Sejarah Perkembangan Komputer Generasi ketiga

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PENGERTIAN KOMPUTER Modul 1 I-1 1. PENGERTIAN DASAR
Advertisements

PERTEMUAN PERTAMA OLEH MUH. ARY AZALI. Sejarah Komputer Sejak dahulu, proses pengolahan data telah dilakukan oleh manusia. Manusia juga menemukan alat-alat.
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
IT Pengantar komputer 1 & Praktikum** 2-SKS Sejarah Komputer.
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER Semangat Memperhatikan
Ciri-ciri Perkembangan Komputer dari Setiap Generasi
OLEH : Kelompok 8 1. ALFADHIL PRAYUDHA 2. MURNIATI SAFITRI 3. RINA JUMIRTA 4. ROMARIO A A ANAYOAN.
MENGENAL DUNIA KOMPUTER
1. Ciri Komputer Generasi Pertama
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
SEJARAH KOMPUTER ABACUS awal mula mesin komputasi.
MENGENAL DUNIA KOMPUTER
KOMPUTER, SEJARAH & PERKEMBANGANNYA
DEFINISI KOMPUTER COMPUTARE TO COMPUTE menghitung KOMPUTER adalah :
KOMPUTER DAN JARINGAN DASAR
KELOMPOK 1 ADINDA FATMAWATI ANILSA AYU UTAMI APRILIANTRI HILYAH IRSALINA RIZKI DUINUGRAHA YULI YUDYASTUTI.
Computare (Latin) to compute menghitung
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
PERKEMBANGAN KOMPUTER
Sejarah Komputer PENDAHULUAN
Pemanfaatan Komputer dalam Pendidikan (Pengertian & Sejarah)
Daniar Wikan Setyanto, M.SN
Introduction Aplikasi Komputer Chapter 1 SY. Yuliani.
komputer to compute menghitung
Computare (Latin) to compute menghitung
Generasi Komputer Komputer Generasi Pertama ( ) Ciri-ciri :
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER
computare to compute menghitung
PENGENALAN TEKNOLOGI INFORMASI (PTI)
Dasar Komputer dan Internet
PLEASE WAIT... الحاسبا العربى مدرس : احمد مكى حسن.
TEKNOLOGI DIGITAL Drs. Asrizal. M.Si
KOMPUTER By: DURINTA PUSPASARI.
Oleh : Devie Rosa Anamisa
Perkembangan Komputer
………. SEJARAH KOMPUTER DEFINISI GAMBAR
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
KOMPUTER DAN MASYARAKAT
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI
Mengoperasikan Sistem Operasi Berbasis Teks
ORGANISASI & ARSITEKTUR KOMPUTER
Materi2.
Pertemuan 2 Pengenalan Organisasi Komputer
Teknologi Informasi Pendidikan Luar Sekolah
KOMPUTER DAN MASYARAKAT
SEJARAH KOMPUTER ABACUS awal mula mesin komputasi.
Sejarah Komputer Yanuar rizal A, S.Kom.
MENGENAL DUNIA KOMPUTER
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER
PERKEMBANGAN TEKNOLOGI KOMPUTER
Pengantar Ilmu Komputer
Khoiriyatul Mukhfiyah
DASAR KOMPUTER DAN PEMPROGRAMAN
Computare (Latin) to compute menghitung
MENGENAL DUNIA KOMPUTER
Computare (Latin) to compute menghitung
MENGENAL DUNIA KOMPUTER
ARSITEKTUR KOMPUTER Pengantar Arsitektur Komputer
Konsep Sistem Komputer
PENGENALAN KOMPUTER.
SEJARAH KOMPUTER ABACUS awal mula mesin komputasi.
Dunia Komputer.
PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI TIM DOSEN PEMATERI MATRIKULASI
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER OLEH : Sunti Eka Prawesti.
DEFINISI KOMPUTER COMPUTARE TO COMPUTE menghitung KOMPUTER adalah :
 Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut prosedur yang telah dirumuskan. Kata computer semula dipergunakan untuk menggambarkan.
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER. PENGGOLONGAN ALAT PENGOLAHAN DATA 1. Peralatan manual : yaitu peralatan pengolahan data yang sangat sederhana, dan faktor.
Transcript presentasi:

Sejarah Perkembangan Komputer Generasi ketiga Komputer Generasi pertama Komputer generasi pertama adalah ENIAC, yang merupakan komputer elektronik pertama didunia yang mempunyai bobot seberat 30 ton, panjang 30 M dan tinggi 2.4 M dan membutuhkan daya listrik 174 kilowatts. Komputer generasi pertama ini menggunakan Tabung hampa udara (vacum-tube) yang terbuat dari kaca untuk penguat sinyal. Namun hal tersebut masih banyak mempunyai kendala seperti: mudah pecah, dan cepat menyalurkan panas Komputer Generasi Kedua Sejarah perkembangan komputer generasi kedua lahir pada tahun 1960-an, penemuan transistor sanggat mempenggaruhi perkembangan komputer pada saat itu. Transistor dapatb menggantikan Tabung hampa udara. Dan hal tersebut tentunya megubah semua ukuran mesin-mesin elektrik . Transistor mulai digunakan pada komputer sekitar tahun 1956-an. Penemuan lain yang berupa pengembangan memori inti-magnetik membantu pengembangan komputer generasi kedua yang lebih kecil, lebih cepat, lebih dapat diandalkan, dan lebih hemat energi dibanding dengan komputer generasi pertama. Sejarah Perkembangan Komputer Generasi ketiga Komputer generasi ketiga merupakan sebuah perkembangan yang sangat pesat dari perkembangan komputer yang ada. Komputer generasi ketiga muncul sejak era 1965-1971-an. Transistor yang dianggap tidak effisien lagi membuat para ilmuan mencari alternatif lain dan kemudian di temukan pada batu kuarsa ( Quartz rock ). Jack Kilby, seorang insinyur di Texas Instrument, mengembangkan sirkuit terintegrasi (IC : integrated circuit) di tahun 1958. Hal ini merupakan sebuah inovasi yang dapat mendongkrak munculnya komputer generasi ketiga. Komputer Generasi keempat Setelah IC ditemukan, perkembangan komputer semakin pesat dan jelas. Pada tahun 1971 chip INTEL 4004 membawa kemajuan besar dalam dunia IC, intel berhasil memasukan semua komponen dalam sebuah komputer (central processing unit, memori, dan kendali input/output) kedalam sebuah chip tunggal yang sangat kecil, jika sebelumnya IC digunakan untuk mengerjakan pekerjaan  tertentu saja maka pada masa ini mikroprosesor dapat diproduksi dan di program untuk menjalankan seluruh kebutuhan yang diinginkan Komputer Generasi Kelima Sejarah perkembangan komputer generasi kelima adalah komputer yang kita gunakan sekarang ini dimana pada generasi ini ditandai dengan munculnya: LSI (Large Scale Integration) yang merupakan pemadatan ribuan microprocessor ke dalam sebuah microprocesor. Selain itu, juga ditandai dengan munculnya microprocessor dan semi conductor.Di pasaran bisa kita lihat adanya microprocessor dari Intel dengan model 4004, 8088, 80286, 80386, 80486, dan Pentium. Pentium-4 merupakan produksi terbaru dari Intel Corporation yang diharapkan dapat menutupi segala kelemahan yang ada pada produk sebelumnya, di samping itu, kemampuan dan kecepatan yang dimiliki Pentium-4 juga bertambah menjadi 2 Ghz. Gambar-gambar yang ditampilkan menjadi lebih halus dan lebih tajam, di samping itu kecepatan memproses, mengirim ataupun menerima gambar juga menjadi semakin cepat