Analisis Kesalahan Ejaan dan Kalimat pada Abstrak Skripsi

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MODEL PEMBELAJARAN TEMATIK SD KELAS I-III
Advertisements

PENGGUNAAN ASPEK BAHASA DALAM KARYA ILMIAH Language use
UNSUR PENILAIAN MAKALAH
IKA FITRIYANI, Model pembelajaran bahasa Arab dengan metode global untuk meningkatkan keterampilan membaca nyaring kelas VII A MTs Nurul Hudan.
KEGIATAN MENULIS DI PERGURUAN TINGGI
Pendahuluan Analisis Soal Analisis Perangkat Soal Validitas
PEMBELAJARAN MELAKUKAN PROSEDUR ADMINISTRASI
Matakuliah Pembelajaran
PENGANTAR STRATEGI BELAJAR MENGAJAR
PEMBELAJARAN MELAKUKAN PROSEDUR ADMINISTRASI
Pertemuan 5 EJAAN (Lanjutan).
FARIHATUL AROFAH, KEEFEKTIFAN PEMBELAJARAN MENULIS KARANGAN NARASI BERDASARKAN PENGALAMAN DENGAN PERLAKUAN TEKNIK CLUSTERING (PENGELOMPOKAN.
MASALAH DAN JUDUL PENELITIAN
ANI SETYANA DEWI, Kesalahan Berbahasa Jawa Pada Menulis Dialog Siswa Kelas XII Bahasa Di SMA 2 Rembang.
ISNAWATI MEININGRUM, FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MINAT MEMBACA BUKU REFERENSI MATA PELAJARAN IPS GEOGRAFI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 KANDANGAN.
PENGEMBANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (SIG) Rezky Amelia Trisnantoro for further detail, please visit
NAILA FAUZIYAH RAHMAH, PENINGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA DENGAN MODEL PRACTICE REHEARSAL PAIRS DALAM FORUM RESMI PADA SISWA KELAS X1 MA AL.
DENGAM MENGGUNAKAN MACROMEDIA FLASH
ARI YULIANTI, Kesalahan Ejaan Dalam Buku Teks Bahasa Jawa DAMAR (Dlancang Gladhen lan Materi Ringkes) SMA Semester Genap Kelas XI Terbitan Pinus.
ARUM WINARNI, EFEKTIVITAS PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS PORTOFOLIO DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA MAPEL EKONOMI POKOK BAHASAN.
TATAR NUR HADIAHSARI, Pengaruh Intensitas Membaca Buku Sumber Belajar Geografi Terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas XI Ilmu Sosial SMA Negeri.
Diktat Diktat adalah catatan tertulis suatu mata pelajaran yang dipersiapkan untuk mempermudah atau memperkaya materi pelajaran yang disampaikan guru dalam.
WEB SDN BOJONGSARI 04 UNTUK MEMBERIKAN IMFORMASI DAN Anggi Purnama for further detail, please visit
AYU NUGRAHANTI, Pengaruh Model Pembelajaran Aktif dengan Permainan Bola Guling terhadap Hasil Belajar Siswa Materi Larutan Penyangga dan Hidrolisis.
ARIF WIDAYANTO, PEMANFAATAN MUSEUM DIPONEGORO SEBAGAI SUMBER BELAJAR SEJARAH PADA MATERI BENTUK-BENTUK PERLAWANAN RAKYAT INDONESIA DALAM MENENTANG.
YENI AGUNG LESTARI, Pembelajaran Fisika Berbasis Inkuiri Terbimbing Pada Pokok Bahasan Hukum Newton Untuk Meningkatkan Ketrampilan Proses dan.
FLASH CHART DAYA INGAT & PRESTASI BELAJAR Oleh : Drs. Toto Narsono.
PEMAKAIAN KALIMAT.
PENGARUH Mirra Permanasari, for further detail, please visit
GALIH FRAM AJI, PENERAPAN METODE QUANTUM TEACHING DISERTAI KARTU BERGAMBAR PADA MATERI KLASIFIKASI HEWAN TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA SMP N.
Bimbingan Tugas Akhir Program (TAP) Pertemuan ke 7
Fakultas Psikologi Universitas Mercu Buana Yogyakarta 2013
Menulis karya tulis ilmiah
MODUL 7 TEKNIK PENGUTIPAN
Danang Wahyu Utomo TATA KALIMAT Danang Wahyu Utomo
TATA TULIS KARYA ILMIAH
Tanda Baca Materi 4.
Khafiizh Hastuti EJAAN Khafiizh Hastuti
SITI MURNIATI, PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA INTENSIF MENEMUKAN INFORMASI UNTUK BAHAN DISKUSI DENGAN MENGGUNAKAN TEKNIK GROUP INVESTIGATION.
Menyusun kerangka karangan
MUZAIRIN, EFEKTIVITAS CD INTERAKTIF SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN PADA POKOK BAHASAN MATERI GENETIKA DI SMAN 1 MIJEN DEMAK.
Penggunaan tanda baca.
ARLIS MURYANI, PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI DENGAN TEKNIK KATA KUNCI DAN MEDIA OBJEK LANGSUNG PADA SISWA KELAS V SD 7.
SITI RUKOIYAH, MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS VII SMP NEGERI 12 SEMARANG PADA MATERI POKOK SEGI EMPAT MELALUI METODE INKUIRI BERSIFAT.
MAFTUKHAH, Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Prestasi Belajar Geografi Siswa Kelas VIII SMP N 1 Randudongkal Kabupaten Pemalang.
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN RME BERBANTU KARTU BILANGAN ARIEF UNTUK SISWA SD KELAS I Setiani PROGRAM STUDI PENDIDIKAN.
EJAAN BAHASA INDONESIA
SURAT UNDANGAN KELAS V SEMESTER 1 SK KD TUJUAN PEMBELAJARAN MATERI.
STRATEGI PEMBELAJARAN GUIDED INQUIRY DAN DEMONSTRASI DITINJAU DARI GAYA BELAJAR SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 JATEN TAHUN PELAJARAN 2011/2012.
ADETYA SANDY, Pengaruh Penggunaan Game Make A Match Berbasis Chemo-Edutainment (CET) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kimia Materi Redoks pada.
Daftar Pustaka.
NUR KHOFIA, PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN DISKUSI KELOMPOK MENGGUNAKAN MEDIA QUESTION CARD UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR IPS PADA SISWA.
Pertemuan Kelima Materi Paragraf Pengertian & Syarat Kalimat Efektif
SITI SUSANTI, PENGARUH PENDIDIKAN SISTEM GANDA, PENGUASAAN MATA PELAJARAN PRODUKTIF ADMINISTRASI PERKANTORAN DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP.
PERANCANGAN WEBSITE E-LEARNING DAN FORUM ONLINE UNTUK Erpan Tua Tamba,
Berdasarkan hasil penelitian Susanti (2015)
PROSEDUR UMUM PEMBELAJARAN TERPADU
Kelompok 12 Sinta Dwi Lestari Iftaturrohmah
Modul Modul adalah materi pelajaran yang disusun dan disajikan secara tertulis sedemikian rupa sehingga diharapkan siswa dapat menyerap sendiri materi.
UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA
PELAKSANAAN KURIKULUM
PELAKSANAAN KURIKULUM
PEDOMAN UMUM EJAAN BAHASA INDONESIA
Tertib Menulis Bagian Karya Ilmiah
STUDI KASUS PEMBELAJARAN IPA KELAS V SD
Pertemuan 5 EJAAN (Lanjutan).
Eyd.
Lia Gatra Hanafiani Elis Agustini. CS Oman Sahroni Lia Gatra Hanafiani Elis Agustini. CS Oman Sahroni
Materi bahasa indonesia Pertemuan kedua Di kelas 8 b.
Pengaruh Penggunaan Pendekatan Saintifik terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Materi Hidrolisis Garam Pengaruh Penggunaan Pendekatan Saintifik terhadap Hasil.
Transcript presentasi:

Analisis Kesalahan Ejaan dan Kalimat pada Abstrak Skripsi Siti Hariyani 1513024017 Pendidikan Biologi Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Lampung

Data 1 Seharusnya pada kata yang di garis bawahi dituliskan dalam huruf kapital karena menyatakan nama suatu geografi. Penulisannya menjadi “Kabupaten Pesisir Barat”. Kemudian

Pada gambar, penggunaan kata terkait kurang tepat dalam kalimat tersebut seharusnya digantikan dengan kata setempat namun sudah diwakili setelah kata masyarakat jadi lebih baik digunakan sekali saja. Kalimatnya berubah seperti berikut: “Semua objek wisata itu harus ditunjang oleh infrastruktur dari pemerintah dan masyarakat setempat misalnya, objek wisata laut, surfing, spot snorkling, jungle, bat cave, diving, dan penginapan.”

Pada gambar ketiga kata sehingga pada awal kalimat tidak tepat karena kata sehingga termasuk ke dalam kata penghubung untuk menandai akibat. Kemudian kata hanya tinggal dalam kalimat tersebut seharusnya diganti menjadi dapat dengan. Kalimatnya akan berubah seperti berikut: “Jadi, apabila ingin mengetahui informasi objek wisata yang ada di Kabupaten Pesisir Barat dapat dengan membuka sistem tersebut melalui internet.”

Data 2 Penggunaan kata diberikan dan pemberian yang terkesan berulang-ulang membuat kalimat tersebut menjadi kurang efektif, seharusnya kata pemberian diganti dengan kata berupa. Kalimatnya akan berubah menjadi “Untuk itu perlu diberikan satu alternatif berupa metode pembelajaran, salah satunya dengan menggunakan metode Discovery.”

Penggunaan kata dan yang lebih dari sekali dalam kalimat tersebut tidak efektif. Kalimatnya akan berubah menjadi: “Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh yang lebih tinggi antara siswa yang menggunakan metode Discovery dengan metode diskusi terhadap penguasaan materi pokok Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan oleh siswa kelas XII.”

Penggunaan tanda baca koma (,) diantara kata tersebut dan kemudian harus digunakan pada anak kalimat yang mendahului induk kalimat. Kalimatnya menjadi: “Nilai pretes, postes, dan N-Gain tersebut, kemudian dianalisis dengan uji t pada taraf kepercayaan 5% menggunakan software SPSS versi15.”