Bab VI. Teknologi Informasi Lecture Note: Trisnadi Wijaya, SE, S.Kom
Teknologi Informasi Teknologi informasi dalam sistem informasi berbasis komputer meliputi : Hardware Software Manajemen sumber daya data Teknologi jaringan telekomunikasi
1. Hardware Jenis sistem komputer dapat dibagi menjadi 3, yaitu : Sistem mikrokomputer Sistem skala menengah Sistem mainframe
Sistem Mikrokomputer Mikrokomputer = PC Komputer jaringan (network computer / NC) adalah kategori mikrokomputer yang didesain untuk digunakan dengan internet dan intranet korporat oleh staf yang memiliki kemampuan komputer khusus.
Mikrokomputer
Terminal Komputer Terminal bisu (dumb terminals) Terminal cerdas (intelligent terminals) Terminal jaringan (network terminal)
Sistem Skala Menengah Sistem skala menengah (midrange system) adalah server jaringan yang tinggi dan server jenis lainnya yang dapat memproses banyak aplikasi bisnis.
Sistem Mainframe Sistem mainframe (mainframe system) merupakan sistem komputer yang besar, cepat, dan berdaya tinggi.
Sistem Superkomputer Kategori sistem komputer yang berdaya sangat tinggi yang secara khusus di desain untuk aplikasi ilmiah, teknik, dan bisnis yang memerlukan komputasi numerik yang besar dengan kecepatan tinggi.
Periferal Komputer
2. Software Terbagi atas: Software aplikasi Software sistem
Software Aplikasi Umum Program yang melakukan pekerjaan pemrosesan informasi umum bagi para pemakai akhir. Contohnya: word processing, spreadsheet, DBMS, desain grafis.
Software Aplikasi Khusus Contohnya software aplikasi bisnis: CRM (Customer Relationship Management), ERP (Enterprise Resource Planning), SCM (Supply Chain Management),e-commerce.
Sistem Operasi
Sistem Operasi
Deptno Dname Disc Dmgr Empno Ename Etitle Esalary Tabel Karyawan Tabel Departemen