MENGENAL MICROSOFT POWERPOINT 2007 SK & KD MENGENAL MICROSOFT POWERPOINT 2007 INDIKATOR PETA KONSEP MATERI KELAS 9 LATIHAN KUNCI
SK & KD STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR Mengenal perangkat keras dan sistem yang digunakan dalam program presentasi Mengidentifikasi sistem yang digunakan beserta tata cara untuk presentasi KOMPETENSI DASAR
INDIKATOR Siswa dapat membuat tabel Siswa dapat memasukkan grafik Siswa dapat membuat diagram organisasi Siswa dapat memberi animasi dalam presentasinya.
PETA KONSEP PETA KONSEP 1.1 Membuat Tabel 1.2 Membuat Grafik 1.3 Membuat Diagram Organisasi 1.4 Menambah Animasi dalam Presentasi
1.1 Membuat Tabel MATERI Cara memasukkan tabel ada 2 cara yaitu : Klik Tab Insert lalu pilih Table. MATERI 2. Klik gambar table pada lembar kerja.
1.2 Membuat Grafik Cara Membuat Grafik: Pilih tab [Insert]. Klik [Insert Chart], akan muncul kotak dialog. Cari dan klik jenis grafik, atau klik label di sebelah kiri dari kotak dialog untuk melihat model grafik tertentu. Klik salah satu grafik untuk memilihnya. MATERI
1.3 Membuat Diagram Organisasi Cara memasukkan Grafik SmartArt: Pilih slide di mana Anda ingin memasukkan grafik [SmartArt]. Pilih tab [Insert]. Pilih perintah [SmartArt] di grup [Ilustration]. Sebuah kotak dialog akan muncul. MATERI
1.3 Membuat Diagram Organisasi Pilih kategori pada bagian kiri kotak dialog dan perhatikan [SmartArt] grafis yang muncul di tengah. Klik salah satu gambar untuk memilihnya. Sebuah versi grafis lebih besar, bersama dengan rincian teks, akan muncul di sisi kanan kotak dialog. MATERI
1.3 Membuat Diagram Organisasi Pilih Smartart bergaya Diagram Organisasi Pilih ok MATERI
1.3 Menambah animasi MATERI A. Efek Transisi Slide Efek transisi, atau yang sering disebut transisi, adalah gerakan yang Anda lihat ketika satu slide perubahan ke yang lain dalam tampilan slide. Efek transisi berbeda dari efek animasi. Istilah animasi di PowerPoint mengacu pada gerakan teks dan obyek pada slide, sementara transisi merujuk pada gerakan slide ke slide yang lain. MATERI
1.3 Menambah animasi MATERI Memasukkan Transisi ke dalam Slide: Pilih slide yang ingin Anda modifikasi. Pilih tab [Animation]. Cari [Transition to This Slide]. Secara default, [No Transition] diterapkan pada setiap slide MATERI
Berikut ini yang bukan merupakan bentuk grafik colum adalah... a. c. b. d. 2. Berikut ini yang merupakan jenis grafik adalah... a. We Chat b. Line c. Kakao Talk d. What Shap
3. SmartArt ditunjukan nomer... b. 2 c. 3 d. 4 4. Picture ditunjukan nomer... a. 2 b. 4 c. 5 d. 6 1 2 3 6 5 4
5. Berikut ini yang merupakan lambang SmartArt yaitu.... a. c. b. d. 6. Gambar disamping merupakan contoh SmartArt Graphic jenis... a. Process b. Herarchy c. Matrix d. Pyramid
7. Yang termasuk dalam illustrations adalah.... a. New Slide c. WordArt b. Shapes d. Symbol 8. Lambang di bawah ini dinamakan... a. Chart c. Text Box b. WordArt d. Symbol 9. Bentuk-bentuk dasar terdapat di... a. Picture c. Clip Art b. Shapes d. Object 10. Cara untuk menyisipkan gambar adalah klik...
Sebutkan yang termasuk dalam tab Illustrations! Jelaskan fungsi Chart! Jelaskan cara menyisipkan grafik SmartArt! Jelaskan cara membuat diagram organisasi! Sebutkan 3 jenis-jenis Chart!
Pilihan Ganda 1. A 3. C 5. C 7. B 9. B 2. B 4. D 6. B 8. B 10. A Uraian Picture,Clip Art, Photo Album,SmartArt,Chart Untuk membuat diagram organisasi Pilih slide di mana Anda ingin memasukkan grafik [SmartArt], pilih tab [Insert], pilih perintah [SmartArt] di grup [Ilustration]. Sebuah kotak dialog akan muncul Pilih kategori pada bagian kiri kotak dialog dan perhatikan [SmartArt] grafis yang muncul di tengah, klik salah satu gambar untuk memilihnya. Column, Line, Pie
YOU CAN DO IT ! CONGRATULATION !!!! KUNCI 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Try Again :p KUNCI 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10