tekanan darah lebih dari 140/90 dalam 2 waktu pengukuran Meningkatnya tekanan darah.
Apa itu TEKANAN DARAH TINGGI? Meningkatnya tekanan darah dalam jangka waktu lama dengan Tekanan darah ≥ 140/90 mmHg. Meningkatnya tekanan darah.
INFORMASI DASAR TBC UPT PUSKESMAS NGAWI. Penyebab Sakit TBC Tuberkulosis adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman Mycobacterium Tuberkulosis.
MENUJU HARI TUA YANG SEHAT
Materi Dasar Tentang TB
Disusun oleh: Febrisca Fitri PSIK 5B/B2 Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta.
Apakah Diabetes itu ? Diabetes merupakan keadaan yang timbul karena ketidakmampuan tubuh mengolah karbohidrat/glukosa akibat kurangnya jumlah insulin.
Transcript presentasi:

Ada 2 jenis cegukan, yaitu : Pernahkah Anda mengalami cegukan? Sungguh mengganggu bukan? Cegukan bisa terjadi pada siapa saja, tidak peduli orang tua, anak-anak semua bisa mengalami cegukan. Cegukan terjadi ketika diafragma, otot di dasar paru-paru mengalami kejang. Kekejangan itu menyebabkan pita suara menutup dengan cepat dan terdengarlah suara keras cegukan. Ada 2 jenis cegukan, yaitu : Cegukan yang bersifat ringan yang hanya berlangsung selama 1 - 2 jam saja. Penyebab paling sering pada kategori ini karena adanya regangan pada lambung. Selain itu, juga karena perubahan cuaca mendadak (misalnya dari dingin ke panas atau sebaliknya), makan tergesa-gesa, makan makanan yang terlalu panas atau dingin, meminum minuman beralkohol atau berkarbonasi, merokok terlalu banyak, atau mengalami stres. Cegukan yang bersifat tetap/permanen (persistance). Cegukan jenis ini biasanya terjadi terus-menerus, tak hanya berhari-hari tapi bisa berbulan-bulan. Cegukan jenis ini merupakan gejala adanya gangguan di otak (misalnya gejala tumor di batang otak), gejala stroke (pada penderita stroke sering timbul cegukan), infeksi di susunan saraf pusat (otak), adanya herpes di dada sehingga mengganggu saraf tepi, selain itu juga karena gangguan metabolik seperti pada penderita diabetes, atau penderita kelainan ginjal karena uremia. Juga karena gangguan elektrolit (kurang kalium), termasuk pengaruh obat-obatan seperti steroid atau obat tidur. Untuk cegukan ringan, ada beberapa kiat yang bisa dipakai, antara lain : Meminum air hangat. Tarik dan buang nafas, kemudian tampung di dalam kantong atau kertas tertutup selama kurang lebih satu menit. Hidung dan mulut masuk ke dalam kantong tersebut. Maksudnya adalah untuk menahan dan meningkatkan CO2, sebab menurunnya jumlah CO2 dalam darah bisa menyebabkan cegukan. Setelah satu menit, Anda bisa beristirahat dan kemudian mengulangnya kembali. Tidur berbaring dengan kedua lutut ditekuk ke arah perut. Lakukan beberapa saat hingga cegukan hilang. Menelan satu sendok teh gula pasir kering dapat menghentikan cegukan dalam beberapa menit. Diduga, gula dalam mulut akan mengirimkan sinyal melalui serabut syaraf yang akan mengganggu lengkung refleks cegukan. Membungkuk sampai jari tangan dapat menyentuh ibu jari kaki selama 60 menit. Peganglah lidah dengan jempol dan jari telunjuk Anda kemudian tariklah ke depan secara perlahan. Nah, jika cegukan berlangsung selama beberapa hari, langkah yang bijak yakni berkonsultasi ke dokter.