BAHAN AJAR Mata Pelajaran : Teknologi Informasi & Komunikasi Kelas / Semester : IX / 2 Alokasi Waktu : 2 Jam Pelajaran Standar Kompetensi : Menggunakan.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MENGGUNAKAN INTERNET UNTUK KEPERLUAN INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Advertisements

Membuat dan Menggunakan Surat Elektronik YAHOO! Mail
APA ITU INTERNET? Internet (Interconnected-Network) adalah sebutan untuk sekumpulan jaringan komputer yang menghubungkan situs akademik, pemerintahan,
SMK FARMASI BINA FARMA MADIUN
On-Line Pendataan Keluarga.
Apa itu Web Browser ? Web Browser adalah suatu software yang digunakan untuk mencari alamat suatu web site yang terdapat pada jaringan Internet Web Browser.
MESIN PENCARI (SEARCH ENGINE)
MENGGUNAKAN INTERNET UNTUK KEPERLUAN INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Teknologi Informasi Komputer SMPN 10 Yogyakarta
INTERNET & INTRANET.
INTERNET.
AKSES INTERNET KELAS 9 SEMESTER 2.
SELFISTA MARIA ERLANDITA Kelas : IX-4 MERANGKUM BAB 2 .
LAYANAN INTERNET.
Internet vs World Wide Web
IN ANITA BUDI HASTUTI, S.KOM Next Back Home REFERENSI Standard Kompetensi Standard Kompetensi Dasar Kompetensi Dasar Indikator Tujuan Pembelajaran Uraian.
Internet dan Aplikasi SI berbasis Web. Internet Internet adalah sekumpulan komputer atau server yang saling terhubung satu sama lain melalui erbagai macam.
Internet sebagai sumber informasi
PalComTech. WORLD WIDE WEB (WWW), Adalah sarana internet yang menampilkan tampilan berupa gabungan teks, grafis, suara bahkan video yang bersifat interaktif.
Apa itu Web Browser ? Web Browser adalah suatu software yang digunakan untuk mencari alamat suatu web site yang terdapat pada jaringan Internet Web Browser.
BROWSER DAN SEARCH ENGINE
I Ketut Resika Arthana, A.Md SMA Negeri 8 Denpasar
Materi MP. TIK MTs Kelas IX
Kelas IX Semester Genap
PEMROGRAMAN WEB DENGAN HTML & php frame work (code igniter)
Pengantar Teknologi Komputer & Informatika
 HTML merupakan bahasa paling standard yang digunakan untuk membuat suatu website  HTML Singkatan dari H yper T ext M arkup L anguage  HTML bukanlah.
Internet PENGANTAR INTERNET
INTERNET & INTRANET.
Pelatihan Aplikasi Internet Universitas Muhammadiyah Malang.
ISTILAH – ISTILAH DALAM iNTERNET
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas IX
APLIKASI INTERNET Disampaikan dalam Pelatihan Komputer Jaringan Internet SD/SLTP/SMU/SMK se DIY Yogyakarta, Juni 2004 Kerjasama JIS-DIY dengan.
BAB 5 Mengakses Internet.
Overview Teknologi Internet
INTERNET DAN SISTEM KONEKSI
Teknologi Informasi Komputer SMPN 10 Yogyakarta
Interconnection Networking
Pertemuan 3 Khairul Anwar Hafizd
INTERNET.
Teknologi Informasi & Komunikasi Kelas XI
PENGENALAN INTERNET INTERNET
Teknologi Informasi dan Komunikasi Kelas IX
INTERNET ( Interconnected Network )
Erizal, S.Si, M.Kom Internet dan Web Erizal, S.Si, M.Kom
Internet (Part 2) Hendra Putra, S.Kom, M.Kom.
MENGOPERASIKAN WEB DESIGN
MENJALANKAN WEB BROWSER
MENGOPERASIKAN WEB DESIGN
PENGENALAN INTERNET.
Mengakses Informasi Melalui Internet
Bab 1 Internet dan Intranet.
Bab 1 Internet dan Intranet.
BAHAN AJAR Mata Pelajaran : Teknologi Informasi & Komunikasi Kelas / Semester : IX / 2 Alokasi Waktu : 2 Jam Pelajaran Standar Kompetensi : Menggunakan.
AKSES INTERNET By ; ‘’MUHAMAD HUMAIDY ‘’.
OLEH : ASEP SUHENDI PENGENALAN INTERNET OLEH : ASEP SUHENDI
AKSES INTERNET.
Disusun oleh: Karyadi Wikantoro, SPd SMA Negeri 1 Kayen
BERKENALAN DENGAN HTML (PENGAYAAN)
Matakuliah : Jaringan Komputer 2 Versi Materi Web Server Penyaji
BROWSE dan .
Standar Kompetensi 2 Menggunakan Internet Untuk Memperoleh Informasi
Kegiatan Pembelajaran Kelas / Semester :XI - Semester 1 Standar Kompetensi :1. Menggunakan internet untuk keperluan informasi.
Internet dan Web Erizal, S.Si, M.Kom.
REVIEW MATERI SEMESTER GANJIL
PEMANFAATAN INTERNET DALAM PEMBELAJARAN. PEMANFAATAN INTERNET DALAM PEMBELAJARAN.
Pengantar Teknologi Komputer & Informatika
Apa itu Web Browser ? Web Browser adalah suatu software yang digunakan untuk mencari alamat suatu web site yang terdapat pada jaringan Internet Web Browser.
Apa itu Web Browser ? Web Browser adalah suatu software yang digunakan untuk mencari alamat suatu web site yang terdapat pada jaringan Internet Web Browser.
Pertemuan 12 Web browser.
Transcript presentasi:

BAHAN AJAR Mata Pelajaran : Teknologi Informasi & Komunikasi Kelas / Semester : IX / 2 Alokasi Waktu : 2 Jam Pelajaran Standar Kompetensi : Menggunakan Internet untuk memperoleh informasi Kompetensi Dasar : Mendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur Indikator : Mengidentifikasi perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet Menggunakan perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet Mengidentifikasi nama domain internet Melakukan akses situs internet dengan mengetikkan nama domain pada address bar

Perangkat lunak yang digunakan untuk mengakses internet : Internet Explorer Netscape Navigator Mozilla Firefox Opera Outlook Express Cute FTP, Go!Zilla dan WSFTP mIRC, Yahoo Messenger atau ICQ Bahan Ajar

Penulisan Alamat Website & Nama Domain Alamat Website adalah alamat yang digunakan oleh Organisasi, Lembaga ataupun Perusahaan pemilik website tersebut, dan biasanya alamat website ada hubungannya dengan pemiliknya. Selain itu sebagian nama website diberi nama sesuai dengan tujuan atau informasi yang ditampilkan di website tersebut. Alamat website merupakan kombinasi dari protokol yang digunakan, nama host dan nama domain. Contohnya : Nama Domain adalah abjad yang ditambahkan setelah nama website. Nama domain dapat terdiri dari perusahaan atau nama website beserta kode-kode yang menjelaskan asal dan bentuk organisasi dari pemilik website tersebut. Selain itu kita juga dapat melihat nama direktori dan nama file dari halaman web di address bar. Contohnya : Bahan Ajar

TERIMA KASIH Semoga dapat dipahami Bahan Ajar