REKAM MEDIS KAITANNYA DENGAN MANAJEMEN INFORMASI KESEHATAN (MIK)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PENGELOLAAN PERBEKALAN FARMASI
Advertisements

Manajemen Proyek PL wahyudin
TUGAS PBD 1 KELOMPOK : NO NAME.
Elis Dewi Novianti, AMd.Keb
PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER UNIVERSITAS JAMBI 2008
Penerapan Telemedicine:Meningkatkan Ketersediaan Layanan Pemerintahan
Sistem Pelayaan Kesehatan
REKAM MEDIS Dr. Fairuz Quzwain, SpPA, M.Kes
Pertemuan ke-11 Manajemen Unit Kerja MIK :
Tondi Hasan, S.Sos.  Antara Kepentingan pasien sebagai perorangan dengan kepentingan pasien- pasien sebagai kelompok.
MANAJEMEN KOMUNIKASI DAN INFORMASI ( MKI )
SYARIFAH HALIMATU SAKDIAH PENGERTIAN SEJARAH REKAM MEDIS.
Rekam Medik DEFINISI ISI RM RM BERMUTU MANFAAT KEPEMILIKAN
SIKLUS MANAJEMEN DATA KESEHATAN
PENGUMPULAN DATA DI SARANA PELAYANAN KESEHATAN
Sistem Informasi Kesehatan Daerah dan Puskesmas
TINJAUAN HUKUM ATAS BERKAS REKAM MEDIS (Medical Record) Husen Kerbala, SH,CN Referensi : Permenkes No. 269/Menkes/Per/III/2008 tgl 12 Maret 2008.
HAK DAN KEWAJIBAN PASIEN
SUMBER DATA SISTEM INFORMASI KESEHATAN NASIONAL
REVIEW REKAM MEDIS - RS.
DOKUMENTASI KLINIS dan REKAM KESEHATAN
MANAJEMEN DATA KESEHATAN
STANDARISASI DATA KESEHATAN
DOKUMENTASI UNTUK LAPORAN STATISTIK DAN KESEHATAN MASYARAKAT
PERANAN TEKNOLOGI INFORMASI DALAM MANAJEMEN DATA KESEHATAN
Materi 2 Mata Kuliah Bioinformatika Smt 7 -MIK
Beta Ahlam Gizela dr., Sp.F, DFM
REKAM MEDIS ELECTRONIK
PRINSIP DAN FUNGSI DOKUMEN REKAM KESEHATAN
MANAJEMEN INFORMASI DATA DASAR PELAYANAN KESEHATAN
FUNGSI DAN MANFAAT REKAM KESEHATAN
GAMBARAN UMUM SISTEM INFORMASI dan TEKNOLOGI INFORMASI
PENCATATAN DAN PELAYANAN
INDEKS TINDAKAN, KEMATIAN DAN DOKTER PERTEMUAN 4 LILY WIDJAYA, SKM,MM
PROBLEM ORIENTED MEDICAL RECORD
MANAJEMEN KASUS HIV dan AIDS
REKAM KEDIS Darmawan MUB, S.Kom, SKM.
JAMINAN KESEHATAN NASIONAL PERTEMUAN 8
PENGANTAR SISTEM INFORMASI KESEHATAN
Materi (11) MK SIK Kesmas-smt 3
SISTEM INFORMASI KESEHATAN II 14 KALI PERTEMUAN YATI MARYATI, SKM
Oleh : Dony Setiawan HP, S.Kep.,Ns.,MM. Latar Belakang  Penyelenggaraan rekam medis adalah kewajiban bagi setiap dokter yang menjalankan praktik kedokteran.
MANAJEMEN INFORMASI DAN REKAM MEDIK (MIRM)
Rahasia Kedokteran (Permenkes No.36/2012)
MANAJEMEN INFORMASI DAN REKAM MEDIS (MIRM)
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN PSIKIATRI
MANAJEMEN INFORMASI DAN REKAM MEDIK (MIRM)
MANAJEMEN KOMUNIKASI DAN EDUKASI (MKE )
MANAJEMEN DATA KLINIS Materi 4 MK Mandatkes.
Beta Ahlam Gizela dr., Sp.F, DFM
STANDARKETERANGANELEMENTELUSURSTATUS ADA/BELUM TL/PICTARGET WAKTU ARK. 1  Rumah sakit menetapkan regulasi tentang penerimaan pasien  Ada regulasi untuk.
SISTEM INFORMASI DI INDONESIA
Materi (11) MK SIK Kesmas-smt 3
Manajemen Informasi & Rekam Medis RSUD dr. M. Yunus Bengkulu.
SISTEM INFORMASI MANAJEMEN RUMAH SAKIT (SIMRS)
PENGUMPULAN DATA DI SARANA PELAYANAN KESEHATAN
INDEKS TINDAKAN, KEMATIAN DAN DOKTER PERTEMUAN 4 LILY WIDJAYA, SKM,MM
MANAJEMEN DATA KESEHATAN
Materi Manajemen Data Kesehatan S1 Kesehatan Masyarakat
Djoti Atmodjo. Standar Akreditasi Rumah Sakit 2 I. Kelompok Standar Pelayanan Berfokus pada Pasien Bab 1. Akses ke Pelayanan dan Kontinuitas Pelayanan.
GAMBARAN UMUM Untuk mencapai misi dan memenuhi kebutuhan pasien, suatu rumah sakit membutuhkan orang-orang yang terampil dan memenuhi kualifikasi staf.
Rekam Medis dalam Asuhan Klien. Pengembangan Pelayanan RM dibagi menjadi 5 (lima) tingkatan (level) sebagai berikut : 1.Penyelenggaraan rekam medis secara.
INFRASTRUKTUR INFORMASI KESEHATAN
PENGUMPULAN DATA DI SARANA PELAYANAN KESEHATAN
SIKLUS MANAJEMEN DATA KESEHATAN
Materi Manajemen Data Kesehatan S1 Kesehatan Masyarakat
Sesi 2: Cakupan Informasi Kesehatan
MANAJEMEN DATA KLINIS Materi 4 MK Mandatkes.
MANAJEMEN DATA KLINIS Materi 3 MK Mandatkes.
Kewajiban Rumah Sakit Dan Kewajiban Pasien
Transcript presentasi:

REKAM MEDIS KAITANNYA DENGAN MANAJEMEN INFORMASI KESEHATAN (MIK) Dr.Fairuz, SpPA

Rekam medis merupakan salah satu bukti tertulis tentang proses pelayanan yang diberikan oleh dokter. Di dalam rekam medis berisi data klinis pasien selama proses diagnosis dan pengobatan (treatment). Oleh karena itu setiap kegiatan pelayanan medis harus mempunyai rekam medis yang lengkap dan akurat untuk setiap pasien Setiap dokter dan dokter gigi wajib mengisi rekam medis dengan benar, lengkap dan tepat waktu.

Dengan berkembangnya evidence based medicine dimana pelayanan medis yang berbasis data sangatlah diperlukan maka data dan informasi pelayanan medis yang berkualitas terintegrasi dengan baik dan benar sumber utamanya adalah data klinis dari rekam medis.

Data klinis yang bersumber dari rekam medis semakin penting dengan berkembangnya rekam medis elektronik, dimana setiap entry data secara langsung menjadi masukan (input) dari sistem/manajemen informasi kesehatan.

Manajemen informasi kesehatan adalah pengelolaan yang memfokuskan kegiatannya pada pelayanan kesehatan dan sumber informasi pelayanan kesehatan dengan menjabarkan sifat alami data, struktur dan menerjemahkannya ke berbagai bentuk informasi demi kemajuan kesehatan dan pelayanan kesehatan perorangan, pasien dan masyarakat.

Penanggung jawab manajemen informasi kesehatan berkewajiban untuk mengumpulkan, mengintegrasikan dan menganalisis data pelayanan kesehatan primer dan sekunder, mendesiminasi informasi, menata sumber informasi bagi kepentingan penelitian, pendidikan, perencanaan dan evaluasi pelayanan kesehatan secara komprehensif dan terintegrasi.

Agar data di rekam medis dapat memenuhi permintaan informasi diperlukan standar universal yang meliputi : a. Struktur dan isi rekam medis b. keseragaman dalam penggunaan simbol, tanda, istilah, singkatan dan ICD c. kerahasiaan dan keamanan data.

Rekam medis sangat terkait dengan manajemen informasi kesehatan karena data-data di rekam medis dapat dipergunakan sebagai : a. alat komunikasi (informasi) dan dasar pengobatan bagi dokter, dokter gigi dalam memberikan pelayanan medis. b. Masukan untuk menyusun laporan epidemiologi penyakit dan demografi (data sosial pasien) serta sistem informasi manajemen rumah sakit

d. Bahan untuk statistik kesehatan c. Masukan untuk menghitung biaya pelayanan d. Bahan untuk statistik kesehatan e. Sebagai bahan/pendidikan dan penelitian data.

REFERENSI Manual Rekam Medis, Indonesian Medical Council. 2006