ASSALAMU’ALAIKUM WR. WB.
FUNGSI BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA ILMU PENGETAHUAN, TEKNOLOGI DAN SENI Kelompok 3 SI – A Lia Hasanah (125150400111003) Krisdhamara W. P. (125150400111015) Diannisa Hakim (125150400111023) Putri Mutiara Tungga (125150400111029)
Apa ya, fungsi bahasa Indonesia sebagai bahasa ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni ( IPTEKS)
Fungsinya A. Sebagai Bahasa Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Bahasa Indonesia memberikan informasi tentang perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi A. Sebagai Bahasa Seni Dalam dunia seni, bahasa Indonesia bisa digunakan untuk mengungkapkan perasan melalui media seni
Sebagai bahasa IPTEK bahasa Indonesia harus memberikan ciri-ciri bahasa keilmuan. Bersifat reproduktif Langsung ke sasaran (straitforward) Gaya berbahasa lugas Tidak bersifat emotif Tidak bersifat afektif Menggunakan istilah keilmuan yang sah berdasarkan bidang ilmunya Menggunakan penalaran yang logis dan runtut
Penyesuaian bahasa (menjadikan kata serapan) CONTOH PENGGUNAAN BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI Mailing list Penyesuaian bahasa (menjadikan kata serapan) Penyiar berita di TV
CONTOH PENGGUNAAN BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA SENI mewariskan budaya Indonesia kepada keturunannya menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar
ANDA INGIN BERTANYA, KAMI DISKUSIKAN DULU....
Terima Kasih Atas Perhatian Anda