PERKEMBANGAN HARDWARE KOMPUTER
DI SUSUN OLEH : DIGDO MUSTOFO (A410090164) FEBRILIA ANJARSARI SITI ROHKHANA (A410090173) WENING ANDAYANI (A410090176)
PERKEMBANGAN HARDWARE KOMPUTER KOMPONEN – KOMPONEN KOMPUTER PENGERTIAN HARDWARE KOMPUTER PERKEMBANGAN KOMPONEN SYSTEM UNIT KOMPUTER PERKEMBANGAN KOMPONEN STORAGE DEVICE KOMPUTER PERKEMBANGAN KOMPONEN OUTPUT DEVICE KOMPUTER PERKEMBANGAN COMMUNICATION DEVICE KOMPUTER
PENGERTIAN HARDWARE KOMPUTER Alat yang digunakan untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. E MENU
KOMPONEN-KOMPONEN KOMPUTER 1. Input Device, merupakan komponen hardware yang mengijinkan pengguna untuk memasukkan data atau instruksi kedalam komputer. 2. Output Device, merupakan peralatan yang memproses data dan menghasilkan teks, grafik, audio,. 3. Storage Device, merupakan materi fisik tempat komputer menyimpan data, instruksi dan informasi. 4. System Unit, merupakan kotak yang berisi komponen elektronik dari komputer yang digunakan untuk memproses data. 5. Communication Device, merupakan hardware yang mampu mentransmisi data, instruksi dan informasi antar alat pengirim dan penerima. MENU
PERKEMBANGAN HARDWARE KOMPUTER 1. Keyboard, merupakan peralatan input yang berisi tombol yang user tekan untuk memasukkan data kedalam komputer. 2. Pointing device Mouse Trackball Pointing stick Touchpad Joystick Lightin pen Stylus pen 3. Voice input: proses untuk memasukkan data dengan cara berbicara melalui input khusus untuk suara.
4. Input gambar 5. Input video Digital camera Optical character recognition Optical mark recognitif Scanner Barcode reader MICR reader 5. Input video PC Video camera Video telepone call Video conference
6. Inovasi teknologi input Point of sales terminal Authomatic teller machine Smart dispay Biometric input Input untuk orang tuna netra MENU
MACAM-MACAM PERALATAN OUTPUT DEVICE : Printer :merupakan hardcopy device sebagai alat untuk mencetak gambar maupun tulisanpada media kertas. Monitor : merupakan soft copy deviceberupa sinyal elektronik gambar yang tampil di layar monitor. Speaker : output device yang mengeluarkan informasi melalui suara Headphone : fungsinya sama seperti speaker yaitu mengekuarkan suara namun kapasitasnya lebih kecil yang di pasangkan pada kedua telinga. Inovasi teknologi output PERKEMBANGAN KOMPONEN OUTPUT DEVICE KOMPUTER MENU
Perkembangan komponen storage device komputer Primer Sekunder MENU
Perkembangan komponen system unit komputer Motherboard :main circuit board dari sistem unit terdiri dari prosesor slot, memory slot dan expansion slot. Prosesor : komponen yang berfungsi untuk mengartikan dan melakukan instruksi dasar operasi sebuah komputer. MENU
Peralatan communication devive: Modem: alat yang mengubah sinyal agar dapat melakukan trasnmisi data informasi melalui jaringan telepon. 2. Wireles acces point: peralatan komunikasi yang mengijinkan komputer dan peralatan untuk mentransel data secara nirkabel diantara peralatan/ komputer itu sendiri atau ke jaringan kabel.
TERIMA KASIH