PENGEMBANGAN METODOLOGI UNTUK IDENTIFIKASI TINGKAT DEGRADASI LAHAN DI LAHAN KERING MENDUKUNG PENDAYAGUNAAN LAHAN TERLANTAR UNTUK KEPERLUAN PERTANIAN PROF.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
RANCANGAN PENELITIAN / RESEARCH DESIGN AN OVERVIEW
Advertisements

SURVEI TANAH Dosen : Y. Morsa Said.
Penelitian Mencari sesuatu Sistematik Teratur dan tertib Metodologi Penelitian.
STATISTIKA MULTIVARIAT MANOVA
Konservasi tanah dan air
Pertemuan IX.
ASSALAMUALAIKUM WR.WB.
Dasar Pengelolaan Sampah Kota
HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DASAR TENTANG LINGKUNGAN HIDUP DENGAN SIKAP KRITIS TERHADAP ISU-ISU LINGKUNGAN VERAWATI WIKUNA
ON FARM RESEARCH (OFR).
SURVEI TANAH (Pertemuan ke 13)
PERMASALAHAN KOTA.
MULTIVARIATE ANALYSIS
PERUSAKAN TANAH OLEH: MANGAPUL P.TAMBUNAN DEPARTEMEN GEOGRAFI FMIPA-UI.
PROPOSAL PENELITIAN KIMIA
GEO-BIO-FISIK WILAYAH
PENGELOLAAN KESUBURAN TANAH SULFAT MASAM
PEWILAYAHAN Pewilayahan atau regionalisasi merupakan proses penentuan batas daerah. Bentuk yang dihasilkan dalam pewilayahan sangat tergantung pada maksud.
PRINSIP EVALUASI LAHAN
Statistics for Research in Ecology
PERTEMUAN 1 DOSEN: Hardini Novianti, M.T.
Aspek Teknis dan Teknologis
EVALUASI LAHAN KESESUAIAN LAHAN
MODUL 15 ANALISIS DISKRIMINAN indeopendennya) ANALISIS DATA Pengantar:
Komunikasi dan Penyuluhan Agribisnis ( )
TEKNIK PENGUMPULAN DATA Penelitian Kuantitatif
METODOLOGI PENELITIAN
PENYUSUNAN REKOMENDASI PENGELOLAAN LAHAN YANG OPTIMAL BERDASARKAN KARAKTERISTIK LAHAN UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS PADI (>20%) DI SENTRA PRODUKSI BERAS.
UNTUK MENDUKUNG PENGEMBANGAN PERTANIAN BERKELANJUTAN
UJI DMRT Oleh: Afita Ismawati ( / Kelas F)
Analisis Korelasi dan Regresi
Pengendalian Sedimen dan Erosi
STK511 Dr. Ir. Rahmat Kurnia, M.Si.
PELINGKUPAN OLEH: MUCHSIN RIVIWANTO,SKM,M.Si
RANCANGAN PERCOBAAN ACAK KELOMPOK
`DASAR AGROTEKNOLOGI` Dr. Ir. F. DIDIET HERU SWASONO, M.P.
Teknik Analisis Data Klasifikasi penggunaan lahan dilakukan melalui klasifikasi visual dengan delineasi layar (on-screen digitizing). Penetapan penciri.
Pekerjaan Yang Telah Dilakukan
Inventori dan pemetaan informasi guna lahan
RISET INSENTIF KNRT 2010 PENGEMBANGAN SOIL CONDITIONER BERBASIS BAHAN ALAMI UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS PERTANIAN LAHAN KERING BERKELANJUTAN Prof.
TEKNIK PENENTUAN SAMPEL
`DASAR AGROTEKNOLOGI` Dr. Ir. F. DIDIET HERU SWASONO, M.P.
Elevasi (M Dpl) 22% 99% 208% 295% 96% Kemiringan Lereng (%) 2793% 235%
Kadar pati umur 9 bulan (t/ha)
Metodologi AMDAL Penapisan Pelingkupan Kerangka Acuan
Alasan Guru tidak melakukan penelitian
Tugas Pengganti Kuliah ke 5
Pengujian Karakteristik Lahan Hasil Pengamatan di Lapang
Menurut Direktorat Jenderal Perikanan Departemen Pertanian (1981)
Pembahasan Mengenai Dampak Lingkungan (Bagian II)
pH-H2O 38% 276% 822% 64% C-org (%) 131% 511% 158% 480% Ntotal 123%
METODE PENELITIAN Waktu penelitian dari bulan Juli 2010 sampai bulan November Lokasi penelitian adalah lahan kering terdegradasi di Kabupaten Bogor.
METODOLOGI PENELITIAN Dr. Denny Ardyanto, Ir. MS FKM UNAIR
D0124 Statistika Industri Pertemuan 21 dan 22
MATA KULIAH metodelogi penelitian & Teknik presentasi
ANALYSIS OF VARIANCE (ANOVA).
PRAKTIKUM I PENDAHULUAN
Latarbelakang Masalah
Pertemuan IX Populasi dan Sampel.
TINJAUAN UMUM DATA DAN STATISTIKA
TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA
Kesuburan Tanah Dan Pemupukan
Klasifikasi Potensi Energi Panas Bumi di Indonesia
PROGRAM IPTEKS BAGI MASYARAKAT (IbM)
Metode Penelitian Kuliah ke-6 Dr. Gatot Sugeng Purwono, M.S.
Pertemuan VI Populasi dan Sampel.
Penelitian Pendahuluan Pembatasan Penelitian Dimensi Penelitian
MATA KULIAH : METODE PENELITIAN
MANAJEMEN SARANA DAN PRASARANA
PENDEKATAN SURVEI TANAH PARAMETRIK DAN PEDAGOGIK
Transcript presentasi:

PENGEMBANGAN METODOLOGI UNTUK IDENTIFIKASI TINGKAT DEGRADASI LAHAN DI LAHAN KERING MENDUKUNG PENDAYAGUNAAN LAHAN TERLANTAR UNTUK KEPERLUAN PERTANIAN PROF. DR. IR. SANTUN R.P. SITORUS DR. IR. OTENG HARIDJAJA DR. IR. ASDAR ISWATI IR. DYAH R. PANUJU, M.Si.

Pendahuluan Degradasi lahan merupakan masalah serius pada lahan pertanian di lahan kering. Ciri lahan terdegradasi adalah kualitas fisik dan kimia tanah menurun. Luas dan penyebaran lahan terdegradasi perlu diinventarisasi dan dievaluasi secara baku sehingga pendayagunaannya untuk pertanian dan keperluan lain optimum. Namun sampai saat ini belum ada metode yang baku untuk inventarisasi lahan terdegradasi.

Tujuan menghasilkan kriteria untuk tiap variabel penentu tingkat degradasi lahan di lahan kering pada skala tinjau dan semi-detil, menghasilkan klasifikasi tingkat degradasi lahan di lahan kering pada skala tinjau dan semi-detil.

Lingkup Kegiatan Menyusun metode identifikasi (termasuk kriteria dan klasifikasi) berbagai tingkat degradasi lahan di lahan kering. Menentukan satuan lahan menurut tingkat kekritisan sebagai unit penelitian di lokasi penelitian Pengumpulan data karakteristik lahan, sifat fisik dan kimia tanah pada tiap satuan lahan menurut tingkat kekritisan lahan yaitu sangat kritis, kritis, agak kritis, potensial kritis dan tidak kritis.

Lingkup Kegiatan Melakukan klasifikasi tingkat degradasi lahan dengan menggunakan analisis gerombol (Cluster analysis) berdasarkan berbagai karakteristik fisik dan kimia yang diamati di lapang. Mengidentifikasi faktor penciri yang membedakan berbagai tingkat degradasi lahan dengan menggunakan analisis diskriminan (Discriminant function analysis) Mengidentifikasi tingkat keragaman kelas homogen dengan identifikasi koefisien keragaman Menguji coba konsep identifikasi lahan terdegradasi berdasarkan kriteria hasil kegiatan pada butir 4 dan 5.