Fungsi Oleh : Astri Setyawati ( )

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Menentukan komposisi dua fungsi dan invers suatu fungsi
Advertisements

Bab 6 Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers
Klik Esc pada Keyboard untuk mengakhiri Program
Widita Kurniasari Universitas Trunojoyo
SMA KUSUMA BANGSA PALEMBANG
RELASI DAN FUNGSI Oleh : Watik Purnomo S A /7/2017.
TUGAS MEDIA NAMA KELOMPOK: ANGGA WIDYAH A A A
FUNGSI Fungsi (pemetaan) adalah Relasi dari himpunan A ke himpunan B, jika dan hanya jika setiap anggota dalam himpunan A berpasangan tepat hanya satu.
Misalkan f dan g adalah fungsi yang bernilai riil dari R ke R.
ASSALAMU’ALAIKUM WR WB
Memahami KONSEP FUNGSI Fungsi : f(x) Oleh: Ibnu Fajar,S.Pd
Function and Mapping
RELASI  Bola  Basket  Tari  Padus  I. Diagram panah
KONSEP DASAR Fungsi dan Grafik
Relasi dan Fungsi.
PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN PEMERINTAH KOTA PONTIANAK DINAS PENDIDIKAN Jl. Letjen. Sutoyo Pontianak, Telp. (0561) , Website:
ASSALAMUALAIKUM WR WB.
FAKTORISASI SUKU ALJABAR
Persamaan Garis Lurus.
RELASI DAN FUNGSI Pertemuan II Kalkulus Nina Hairiyah, S.TP., M.Si
Fungsi & Grafiknya Riri Irawati, M.Kom 3 sks.
STKIP SILIWANGI JENIS-JENIS FUNGSI A2 MATEMATIKA 2014
MATEMATIKA BISNIS Sri Nurmi Lubis, S. Si
KONSEP DASAR Fungsi dan Grafik
Riri Irawati, M.Kom Logika Matematika – 3 sks
NILAI MUTLAK PERSAMAAN GARIS FUNGSI
Fungsi Operasi pada Fungsi
FUNGSI DAN RELASI Kalkulus Nina Hairiyah, S.TP., M.Si Pertemuan II
Fungsi, Persamaan Fungsi Linear dan Fungsi Kuadrat
ASSALAMUALAIKUM WR WB.
FUNGSI Definisi Fungsi
KOMPOSISI FUNGSI DAN FUNGSI INVERS
Persamaan dan Pertidaksamaan Nilai Mutlak serta Beberapa Fungsi
MENU UTAMA PILIHAN MENU PILIHAN MENU KOMPETENSI DASAR/INDIKATOR
3. PERTIDAKSA MAAN KUADRAT
Relasi dan Fungsi (X-Wajib).
FAKTORISASI SUKU ALJABAR DAN FUNGSI
Bab 2 Persamaan dan Fungsi Kuadrat
RELASI DAN FUNGSI SMP KELAS VIII Di Buat Oleh : Dwi yuli anita.
Klik Esc pada Keyboard untuk mengakhiri Program
Oleh : Ir. Ita Puspitaningrum M.T
Ismi Rahmatika ( ) UNIVERSITAS PGRI SEMARANG
FUNGSI KOMPOSISI DAN FUNGSI INVERS
Matematika I Bab 3 : Fungsi
Pertemuan ke-6 RELASI DAN FUNGSI.
Kapita selekta matematika SMA
Oleh : Hayani Hamudi, S.Pd.
Fungsi Persamaan, dan Pertidaksamaan Kuadrat
KONSEP DASAR Fungsi dan Grafik
MGMP MATEMATIKA RELASI DAN FUNGSI
LOGIKA INFORMATIKA I Gusti Ayu Agung Diatri Indradewi, S. Kom
RELASI, FUNGSI & KORESPONDENSI 1-1
blog : soesilongeblog.wordpress.com
Domain, Kodomain, dan Range Fungsi
ALJABAR - suku 3 : Pemfaktoran bentuk “ ax²+bx+c, a=1 “ :
GARIS LURUS KOMPETENSI
FUNGSI Ade Rismanto, S.T.,M.M.
A. RELASI DAN FUNGSI Indikator : siswa dapat
FUNGSI DAN GRAFIKNYA.
Relasi dan Fungsi Wahyu Dwi Lesmono, S.Si.
Fungsi, Persamaan Fungsi Linear dan Fungsi Kuadrat
RELASI DAN FUNGSI OLEH: BUNDA MUSLICHATUN. S.PD.
Matematika Terapan 1 Materi 2 : Relasi.
BAB 1. SELANG, KETAKSAMAAN DAN NILAI MUTLAK
FUNGSI DUA VARIABEL ATAU LEBIH
Relasi, Fungsi dan Grafik Kelompok 3 : Al Imron ( ) Bani Araya ( ) Febrija Izaty Siallagan ( ) M. Fadhil Al Fajri ( ) M.
Fungsi adalah suatu relasi khusus yang menghubungkan tepat satu setiap anggota himpunan didaerah asal (Domain) dengan anggota himpunan didaerah kawan.
Komposisi FUNGSi Dan Fungsi invers
Mata Kuliah Matematika 1
Daftar IsiDisklimer MATEMATIKA Disusun Oleh: Heri Dwi Nugroho.
Transcript presentasi:

Fungsi Oleh : Astri Setyawati (0813021003) Selvi Utami Ningsih (1013021012) Noviana Laksmi (1013021054) Resti Rahma Sari (1013021062) Woro Ningtyas (1013021070)

Standar Kompetensi : 1. Memahami bentuk aljabar, relasi, fungsi, dan Persamaan garis lurus. Kompetensi Dasar : 1.1 Memahami relasi dan fungsi. 1.2 Menentukan nilai fungsi.

indikator Menjelaskan dengan kata-kata dan menyatakan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan relasi dan fungsi. Menyatakan suatu fungsi dengan notasi. Menghitung nilai fungsi. Menentukan bentuk fungsi jika nilai dan data fungsi diketahui.

Pengertian Relasi Relasi antara dua himpunan, misalnya himpunan A dan himpunan B, adalah suatu aturan yang memasangkan anggota-anggota himpunan A dengan anggota-anggota himpunan B.

Contoh : ada empat orang anak beserta kegemarannya Contoh : ada empat orang anak beserta kegemarannya. Ali gemar sepak bola Budi gemar sepak bola dan renang Candra gemar volli dan renang Dedi gemar catur Dari pernyataan diatas : Terdapat dua himpunan A = himpunan anak (Ali, Budi, Candra, Dedi) B = himpunan permainan (sepak bola, renang, volli, catur) Ada relasi himpunan A dan himpunan B yaitu gemar bermain

Menyatakan Relasi Diagram panah Diagram Cartecius Himpunan pasangan berurut

Diagram Panah Relasi antara himpunan A dan B dapat dinyatakan dengan diagram panah Himpunan A (pertama) diletakkan di sebelah kiri Himpunan B (kedua) diletakkan di sebelah kanan Relasi himpunan A dengan himpunan B ditunjukan dengan anak panah Contoh : Jika A = {1, 2, 3, 4, 5} dan B = {0, 2, 4, 6} maka relasi A kurang dari B dinyatakan dalam diagram panah

Diagram Cartecius Contoh : Relasi antara himpunan A dan B dapat dinyatakan dengan diagram Cartesius Anggota-anggota himpunan A berada pada sumbu mendatar Anggota-anggota himpunan B berada pada sumbu tegak Relasi himpunan A dengan himpunan B dinyatakan dengan nokhtah (•) Contoh : Jika A = {1, 2, 3, 4, 5} dan B = {0, 2, 4, 6} maka relasi A kurang dari B dinyatakan dalam diagram Cartecius

Himpunan Pasangan Berurut Jika x Є A dan y Є B, maka relasi dari A ke B dapat dinyatakan dengan (x,y) Contoh : Jika A = {1, 2, 3, 4, 5} dan B = {0, 2, 4, 6} maka relasi A kurang dari B dinyatakan dalam pasangan berurut sebagai berikut: {(1, 2), (1, 4), (1, 6), (2, 4), (2, 6), (3, 4), (3, 6), (4, 6), (5, 6)}

Pengertian Fungsi Fungsi disebut juga pemetaan Fungsi atau pemetaan dari A ke B adalah relasi khusus yang memasangkan setiap anggota A dengan tepat satu anggota B. Contoh : Relasi himpunan A ke B adalah pemetaan

Domain, Kodomain, dan Range Pada suatu fungsi terdapat istilah domain, kodomain, dan range. Domain adalah daerah asal Kodomain adalah daerah kawan Range adalah daerah hasil yaitu merupakan himpunan bagian dari kodomain Perhatikan fungsi berikut : Dari gambar disamping : Himpunan A = {1,2,3} disebut domain Himpunan B = {1, 2, 3, 4} disebut kodomain Himpunan semua peta = {2, 3, 4} disebut range

Korespondensi Satu-Satu Himpunan A dikatakan berkorespondensi satu-satu dengan himpunan B jika setiap anggota A dipasangkan dengan tepat satu anggota B dan setiap anggota B dipasangkan dengan tepat satu anggota A. Contoh : Himpunan P berkorespondensi satu-satu dengan himpunan Q

Korespondensi satu-satu disebut juga perkawanan satu-satu Banyaknya korespondensi satu-satu yang mungkin terjadi dari himpunan A ke himpunan B jika n(A) maupun n(B) = n adalah : n × (n – 1) × (n – 2) × … × 3 × 2 × 1 atau 1 × 2 × 3 × … × (n – 2) × (n – 1) × n

Banyak korespondensi satu-satu = 2 x 1 = 2 Contoh : jika A = {1, 2} dan B = {a, b} banyaknya korespondensi satu-satu adalah n(A) = 2 dan n(B) = 2 Banyak korespondensi satu-satu = 2 x 1 = 2 1 • 2 • • a • b A B

Grafik Fungsi Suatu fungsi atau pemetaan dari himpunan A ke himpunan B dapat dibuat dalam grafik fungsi. Grafik suatu fungsi (pemetaan) adalah bentuk diagram Cartesius dari suatu fungsi (pemetaan). Terdapat beberapa langkah untuk menggambarkan suatu grafik fungsi, sebagai berikut. Tentukan domainnya. Buat tabel pasangan berurutan fungsi tersebut. Gambarkan noktah-noktah pasangan berurutan tersebut pada bidang Cartesius. Kemudian, hubungkan noktah-noktah itu dengan garis lurus sehingga diperoleh sebuah grafik.

Membuat tabel pasangan berurutan Contoh : Gambarlah grafik fungsi f : x → 2x pada bidang Cartesius dengan domain dan kodomainnya himpunan bilangan riil. Jawab : Menentukan domainnya. Untuk memudahkan, ambil beberapa bilangan bulat disekitar nol. Membuat tabel pasangan berurutan Tabel Pasangan Berurut x -2 -1 1 2 2x -4 Pasangan Berurutan (-2, -4) (-1, -2) (0, 0) (1, 2) (2, -4)

Lanjutan menggambarkan noktah-noktah pasangan berurutan tersebut pada bidang Cartesius. Kemudian, menghubungkan noktah-noktah itu dengan garis lurus sehingga diperoleh grafik seperti pada gambar berikut. -3 1 2 3 4 x y -1 -2 -4 ● Grafik Fungsi y = 2x

Notasi Fungsi Diagram di samping menunjukan : f memetakan x ke y = f(x) → y atau = f : x → y atau f(x) = y x y = f(x) x mewakili anggota daerah asal (domain) dari y adalah daerah hasil (bayangan/range) x = variable bebas, sebab nilai x tidak terikat y = variable bergantung, yaitu bergantung nilai terikat x

Nilai Fungsi Jika suatu fungsi f memetakan x → ax + b, maka fungsi tersebut dapat dinyatakan dalam bentuk rumus fungsi f(x) = ax + b. Sehingga dapat ditentukan nilai fungsi tersebut untuk setiap nilai x yang diberikan dengan mensubsitusikan nilai x pada rumus fungsi tersebut

Contoh : Tuliskan a. Rumus fungsinya b. Tentukan f(x) untuk x = 5 c. Nilai n jika f(n) = 10 d. Nilai a jika f(a) = 52 x 7x - 3 Jawab : Rumus fungsi f(x) = 7x – 3 7x – 3 f(x) = (7.5) – 3 f(x) = 35 - 3 f(x) = 32 c. nilai n jika f(n) = 10 f(x) = 7x – 3 f(n) = 7n – 3 f(10) = 7.10 - 3 f = 70 – 3 f = 67 d. nilai a jika f(a) = 52 f(x) = 7x – 3 f(a) = 7a – 3 7a = 52 – 3 7a = 49 a = 7

Menentukan Rumus Fungsi Suatu fungsi dapat ditentukan rumusnya jika nilai data diketahui. Contoh : Fungsi h pada himpunan bilangan riil ditentukan oleh rumus h(x) = a x + b, dengan a dan b bilangan bulat. Jika h (–2) = –4 dan h(1) = 5, tentukan: a. nilai a dan b, b. rumus fungsi tersebut. Jawab : h(x) = ax +b Oleh karena h(–2) = –4 maka h(–2) = a(–2) + b = –4 –2a + b = –4 …(1) h(1) = 5 maka h(1) = a (1) + b = 5 a + b = 5 b = 5 – a …(2)

Lanjutan Substitusikan persamaan (2) ke persamaan (1), diperoleh: –2a + b = –4 –2a + (5 – a) = –4 –2a + 5 – a = –4 –3a + 5 = –4 –3a = –9 a = 3 Substitusikan nilai a = 3 ke persamaan (2), diperoleh b = 5 – a = 5 – 3 = 2 Jadi, nilai a sama dengan 3 dan nilai b sama dengan 2.   Oleh karena nilai a = 3 dan nilai b = 2, rumus fungsinya adalah h(x) = 3x + 2.